Anda di halaman 1dari 3

PENGUMPULAN INFORMASI

MASYARAKAT
No. Dokumen :
No. Revisi :
SOP Tanggal Terbit :
Halaman :

Kepala UPTD Puskesmas Kerang


UPTD
PUSKESMAS
KERANG

Sabaruddin, SKM
NIP. 19661014 198612 1 001

1.Pengertian Monitoring merupakan upaya supervisi dan review kegiatan yang akan atau
sedang dilaksanakan untuk melihat apakah pelaksanaan program sudah
sesuai dengan yang direncanakan.
Evaluasi adalah rangkain kegiatan sistematis dalam rangka mendapatkan
informasi tentang pencapaian hasil atas suatu program atau kegiatan dengan
cara menganalisis hasil monitoring.
2. Tujuan a. Mengkaji apakah kegiatan-kegiatan yang dilaksanakan telah sesuai
dengan rencana
b. Mengidentifikasi masalah-masalah yang timbu sedini mungkin agar
langsung dapat dicarikan solusi terbaik
c. Melakukan penilaian apakah pola kerja dan manajemen yang digunakan
sudah tepat untuk mencapai tujuan
d. Segera Menyesuaikan Kegiatan Bila terjadi situasi tanpa menyimpang
dari tujuan
3. Kebijaka SK Kepala UPTD Puskesmas Kerang ................................. tentang
n identifikasi kebutuhan dan harapan masyarakat sasaran terhadap kegiatan
ukm
4. Referens a. Peraturan Pemerintah RI No. 39 Thun 2006 Tentang tata cara
i pengendalian dan Evaluasi Pelaksanaan Rencana Pembangunan
b. Buku Pedoman Lokakary Mini Kementrian Kesehatan RI
5. Prosedur A. Pengumpulan Informasi melalui kotak saran.
1.Koordinator administrasi dan manajemen (admen) Puskesmas
membuka kotak saran Puskesmas Setiap bulan,
2.Koordinator admen merekap isi kotak saran di dalam rekapan
harapan masyarakat terhadap kegiatan UKM Puskesmas,
3.Koordinator admen memisahkan/memilah – milah sesuai dengan
Kelompok program,
4.Koordinator admen memberikan rekapan kotak saran sesuai
dengankelompok program,
5.Koordinator program menerima rekapan kotak saran, dan
dimasukkan ke dalam rekapan program
6.Koordinator program menanda tangani tanda terima penyerahan dari
koordinator admen,
B. Informasi langsung dari masyarakat sasaran UKM
1.Koordinator menerima informasi harapan masyarakat sasaran
kegiatan UKM dari karyawan Puskesmas,
2. Koordinator memasukkan harapan masyarakat sasaran kegiatan
UKM,

PENGUMPULAN INFORMASI
UPTD MASYARAKAT
PUSKESMAS No. Dokumen : SABARUDDIN, SKM
KERANG No. Revisi : NIP.19661014 19861014 198601 1 001
SOP
Tanggal Terbit :
Halaman :

Dari karyawan puskesmas kedalam rekapan koordinator,


3. Koordinator menandatangani informasi dari karyawan puskesmas di
dalam rekapan harapan masyarakat sasaran kegiatan UKM.
4. Koordinator dan pelaksana program menerima informasi langsung dari
masyarakat sasaran kegiatan UKM, baik bicara langsung, telpon maupun
SMS,
5. Pelaksana kegiatan menyerahkan informasi harapan masyarakat sasaran
kegiatan UKM kepada koordinator program,
6. Koordinator program menerima rekapan harapan masyarakat sasaran
kegiatan UKM secara individu direkap kedalam rekapan koordinator,
7. Koordinator program menandatangani serah terima harapan masyarakat
sasaran kegiatan UKM kedalam rekapan individu,
8. Koordinator setiap akhir bulan mengundang semua pelaksana kegiatan
program untuk membahas hasil harapan masyarakat sasaran kegiatan
UKM,
9. Koordinator dan pelaksana program membahas hasil rekapan
koordinator ttg harapan masyarakat sasaran kegiatan UKM
10. Koordinator dan pelaksana program membuat rencana tindak lanjut
hasil pembahasan harapan masyarakat sasaran kegiatan UKM,
11. Koordinator program membagi tugas kepada pelaksana program
didalam menyelesaikan permasalahan harapan masyarakat sasaran
kegiatan UKM,
12. Pelaksana program melaksanakan kegiatan sesuai dengan pembagian
tugas yang telah diterima dengan mencatat pada buku kegiatan individu,
13. Koordinator program melapor kepada Kepala Puskesmas tentang hasil
bahasan harapan Masyarakat sasaran kegiatan UKM,
Kepala Puskesmas meneliti dan memberi umpan balik atas laporan
koordinator program.

6. Unit Terkait KepalaPuskesmas, Progremer ,Pelaksana program

7. Rekaman Historis

No Halaman Yang Dirubah Perubahan Tgl Dan


Paraf

Anda mungkin juga menyukai