Anda di halaman 1dari 70

BAB I

PENDAHULUAN

A. LATAR BELAKANG
Pelaksanaan tri darma perguruan tinggi yang meliputi pendidikan dan
pengajaran penelitian dan pengabdian kepada masyarakat perlu ditingkatkan
agar peranan perguruan tinggi lebih optimal dan berdaya guna tinggi kepada
pemerintah maupun masyarakat. Peranan perguruan tinggi melalui tri darma
semakin dibutuhkan sehingga perlu upaya meningkatkan kualitasnya. Salah
satu pelaksanaan tri darma perguruan tinggi adalah kuliah kerja nyata (KKN),
KKN sesungguhnya mempunyai banyak manfaat baik untuk mahasiswa,
masyarakat, pemerintah maupun perguruan tinggi. Karena disini mahasiswa
dapat mentransfer dan mengembangkan ilmu yang telah diberikan dikampus
yang dikirim oleh institusi untuk mengembangkan ilmunya secara tidak
langsung dapa membantu pemerintah maupun masyarakat dilokasi mahasiswa
ditempatkan.
Kuliah kerja nyata (KKN) merupakan salah satu bentuk pengabdian
mahasiswa kepada masyarakat maupun pemerintah, dimana mahasiswa dapat
berperan dalam pemberdayaan masyarakat dan pengembangan diri secara
optimal sesuai dengan keahliannya. Dalam pelaksanaannya mahasiswa
dituntut untuk mampu mengidentifikasi, menganalisis dan memecahkan
masalah dibidangnya secara profesional. Mahasiswa menangani berbagai
masalah dengan menekankan pada pengembangan ilmu pengetahuan dan
teknologi serta seni untuk menjawab tantangan profesinya.
B. TUJUAN
1. Tujuan Umum
Dalam Program Studi Ners Jenjang Strata Satu (S1) diharapkan
mahasiswa mampu menganalisa program kesehatan komunitas dan
menerapkan proses asuhan keperawatan dengan bekerja sama dengan
keluarga, kelompok dan masyarakat.

1
2. Tujuan Khusus
Tujuan pelaksanaan kegiatan kuliah kerja nyata (KKN) adalah
sebagai berikut :
a. Memberikan kesempatan kepada mahasiswa untuk menerapkan dan
mengembangkan ilmu pengetahuan dan teknologi yang telah
didapatkan dibangku kuliah dan sekaligus sebagai media untuk
berpartisipasi dalam pembangunan daerah.
b. Melatih kemampuan mahasiswa peserta KKN dalam
mengidentifikasi, dan melakukan pemecahan masalah yang sesuai
denagn bidang keilmuannya.
c. Meningkatkan koordinasi dan kemitraan antara perguruan tinggi
dengan instansi pemerintah daerah.
C. MANFAAT
Manfaat yang diharapkan dari pelaksanaan Kuliah Kerja Nyata-
Pembelajaran Pemberdayaan Masyarakat (KKN-PPM) adalah sebagai berikut
:
1. Meningkatkan kemampuan mahasiswa dalam mengidentifikasi,
merumuskan dan memecahkan masalah yang berhubungan dengan profesi
keilmuannya.
2. Meningkatkan penguasaan dan penerapan ilmu pengetahuan bagi
mahasiswa sebelum menyelesaikan pendidikan.
3. Terciptanya keharmonisan antara pemerintah provinsi/kabupaten/kota dan
masyarakat dengan perguruan tinggi dalam mengatasi berbagai masalah.
4. Terbentuknya sikap mahasiswa yang mandiri dan dapat beradaptasi
dengan kehidupan nyata di masyarakat.
D. WAKTU PELAKSANAAN PRAKTEK
Pelaksanaan KKN selama 5 minggu dimulai tanggal 08 Maret 2018
s/d 11 April 2018.
E. TEMPAT PELAKSANAAN PRAKTEK
Kuliah Kerja Nyata (KKN-PPM) dilaksanakan di Dusun Kumadang
Desa Karueng, Kecamatan Enrekang, Kabupaten Enrekang.

