Anda di halaman 1dari 3

BAB I

1. Latar Belakang

Huruf hijaiyah terdiri dari 30 huruf. Huruf hijaiyah merupakan huruf–huruf

yang menyusun ayat-ayat suci Al Quran, maka sangatlah penting mengajarkan huruf-

huruf hijaiyah pada anak-anak di usia dini. Dengan belajar huruf-uruf hijaiyah anak-

anak akan lebih mudah dalam belajar membaca alquran, dimana dalam alquran

terdapat bacaan-bacaan suci yang selalu di baca setiap saat.

Usia anak-anak merupakan usia yang sangat identik dengan bermain dan

menyukai hal-hal yang menarik. Sisi senangnya mereka bermain bisa diarahkan

kedalam sebuah media pembelajaran yang menyenangkan. Jadi mereka tidak hanya

sekedar bermain, namun mereka juga belajar. Dengan kemajuan teknologi saat ini,

Banyak orang memanfaatkan teknologi sebagai media pembelajaran. Salah satunya

yaitu membuat media interaktif mengenal huruf hijaiyah berbasis multimedia. Dengan

adanya aplikasi ini anak2 akan lebih tertarik untuk belajar sambil bermain

dibandingkan dengan belajar hanya menggunakan buku.

Belajar hanya dengan menggunakan buku kurang menarik minat anak2 untuk

belajar. Pembuatan aplikasi media interaktif mengenal huruf hijaiyah berbasis

multimedia ini diharapkan dapat menarik minat anak2 dalam mempelajari huruf

hijaiyah.

Platform yang digunanakan berbasis dekstop. Dengan menggunakan fitur-fitur

yang menarik serta mudah dimengerti oleh anak-anak usia dini. Dalam aplikasi

terdapat tingkatan level. Aplikasi ini disertai dengan suara yang menjelasakan bacaan

tersebut serta bacaan latin untuk membantu mempermudah dalam mempelajarinya.

Terdapat ujian di setiap level untuk mengasah kemampuan anak. Apabila anak belum

dapat menyelesaikan ujian maka tidak dapat melanjutkan ke level berikutnya.


2. Batasan

Batasan pembuatan aplikasi ini :

a. Platform desktop

b. Berbasis flash

c. Pengguna aplikasi adalah anak-anak dan pembimbingnya.

d. Tidak membahas ilmu tajwid

e. File suara pengucapan hufur hijaiyah adalah rekaman dari suara orang yang

mengerti dan benar dalam pengucapan huruf hijaiyah.

3. Manfaat

Manfaat pembuatan aplikasi ini :

a. Mempermudah pembimbing dalam mengajarkan anak-anak belajar huruf

Hijaiyah.

b. Membuat anak-anak lebih tertarik dalam belajar huruf Hijaiyah.

4. Tujuan

Tujuan pembuatan aplikasi ini :

a. Agar anak tertarik dalam belajar huruf Hijaiyah.

b. Mengurangi biaya dalam pembuatan Iqra’.


BAB II

1. Kebutuhan Fungsional

Kebutuhan fungsional yaitu jenis kebutuhan yang berisikan proses-proses apa saja

yang di berikan oleh sistem

a. Sistem :

Sistem dapat merespon permintaan user

b. User :

Dapat berinterasksi dengan sistem

2. Kebutuhan Non-Fungsional

Kebutuhan non fungsional yaitu batasan layanan atau fungsi yang ditawarkan

sistem.

1. Waktu respon tidak lebih dari 2 menit

2. Keamanan sistem

Anda mungkin juga menyukai