Anda di halaman 1dari 1

Suatu hipotesis yang akhir-akhir ini berkembang adalah bahwa infeksi periodontal yang dialami

seseorang dengan prakondisi (preexisting) penyakit jantung meningkatkan faktor Risiko yang
potensial untuk terjadinya penyakit jantung koroner (PJK) di kemudian hari. Kelainan jantung
pada anak dibedakan atas 2 jenis, yaitu kelainan jantung bawaan dan kelainan jantung
didapat. Secara garis besar kelainan jantung bawaan dibagi menjadi kelainan jantung
bawaan sianotik dan kelainan jantung bawaan nonsianotik. Kelainan jantung bawaan
sianosis secara klinis dapat disebabkan oleh berbagai faktor,seperti pneumonia, sepsis,
hipoglikemia dan gangguan sirkulasi pada gagal jantung kongestif. 12Tindakan
perawatan gigi dapat menimbulkan bakteriemia yang pada akhirnya dapat menimbulkan
endokarditis infektif. Endokarditis infektif merupakan penyakit yang
disebabkan oleh infeksi mikroba pada lapisan endotelium jantung dan pembuluh darah besar.
Penyakit ini ditandai dengan terbentuknya vegetasi yang dapat terjadi pada katup jantung
(baik katup buatan maupun natif), endokardium dan benda asing intravaskuler seperti benda
penutup defek atau membuat pirau intrakardiak untuk memperbaiki kelainan jantung
bawaan. Timbulnya bakteriemia dapat berasal dari perawatan yang dilakukan di ruang praktek
dokter gigi atau sebagai akibat dari aktivitas sehari-hari seperti mengunyah, menyikat gigi atau
flossing padamulutyangsehat.
12

faktor utama yang menjadi pertimbangan dalam melakukan perawatan gigi pada penderita diabetes
mellitus adalah terhambatnya penyembuhan luka dan rekonstruksi tulang.

Hemofilia adalah adalah kelainan perdarahan yang disebabkan adanya kekurangan salah
satu faktor pembekuan darah. Hemofilia adalah penyakit gangguan pembekuan darah dan
diturunkan oleh melalui kromoson X. jika gigi harus dicabut, tentunya dapat menimbulkan
perdarahan.

Anda mungkin juga menyukai