2
BAB II
GAMBARAN UMUM

A. KONSEP PUSKESMAS
1. Pengertia Puskesmas
Puskesmas (Health centre) adalah suatu kesatuan organisasi
fungsional yang langsung memberikan pelayanan kesehatan secara
menyeluruh kepada masyarakat dalam satu wilayah kerja tertentu dalam
bentuk usaha-usaha kesehatan pokok. Puskesmas mempunyai wewenang
dan tanggung jawab yang sangat besar dalam memelihara kesehatan
masyarakat seoptimal mungkin.
2. Pelayanan Puskesmas Secara Menyeluruh
Pelayanan Puskesmas Secara Menyeluruh meliputi :

a. Promotif (Promosi Kesehatan)

b. Preventif (Pencegahan Penyakit)

c. Kuratif (Pengobatan Penyakit)

d. Rehabilitative

Pelayanan yang menyeluruh tersebut ditunjukkan pada semua

tingkat usia, jenis kelamin, golongan umur. Walaupun demikian peran

serta masyarakat berpengaruh terhadap kesehatan.

3. Pelayanan Kesehatan Secara Terintegrasi

Pelayanan kesehatan puskesmas secara terintegrasi dilakukan

melalui suatu koordinasi dengan tujuan hasil efektif dengan biaya

seefisien mungkin.

3
4. Fungsi Puskesmas
a. Sebagai pusat pengembangan kesehatan masyarakat di wilayah
kerjanya
b. Membina peran serta masyarakat di wilayah kerjanya dalam rangka
meningkatkan kemampuan hidup sehat
c. Memberikan pelayanan kesehatan masyarakat secara menyeluruh dan
terpadu di wilayah sesuai terantum.
5. Visi dan Misi Pengembangan Kesehatan Mandiri yang Berkualitas
a. Visi
Tercapainya Kecamatan Enrekang sehat dan mandiri
b. Misi
a. Menggerakkan pembangunan berwawasan kesehatan di wilayah
kerja puskesmas Kota
b. Mendorong kemandirian untuk hidup sehat bagi keluarga dan
masyarakat di wilayah kerja puskesmas Kota
c. Memelihara dan meningkatkan mutu, pemerataan dan
keterjangkauan pelayanan kesehatan yang diselenggarakan di
wilayah kerja puskesmas Kota.
d. Memelihara dan meningkatkan kesehatan perorangan, keluarga
dan masyarakat beserta lingkungannya

4
6. Denah Puskesmas Kota Enrekang

WC WC
LOKET GUDANG PASIEN PETUGAS RUANG PINTU
UGD APOTEK LAB
OBAT IMUNISASI BELA
RUANG
KANG
TATA
USAHA

TPS
RUANG PERTEMUAN LIMBAH
B3
PINTU RUANG TUNGGU/PASIEN
DEPAN

KONSELING
HIV & RUANG
HEPATITIS
PROGRAM

RUANG
RUANGAN
POLI POLI POLI POLI LAKTASI
KEPALA
UMUM KB & KIA GIGI & KONSELING
PUSKESMAS
PKPR GIZI

5
7. Sistem Rujukan Puskesmas Kota Enrekang
Menurut Syafrudin (2009), tatalaksana rujukan diantaranya adalah
internal antar-petugas di satu rumah; antara puskesmas pembantu dan
puskesmas; antara masyarakat dan puskesmas; antara satu puskesmas dan
puskesmas lainnya ; antara puskesmas dan rumah sakit, laboratorium atau
fasilitas pelayanan kesehatan lainnya; internal antar-bagian/unit pelayanan
di dalam satu rumah sakit; antar rumah sakit, laboratoruim atau fasilitas
pelayanan lain dari rumah sakit.
pelayanan lain dari rumah sakit.

