Anda di halaman 1dari 1

Soal Mikroorganisme dan Antibiotik

1. Apa yang dimaksud dengan Bakteriosid?


Jawab : Obat yang membunuh bakteri
2. Apa yang anda ketahui tentang Bakteriostatik?
Jawab : Obat yang mencegah pertumbuhan bakteri
3. Yang dimaksud dengan Antibiotik Empiris?
Jawab : Penggunaan antibiotik pada kasus infeksi yang jenis bakteri penyebabnya belum
diketahui, diharapkan dengan penggunaan antibiotik pada terapi empiris ini dapat
menghambat pertumbuhan bakteri yang diduga menjadi penyebab kasus infeksi sebelum
diperoleh hasil.
4. Apa yang dimaksud dengan Antibiotik Definitif dan Apa tujuan pemberian antibiotic
untuk terapi definitif?
Jawab : Antibiotik definitive yaitu penggunaan antibiotik pada kasus infeksi yang sudah
diketahui jenis bakteri penyebab dan pola resistensinya. Dan tujuan terapinya yaitu
eradikasi atau penghambatan pertumbuhan bakteri yang menjadi penyebab infeksi,
berdasarkan hasil pemeriksaan mikrobiologi.
5. Apa yang dimaksud dengan Resistensi Antibiotik?
Jawab : Kemampuab bakteri atau mikroba lainnya untuk menahan efek untuk suatu
antibiotic. Resistensi antibiotic timbul ketika bakteri berubah sedemikian rupa sehingga
mengurangi atau menghilangkan efektivitas obat, zat kimia atau agen lain yang ditunjukan
untuk menyembuhkan atau mencegah infeksi.

Anda mungkin juga menyukai