Anda di halaman 1dari 3

Karakter Mordenite (MOR) Zeolite

Mordenite termasuk jenis zeolit yang mempunyai kelas SBU : 5-1 dan prototype
struktur MOR (Mordenite), mempunyai rumus kimia kristalografi dalam bentuk Na dalam sel
satuan adalah : Na8(Si40Al8 O96) 24H2O. Mordenite tipe MOR yang berasal dari unit SBU
5-1 ini bergbung dalam suatu mata rantai seri membentuk dua rongga utama. saluran lurus
utama terdiri dari 12 cincin silikon-oksigen dengan besar 0,67 90,7 nm2 dan yang lain terdiri
dari delapan cincin siliconoxygen berukuran 0,26 9 0,57 nm2, Tempat kation dan molekul air
dalam kedua rongga tersebut telah teridentifikasi oleh A.Dyer . Pada S8R, mayoritas kation
dan air terletak di tengah rongga utama dibandingkan dengan rongga sebelahnya pada S5R
yang bergabung dengan rongga lebar S12R. Gabungan rantai ini tersusun dan berulang dalam
ruang tiga dimensi hingga membentuk suatu gabungan rongga (rings) yang banyak
menyerupai sarang lebah.

Data parameter struktur Mordenite :

 simetri grup ruang : Cmcm (No. 63)


 sistim kristal : Ortorombik
 parameter kisi : a = 18.11, b = 20.53, c = 7.528 Å
 sudut antar sumbu : α = 90.0, β = 90.0, γ = 90.0o

Koordinat atom Mordenit dalam unit sel disajikan pada Tabel


MOR zeolit adalah zeolit yang penting.Reaksi katalitik hidrokarbon seperti alkilasi
dan isomerisasi telah diperiksa menggunakan MOR zeolit sebagai katalis karena stabilitas
termal yang tinggi dan kuat keasaman. Kerangka kerja zeolit MOR cukup stabil melawan
asam.

Daftar pustaka

Park, J. W., Kim, S. J., Seo, M., Kim, S. Y., Sugi, Y., & Seo, G. (2008). Product selectivity
and catalytic deactivation of MOR zeolites with different acid site densities in methanol-to-
olefin (MTO) reactions. Applied Catalysis A: General, 349(1-2), 76-85.

Tago, T., Aoki, D., Iwakai, K., & Masuda, T. (2009). Preparation for size-controlled MOR
zeolite nanocrystal using water/surfactant/organic solvent. Topics in Catalysis, 52(6-7), 865-
871.

Agustina Eliyanti. 1992. Physical and Chemical Properties of Dealuminated Indinesian


Natural Mordenite and Evaluation as a Cracking Catalyst, Thesis submitted in partial
fulfilment for the degree of Master of Science, Pascasarjana Program Strudi Materials
Science, Universitas Indonesia.

Meier W.M. 1961. The Crystal Structur of Mordenit (ptilolite), Zeitschrift fur
Kristallographie, Bd. 115, S 439-449.

Anda mungkin juga menyukai