PESERTA PUSTU

PUSKESMAS
KOTA

Surat
rujukan

Tanpa surat rujukan


RUMAH SAKIT
Dalam keadaan MASSENREMPULU
Emergency/gawat darurat dan
melengkapi kartu identitas dalam
waktu 3 x 24 jam

8. Jam Pelayanan Puskesmas Kota Kabupaten Enrekang


Jam pelayanan 10.00-13.00 WITA

6
9. Program kesehatan yang dilaksanakan Puskesmas Kota Enrekang
a. Upaya kesehatan masyarakat (UKM) Esensial
1) Promkes/UKBM
2) Kesling
3) Gizi
4) KIA
 Kes.Ibu
 Kes.Anak
5) KB
6) UKS
7) Pencegahan dan Pengendalian Penyakit
 Diare
 TB/KUSTA
 HIV/AIDS
 Malaria
 DBD
 ISPA/Typoid
 Kecacingan
 Rabies
 Surveilans
 Imunisasi
 Kes.Haji
b. Upaya Kesehatan Masyarakat Pebangunan
1. Kes.Jiwa
2. Kes.Gigi Masyarakat
3. Kes.Olahraga
4. Kes.Indera
5. Kes.Lansia
6. Kes.Kerja

7
7. Perkesmas
c. Upaya Kesehatan Pengobatan (UKP), Kefarmasian dan Laboratorium
1. Pel.Polik Umum
2. Pel.Polik Gigi
3. Pel.UGD
4. Pel.Kefarmasian
5. Pel.Laboratorium
10. SDM dan Kualitas Kesehatan Masyarakat di Wilayah Kerja
Puskesmas Kota Enrekang
Kota Pustu
No Jabatan
PNS Magang Jml PNS PTT Magang Jml
1 dr. Spesialis 0 0 0 0 0 0 0
2 dr. Umum 4 0 4 0 0 0 0
3 dr. Gigi 2 1 3 0 0 0 0
4 Perawat 13 11 24 7 0 9 16
5 Perawat Gigi 1 2 3 0 0 0 0
6 Bidan 5 19 24 7 7 51 65
7 Apoteker (S1) 1 3 3 0 0 0 0
8 Asistern Apoteker 0 0 0 0 0 0 0
9 Analis Farmasi 0 0 0 0 0 0 0
10 Kesmas (S1) 1 5 6 0 0 1 1
11 Kesmas (S2) 1 0 1 0 0 0 0
12 Sanitarian 1 2 2 0 0 0 0
13 Gizi 1 2 0 0 0 0 0
14 Analis Kes. Lab 1 1 2 0 0 0 0
15 Ketehnsian Medis 0 0 0 0 0 0 0
Jumlah 31 46 72 14 7 61 82

1 Prakarya 1 0 1 1 0 0 1
2 TU 1 0 1 1 0 0 1
3 Sopir 0 2 2 2 0 0 2
4 Keuangan 0 0 0 0 0 0 0
5 Lain-lain 2 10 12 4 0 0 4
Jumlah 4 12 16 8 0 0 8

8
Lain-Lain
1 Ekonomi (S1) 0 1 1 0 0 0 0
2 Kesling (DIII) 1 1 2 0 0 0 0
3 Kesker (DIII) 1 0 1 0 0 0 0
4 Komputer 0 1 1 0 0 0 0
5 SMA 0 6 6 0 0 0 0
6 SMAK 0 1 1 0 0 0 0
Jumlah 2 10 12 0 0 0 0
Kualitas kesehatan masyarakat berdasarkan tingkat SDM sarana
kesehatan tersebut dapat terpenuhi dengan adanya 18 pustu, 1 poskesdes,
dan 1 polindes yang membantu memaksimalkan pelayanan kesehatan di
wilayah kerja puskesmas Kota Enrekang.
B. KEADAAN WILAYAH DAN POTENSI DI DUSUN KUMADANG
DESA KARUENG KECAMATAN ENREKANG KABUPATEN
ENREKANG
1. Geografis
a. Letak Wilayah
Dusun Kumadang merupakan salah satu Dusun di wilayah Desa
Karueng, Kecamatan Enrekang, Kabupaten Enrekang.
b. Batas-batas wilayah
1) Sebelah Utara Dusun Membura berbatasan dengan Dusun
Kumadang Desa Karueng
2) Sebelah Barat Dusun Membura berbatasan dengan Dusun Cemba
3) Sebelah Selatan Dusun Membura berbatasan dengan Dusun
Katimbang
4) Sebelah Timur Dusun Membura berbatasan dengan Dusun Penja
Desa Karueng
2. Iklim
Iklim di Dusun Kumadang adalah iklim tropis dimana hanya mengenal
dua musim yaitu
a. Musim hujan

