Anda di halaman 1dari 1

 Instrumen : adalah alat ukur untuk menentukan nilai atau besaran suatu kuantitas atau

variabel.
 Accurancy/Ketelitian : harga terdekat dengan mana suatu pembacaan instrumen
mendekati harga sebenarnya dari variabel yang diukur.
 Precision/Ketepatan : suatu ukuran kemampuan untuk hasil pengukuran yang serupa
 Sensitivity/Sensitivitas : perbandingan antara sinyal keluaran atau respons instrumen
terhadap perubahan masukan atau variabel yang diukur atau menunjukkan kemampuan
seberapa cepat alat ukur itu mencapai 'angka hasil pengukuran
 Resolusi : :perubahan terkecil dalam nilai yang diukur yang mana instrumen akan
memberi respon atau tanggapan.
 Error/Kesalahan : penyimpangan variabel yang diukur dari harga (nilai) yang sebenarnya.

Anda mungkin juga menyukai