Anda di halaman 1dari 5

PENGUKURAN TEKANAN

DARAH
No. Dokumen :
No. Revisi :
SOP
Tanggal Terbit :
Halaman :
UPTD PUSKESMAS Adrianus Kusmiran
KEMANGAI NIP. 19770330 199602 1 001

1. Pengertian Tekanan darah adalah tekanan darah pada arteri ketika darah dipompa
oleh jantung ke seluruh tubuh.
Hasil pengukuran tekanan darah :
a. Normal : 120 / 80 mmHg
b. Prehipertensi : 120-139 / 80-89 mmHg
c. Hipertensi stage 1 : 140-159 / 90-99 mmHg
d. Hipertensi stage 2 : 160 / 100 mmHg
2. Tujuan Sebagai acuan penerapan langkah-langkah untuk melakukan pengukuran
tekanan darah.
3. Kebijakan Surat Keputusan Kepala UPTD Puskesmas Kemangai No.
116/SK/PKM/KMG/2018 tentang Standar Layanan Klinis di UPTD Puskesmas
Kemangai.
4. Referensi Pengurus Besar Ikatan Dokter Indonesia. Panduan Keterampilan Klinis bagi
Dokter di Fasilitas Pelayanan Kesehatan Primer. Jakarta : PB IDI. 2017.
5. Prosedur / a. Petugas menjelaskan tujuan dan prosedur tindakan kepada pasien /
Langkah-langkah keluaga.
b. Petugas mencuci tangan.
c. Petugas menyiapkan stetoskop dan tensimeter.
d. Petugas mengatur posisi pasien.
e. Petugas memasang manset pada lengan atas.
f. Petugas memastikan manset tepasang dengan benar. Bagian bawah
manset berada pada 2,5 cm di atas fossa antecubiti dan balon manset
harus berada ditengah arteri brachialis.
g. Petugas memastikan tekanan sistolik dengan cara meraba arteri
radialis dengan satu tangan.
h. Petugas memompa manset secara cepat sampai pulsasi arteri hilang.
i. Petugas membaca tekanan pada manomater dan menambahkan 30
mmHg.
j. Petugas meletakkan membran stetoskop pada arteri brachialis.
k. Petugas mengempiskan manset secara perlahan.
l. Petugas mendengarkan dua bunyi yang pertama adalah tekanan
sistolik pasien.
m. Petugas menurunkan tekanan 10-20 mmHg
n. Petugas mengempiskan manset secara cepat hingga nol.
o. Petugas mendengar bunyi yang terakhir terdengar adalah tekanan
diastolik pasien.
p. Petugas merapikan alat.
q. Petugas mencuci tangan.
r. Petugas mencatat hasil pengukuran di rekam medis pasien.
6. Bagan Alir
Petugas menjelaskan tujuan dan prosedur
tindakan kepada pasien / keluarga

Petugas mencuci tangan

Petugas menyiapkan stetoskop dan tensimeter

Petugas mengatur posisi pasien

Petugas memasang manset pada lengan atas

Petugas memastikan manset terpasang dengan


benar

Petugas memastikan tekanan sistolik dengan cara


meraba arteri radialis dengan satu tangan

Petugas memompa manset secara cepat sampai


pulsasi arteri hilang

Petugas membaca tekanan pada manomater dan


menambahkan 30 mmHg

Petugas meletakkan membran stetoskop pada


arteri brachialis

Petugas mengempiskan manset secara perlahan

Petugas mendengarkan dua bunyi yang pertama


adalah tekanan sistolik pasien
Petugas menurunkan tekanan 10-20 mmHg

Petugas mengempiskan manset secara cepat


hingga nol

Petugas mendengar bunyi yang terakhir terdengar


adalah tekanan diastolik pasien

Petugas merapikan alat

Petugas mencuci tangan

Petugas mencatat hasil pengukuran di rekam


medis pasien

7. Unit Terkait a. UGD


b. Poli Umum
c. Poli anak
d. Poli Gigi
e. Poli KIA
f. Rawat Inap
PENGUKURAN TEKANAN DARAH
No. Dokumen :
DAFTAR No. Revisi :
TILIK Tanggal Terbit :
Halaman :

UPTD PUSKESMAS Adrianus Kusmiran


KEMANGAI NIP. 19770330 199602 1 001

TIDAK
NO KEGIATAN YA TIDAK
BERLAKU
1. Apakah Petugas menjelaskan tujuan dan prosedur tindakan
kepada pasien / keluaga?
2. Apakah Petugas mencuci tangan?
3. Apakah Petugas menyiapkan stetoskop dan tensimeter?
4. Apakah Petugas mengatur posisi pasien?
5. Apakah Petugas memasang manset pada lengan atas?
6. Apakah Petugas memastikan manset tepasang dengan benar
(Bagian bawah manset berada pada 2,5 cm di atas fossa
antecubiti dan balon manset harus berada ditengah arteri
brachialis)?
7. Apakah Petugas memastikan tekanan sistolik dengan cara
meraba arteri radialis dengan satu tangan?
8. Apakah Petugas memompa manset secara cepat sampai
pulsasi arteri hilang?
9. Apakah Petugas membaca tekanan pada manomater dan
menambahkan 30 mmHg?
10. Apakah Petugas meletakkan membran stetoskop pada arteri
brachialis?
11. Apakah Petugas mengempiskan manset secara perlahan?
12. Apakah Petugas mendengarkan dua bunyi yang pertama
adalah tekanan sistolik pasien?
13. Apakah Petugas menurunkan tekanan 10-20 mmHg?
14. Apakah Petugas mengempiskan manset secara cepat hingga
nol?
15. Apakah Petugas mendengar bunyi yang terakhir terdengar
adalah tekanan diastolik pasien?
16. Apakah Petugas merapikan alat?
17. Apakah petugas mencuci tangan?
18. Apakah Petugas mencatat hasil pengukuran di rekam medis
pasien?
JUMLAH

Compliance Rate : .......................................%

Kemangai,......................................
Pelaksana

( )

Anda mungkin juga menyukai