9
Dimulai sekitar bulan maret sampai dengan Mei-Juni
b. Musim kemarau
Dimulai sekitar bulan Juli sampai dengan bulan Oktober

3. Demografis

1. Tabel 1 Distribusi jumlah penduduk Dusun Kumadang Tahun 2018

Jumlah penduduk Dusun Kumadang sebanyak 272 jiwa dengan jumlah

KK sebanyak 64 KK

JUMLAH %
NO DUSUN KK
PENDUDUK

1 Kumadang 272 100 64

Jumlah 272 100 64

n : 272 jiwa

Data primer : Hasil survey mahasiswa KKN-PPM angkatan VII prodi

S1 Keperawatan STIKES Muhammadiyah Sidrap

Interprestasi :

Jumlah penduduk di Dusun Kumadang sebanyak 272 penduduk dengan

jumlah KK sebanyak 64 KK

2. Tabel 2 distribusi jumlah penduduk berdasarkan jenis kelamin di Dusun

Kumadang tahun 2018

NO JENIS KELAMIN JUMLAH %

1. Laki-laki 124 45.58

10
2. Perempuan 148 54.41

n : 272 Jiwa

Data Primer : Hasil survey mahasiswa KKN-PPM angkatan VII

STIKES Muhammadiyah Sidrap Prodi S1 Keperawatan

Interprestasi :

Jumlah penduduk berdasarkan jenis kelamin yaitu : Jenis kelamin laki-

laki sebanyak 124 jiwa dan jenis kelamin perempuan sebanyak 148

jiwa.

3. Tabel 3 distribusi jumlah penduduk berdasarkan umur setiap penduduk

di Dusun Kumadang tahun 2018

No Frekuensi %

Umur

1. < 5 Tahun 17 6,25

2. 6-12 Tahun 44 16.17

3. 13-20 Tahun 59 21.69

4. 21-50 Tahun 94 34.55

5. > 50 Tahun 58 21.32

Jumlah 272 100

n : 272 jiwa

Data primer : Hasil survey mahasiswa KKN-PPM angkatan VII

STIKES Muhammadiyah Sidrap program S1 keperawatan.

11
Interprestasi :

Jumlah penduduk berdasarkan umur setiap penduduk di Dusun

Kumadang tahun 2018 yaitu : presentase balita (<5 tahun) sebanyak 17

orang (6,25%), anak (6-12 tahun) sebanyak 44 orang (16,17%), remaja

awal (13-20 tahun) sebanyak 59 orang (21,69%), Dewasa (21-50)

tahun) sebanyak 94 orang (34,55%), usila (>50 tahun) sebanyak 58

orang (21.32%).

4. Tabel 4 distribusi jumlah penduduk berdasarkan status perkawinan

setiap penduduk di Dusun Kumadang tahun 2018

No Status Frekuensi %

Perkawinan

1 Kawin 49 76.56

2 Janda 12 18.75

3 Duda 2 3.12

4 Lainnya 1 1.56

n : 64 jiwa

Data primer : Hasil survey mahasiswa KKN-PPM angkatan VII

STIKES Muhammadiyah Sidrap program S1 keperawatan.

Interprestasi :

jumlah penduduk berdasarkan status perkawinan setiap penduduk di

Dusun Kumadang tahun 2018 yaitu : yang berstatus kawin sebanyak 49

12
orang (76.56%), yang berstatus janda sebanyak 12 orang (18.75%),

yang berstatus duda sebanyak 2 orang (3.12%) dan yang berstatus

lainnya sebanyak 1 orang (1.56%).

5. Tabel 5 distribusi jumlah penduduk berdasarkan agama setiap

penduduk di Dusun Kumadang tahun 2018

No Agama Frekuensi %

1 Islam 272 100%

2 Kristen - -

3 Hindu - -

4 Budha - -

5 Lainnya - -

n : 272 jiwa

Data primer : Hasil survey mahasiswa KKN-PPM angkatan VII

STIKES Muhammadiyah Sidrap program S1 keperawatan.

Interprestasi :

Yang beragama islam sebanyak 272 orang (100%), yang beragama

kristen sebanyak 0 orang (0,00%), yang beragama hindu sebanyak 0

orang (0,00%), yang beragama budha sebanyak 0 orang (0,00%), dan

lainnya sebanyak orang (0,00%).

