Anda di halaman 1dari 3

KERANGKA ACUAN KERJA

(KAK)

PENDAMPINGAN AKREDITASI
PUSKESMAS

PEMERINTAH KABUPATEN KEDIRI


UPTD PUSKESMAS SIDOREJO
DINAS KESEHATAN KABUPATEN KEDIRI
TAHUN ANGGARAN 2017
KERANGKA ACUAN KERJA ( KAK )
MINILOKARYA PUSKESMAS SIDOREJO

A. LATAR BELAKANG

Manajemen Puskesmas merupakan suatu rangkaian kegiatan yang bekerja secara sinergik yang
meliputi perencanaan, penggerakan pelaksanaan, serta pengendalian, pengawasan dan penilaian.
Penerapan manajemen penggerakan pelaksanaan dalam bentuk forum pertemuan yang dikenal dengan
Lokakarya mini.
Mini lokakarya Puskesmas merupakan salah satu bentuk upaya untuk penggalangan dan
pemantauan berbagai kegiatan melalui pertemuan.
Ruang lingkup lokakarya mini :
Lintas program :
- Meningkatkan kerjasama antar petugas intern Puskesmas, termasuk Puskesmas Pembantu dan
bidan di desa
- Mendapatkan kesepakatan untuk melaksanakan kegiatan sesuai dengan perencanaan yaitu
Rencana Pelaksanaan Kegiatan.
- Meningkatkan motivasi petugas Puskesmas untuk dapat melaksanakan kegiatan sesuai dengan
perencanaan (RPK)
- Mengkaji pelaksanaan rencana kerja (RPK) yang telah disusun, memecahkan masalah yang
terjadi dan menyusun upaya pemecahan dalam bentuk rencana kerja yang baru.

B. TUJUAN
1. Tujuan Umum :
Pemantauan dan pembahasan hasil kerja petugas Puskesmas dengan cara membandingkan
rencana kerja bulan lalu dari setiap petugas dengan hasil kegiatannya dan membandingkan dengan
targetnya (SPM dan Penilaian Kinerja Puskesmas ) serta tersusun rencana kerja bulan berikutnya

2. Tujuan Khusus
a. Diketahuinya hasil kegiatan Puskesmas bulan lalu
b. Disampaikanya hasil rapat dari Kabupaten/Kota, kecamatan dan berbagai kebijakan serta
program.
c. Diketahui hambatan/masalah dalam pelaksanaan kegiatan bulan lau
d. Dirumuskannya rencana pemecahan masalah
e. Disusunnya rencana kerja bulan baru
Kegiatan ini dilaksanakan dengan sumber pendanaan dari Dana JKN Tahun Anggaran 2017

D. TEMPAT KEGIATAN
Lokasi kegiatan adalah UPTD Puskesmas Sidorejo

E. WAKTU
Tanggal : 4 Januari 2017
Waktu : 10.30 - selesai

F. PESERTA :
24 pegawai UPTD Puskesmas Sidorejo

G. SUMBER DANA
Sumber dana kegiatan Minilokakarya Puskesmas Sidorejo dari dana JKN Tahun Anggaran 2017

H. JADWAL

WAKTU MATERI NARASUMBER


10.30-10.45 Pengisian daftar hadir
10.45-11.00 Pra Minilokakarya
11.00-11.15 Pembukaan Kepala UPTD Puskesmas
Sidorejo
11.15-12.45 Penyampaian hasil kegiatan masing-masing Pemegang Program
program
12.45-13.15 ISHOMA
12.45-14.30 Diskusi

Anda mungkin juga menyukai