DINAS PENDIDIKAN
SEKTOR 04 SMP
Sekretariat : SMP Negeri 1 Kandanghaur
Jl. Raya Kandanghaur No. 284 Telp. (0234) 5055
Petunjuk :
1. Perhatikan dan ikuti petunjuk pengisian Lembar Jawaban yang disediakan;
2. Periksa dan bacalah soal-soal sebelum Anda menjawab;
3. Laporkan kepada pengawas kalau terdapat tulisan yang kurang jelas, rusak atau jumlah soal kurang;
4. Dahulukan mengerjakan soal-soal yang Anda anggap mudah;
5. Pilihlah salah satu jawaban yang paling benar dengan menghitamkan bulatan jawaban;
6. Apabila Anda ingin memperbaiki/mengganti jawaban, bersihkan jawaban semula dengan penghapus sampai
bersih, kemudian hitamkan bulatan jawaban yang menurut Anda benar;
7. Periksalah seluruh pekerjaan Anda sebelum diserahkan kepada pengawas.
Indonesia berada dalam status darurat narkoba. Menurut data yang dirilis Badan Narkotika Nasional (BNN)
ada lebih dari lima juga pencandu narkoba di negeri ini. Angka yang memprihatinkan. Terlebih mayoritas
pengguna narkoba di Indonesia adalah remaja.
1. Pernyataan yang sesuai untuk teks berita diatas adalah….
A. Indonesia adalah negara yang mayoritas penduduknya mengonsumsi narkoba.
B. Narkoba adalah sesuatu yang biasa bagi warga Indonesia.
C. Mayoritas pengguna narkoba di Indonesia adalah remaja
D. Pencandu narkoba di Indonesia mencapai seratus juta jiwa
2. Teks berita diatas dimulai dengan unsur berita….
A. siapa B. apa C. kapan D. bagaimana
Pertambahan penduduk dan perekembangan industri di wilayah perkotaan memengaruhi permintaan lahan
yang kian meningkat. Disisi lain, diperlukan lahan kosong yang dapat dimanfaatkan sebagai daerah resapan untuk
menghindari banjir serta penyediaan hutan kota. Hal ini menyebabkan ketidakseimbangan antara luas lahan tersisa
dengan kebutuhan. Dengan demikian, kesejahteraan masyarakat akan sulit tercapai.
6. Simpulan teks berita tersebut adalah …
A. kesejahteraan masyarakat sulit tercapai apabila pemerintah tidak hendak memenuhi kebutuhan terhadapa lahan.
Sebuah rumah mewah dibukit Baruga Antang akan dijual dengan harga Rp 1,5
miliar. Rumah tersebut terdiri atas empat kamar tidur dan dua kamar mandi. Luas
tanah 2 hektare. Bagi yang berminat, silahkan menghubungi nomor telepon 5772345
Dalam rangka memperingati Hari Sumpah Pemuda 28 Oktober 2016, SMP Gemilang
Mandiri melaksanakan kegiatan :”;Berbahasa Indonesia yang Baik dan Benar “
dilingkungan sekolah selama bulan Oktober. Seluruh warga sekolah dan tamu yang
datang kesekolah wajib menggunakan bahasa Indonesia yang baik dan benar.
22. Kalimat Poster yang sesuai dengan ilustrasi kegiatan tersebut adalah ...
A. Pergunakan Bahasa Indonesia yang Benar disetiap tempat
B. Bahasa Indonesia Lambang Bangsa yang Berbudaya
C. Dengan Berbahasa Indonesia yang Baik dan Benar , Kita jalin komunikasi yang Harmonis
D. Bahasa Indonesia sudah digunakan bangsa Indonesia berpuluh-puluh tahun yang lalu
23. Untuk membudayakan gemar membaca, sekolah mengadakan lomba membuat sinopsis buku fiksi dan membuat
rangkuman buku nonfiksi. Agar memacu motivasi peserta, panitia membuat slogan. Slogan yang tepat sesuai
ilustrasi tersebut adalah …
A. Membaca untuk mengisi waktu C. Pengetahuan diperoleh dari membaca
B. Membaca itu sangan penting D. Sinopsis dilombakan, membaca dibudidayakan
Berikut adalah Perbedaan Slogan dan Poster yang tepat adalah …
Poster Slogan
A. Kalimatnya pendek kalimatnya panjang
B. Kalimat persuasif kalimat instruktif
C. Bergambar tidak bergambar
D. Puitis tidak puitis