6. Tabel 6 distribusi pendidikan penduduk Dusun Kumadang tahun 2018

13
No Pendidikan Frekuensi %

1 Tidak sekolah 52 19,11

2 SD/ sederajat 101 19,11

3 SMP / sederajat 45 16,54

4 SMA / sederajat 57 20,95

7 Perguruan Tinggi 17 6,25

Jumlah 272 100

n : 272 jiwa

Data primer : Hasil survey mahasiswa KKN angkatan VII Stikes

Muhammadiyah Sidrap Program S1 Keperawatan

Interprestasi :

Jumlah penduduk berdasarkan pendidikan terakhir kepala keluarga

yaitu: Presentase sekolah dasar sebanyak 1O1orang (19,11%), SMP

sebanyak 45 orang (16,54%), SMA sebanyak 57 (20,95%), Perguruan

Tinggi sebanyak 17 orang (6,25%)

7. Tabel 7 distribusi jumlah penduduk berdasarkan keadaan buta huruf di

Dusun Kumadang tahun 2018 :

No Buta huruf Frekuensi %

1 Ya 51 17,64

2 Tidak 224 82,35

n : 272 jiwa

14
Data primer : Hasil survey mahasiswa KKN-PPM angkatan VII

STIKES Muhammadiyah Sidrap program S1 Keperawatan

Interprestasi :

Jumlah penduduk berdasarkan keadaan buta huruf setiap warga di

Dusun Kumadang tahun 2018 yaitu :

Yang buta huruf sebanyak 51 orang (17,64%), dan yang tidak buta

huruf sebanyak 224 orang (82,35%).

8. Tabel 8 distribusi jumlah penduduk berdasarkan pekerjaan setiap

penduduk di Dusun Kumadang tahun 2018.

No Pekerjaan Frekuensi %

1. PNS 2 0,73

2. Honor 8 2,94

3. Petani 42 15,44

4. Peternak 23 8,45

5. Wiraswasta 16 5,88

6. IRT 60 22,05

7. Pelajar 92 33,82

8. Lainnya 29 10,66

n : 272 jiwa

15
Data primer : Hasil survey mahasiswa KKN-PPM angkatan VII

STIKES Muhammadiyah Sidrap program S1 Keperawatan

Interprestasi :

Jumlah penduduk berdasarkan pekerjaan setiap warga di Dusun

Kumadang tahun 2018 yaitu : Presentase PNS sebanyak 2 orang (0,73)

Honor sebanyak 8 orang (2,94), Petani sebanyak 42 orang (15,44%),

Peternak sebanyak 23 orang (8,45%), Wiraswasta 16 orang (5,88%)

IRT sebanyak 60 (22,05%), Pelajar 29 orang (10,66%), lainnya

sebanyak 29 orang (10,66).

9. Tabel 9 distribusi jumlah penduduk berdasarkan penghasilan kepala

keluarga di dusun kumadang tahun 2018

No Pendapatan Frekuensi %

1 < 500.000 / bulan 16 22,53

2 500.000 – 1.000.000 / bulan 33 46,47

3 >1.000.000 / bulan 22 30,98

n : 64 kk

Data primer : Hasil survey mahasiswa KKN-PPM angkatan VII

STIKES Muhammadiyah Sidrap program S1 Keperawatan

Interpretasi :

Dari 272 jiwa ,didapatkan 16 berpenghasilan rendah < 500.000

(22,53% ) dan 33 jiwa berpenghasilan standar 500.000 – 1 juta

16
(46,47% ) sedangkan yang berpenghasilan > 1 Juta sebanyak 22 jiwa

(30,98% ).

10. Tabel 10 distribusi jumlah penduduk berdasarkan Pemanfaatan Sarana

Kesehatan setiap penduduk di Dusun Kumadang tahun 2018 :

No Bila ada anggota keluarga yang Frekuensi %

sakit, keluarga berobat ke?

