Anda di halaman 1dari 2

1

Perencanaan Jembatan Rangka Baja

BAB V
PENUTUP

5.1 KESIMPULAN

1. Berdasarkan hasil perencanaan jembatan rangka baja maka didapatkan

dimensi bagian – bagaian konstruksi jembatan antara lain:

a. Profil gelegar memanjang menggunakan IWF 400 x 200

b. Profil gelegar melintang dengan menggunakan I DIR 90

c. Profil rangka utama yang meliputi batang tepi atas, batang diagonal dan

batang tepi bawah menggunakan dimensi yang sama yaitu : IWF 400 x

400

d. Profil ikatan angin atas dan bawah menggunakan profil I DIN 40

2. Pada bagaian substruktur berdasarkan hasil sondir yang diadapat dilapangan

dengan Ns > 150 kg/cm2 digunakan pondasi tiang pancang beton bertulang

dengan diameter 50 cm dan kedalaman 19 m.

5.2 SARAN

1. Penggunaan konstruksi rangka baja sangat ekonomis dalam pelaksanaan

pekerjaan jembatan ini karena mengingat medan lokasi pekerjaan yang cukup

sulit untuk mobilisasi alat dan bahan yang dibutuhkan dalam pelaksanaan

pekerjaan ini.
2

Perencanaan Jembatan Rangka Baja

2. Dalam mengatur jarak antara baut perlu memperhatikan syarat penempatan

baut serta menggunakan trial and error dalam mengontrol tegangan yang

terjadi agar mendapatkan jarak baut yang efisien.

3. Pada perhitungan gaya – gaya batang gelegar rangka utama akibat kombinasi

pembebanan hidup yang bekerja pada konstruksi jembatan menggunakan

metode garis pengaruh untuk menentukan pembebanan maksimum.

Anda mungkin juga menyukai