Anda di halaman 1dari 2

1.

Dalam teknologi DNA rekombinan, molekul DNA diputus secara in vitro


dengan menggunakan ensim ...
a. Ligase
b. Restriksi
c. Purifikasi
d. Isolasi

JAWABAN
B. restriksi
Peristiwa rekombinan bergantung pada enzim-enzim khusus. Enzim khusus
ini (yaitu, enzim restriksi) memotong molekul pada sekuens tertentu dan
enzim lain (yaitu, enzim ligase) akan menyambungkan kedua sekuens
tersebut.

2. Seleksi terhadap sifat yang disukai pada manusia melalui teknik gen-gen
sempurna, dikenal sebagai ...
a. Transgenik
b. Karsinogenik
c. Filogenik
d. Augenik

JAWABAN
D. eugenik
Seleksi terhadap sifat manusia yang disukai saja melalui rekayasa genetika
dikenal sebagai rekayasa eugenik.

3. Didaerah beriklim panas, penyebab utama kabut fotokimia yang terutama


dihasilkan dari berkendaraan bermotor adalah polutan berupa ...
a. Sulfur dioksida
b. Asam sulfat
c. Nitrit oksida
d. Asam nitrat

JAWABAN
C. nitrit oksida
Nitrit oksida adalah polutan udara yang bersumber antara lain dari
kendaraan bermotor.

4. Polutan sisa bahan kimia yang memasuki air selanjutnya akan ...
a. dipurifikasi oleh bakteri
b. dinetralisasi oleh tanah
c. menjadi sumber mineral
d. mempolusi air tanah
JAWABAN
D.mempolusi air tanah
Sebagian air tanah telah terpolusi oleh sisa bahan kimia yang dibuang
secara tidak hati-hati, dan sekali polutan memasuki air tanah maka tidak
ada cara yang dapat memindahkan polutan tersebut.

5. Proses pencernaan dengan bantuan enzim pepsin untuk memotong-


motong protein menjadi polipeptida terdapat pada organ ...
a. rongga mulut
b. esofagus
c. lambung
d. usus halus

JAWABAN
C.lambung proses memotong-motong protein menjadi polipeptida dengan
bantuan enzim pepsin.

Anda mungkin juga menyukai