1 Sarana kesehatan 46 71,87%

2 Sarana kesehatan dan Dukun 17 26,56%

3 Dukun - %

4 Tidak berobat sama sekali 1 1,56%

n : 64 kk

Data primer : Hasil survey mahasiswa KKN-PPM angkatan VII

STIKES Muhammadiyah Sidrap program S1 Keperawatan

Interprestasi :

jumlah penduduk berdasarkan Sarana Kesehatan setiap warga di Dusun

Kumadang tahun 2018 yaitu : yang menggunakan Sarana Kesehatan

sebanyak 46 orang (71,87%), yang Sarana Kesehatan Dan Dukun

sebanyak 17 orang (26,56%), tidak ada yang berobat ke Dukun dan

yang Tidak Berobat sama sekali sebanyak 1 orang (1,56%).

17
11. Tabel 11 Klasifikasi penyebab kematian berdasarkan jenis kelamin di

Dusun Kumadang 2018

No Data kematian Frekuensi %

1. Penyakit Kronik 5 55,55

2. Penyakit Kronik 4 44,44

Jumlah 9 100

n : 9 orang

Data primer : Hasil survey mahasiswa KKN-PPM angkatan VII

STIKES Muhammadiyah Sidrap program S1 Keperawatan

Interpretasi :

Dari 9 penduduk yang meninggal, penyebab kematian tertinggi adalah

penyakit kronik sebanyak 5 orang (55,55%).

12. Pola/Kebiasaan Keluarga Sehari-hari

Tabel 12 distribusi jumlah kepala keluarga berdasarkan Makanan pokok

setiap penduduk di Dusun Kumadang tahun 2018 :

No Makanan pokok frekuensi %

1 Nasi 64 100%

18
2 Jagung - -

3 Sagu - -

4 Ubi-ubian - -

5 Lainnya - -

Data primer : Hasil survey mahasiswa KKN-PPM angkatan VII

STIKES Muhammadiyah Sidrap program S1 Keperawatan

Interprestasi :

jumlah kepala keluarga berdasarkan Makanan pokok setiap warga di

Dusun Kumadang tahun 2018 yaitu : yang Makan Nasi sebanyak 64

KK (100%).

13. Tabel 13 distribusi jumlah kepala keluarga berdasarkan Frekuensi

makan setiap penduduk di Dusun Kumadang tahun 2018 :

No Frekuensi makan Frekuensi %

1 3 x / hari 54 84,37

2 2x / hari 5 7,81

3 1x / hari 3 4,68

4 Tidak teratur 2 3,12

n : 64 KK

19
Data primer : Hasil survey mahasiswa KKN-PPM angkatan VII

STIKES Muhammadiyah Sidrap program S1 Keperawatan

Interprestasi :

Jumlah penduduk berdasarkan Pola Makan setiap warga di Dusun

Kumadang tahun 2018 yaitu : yang Makan 3X/Hari sebanyak 54 orang

(84,37%), yang 2X/Hari sebanyak 5 orang (7,81%) dan yang Tidak

Teratur sebanyak 2 orang (3,12%).

14. Tabel 16 distribusi jumlah kepala keluarga berdasarkan penyajian menu

makanan setiap penduduk di Dusun Kumadang tahun 2018 :

No Penyajian menu makanan Frekuensi %

1 Nasi,sayur,lauk,buah,dan susu 2 63,12

2 Nasi, sayur, lauk, dan buah 20 31,25

3 Nasi, sayur, dan lauk 42 65,62

4 Nasi dan sayur - -

n : 64 KK

Data primer : Hasil survey mahasiswa KKN-PPM angkatan VII

STIKES Muhammadiyah Sidrap program S1 Keperawatan

Interprestasi :

20
Jumlah penduduk berdasarkan Pola Makan setiap warga di Dusun

Kumadang tahun 2018 yaitu : penyajian menu makanan

nasi,sayur,lauk,buah,dan susu sebanyak 2 orang (63,12%), penyajian

menu makanan nasi,sayur,lauk dan buah sebanyak 20 orang (31,25%),

penyajian menu makanan nasi,sayur dan lauk sebanyak 42 orang

(65,62%) dan penyajian menu makanan nasi dan sayur 0 (0,00%).

15. Tabel 15 distribusi jumlah kepala keluarga berdasarkan frekuensi

keluarga makan protein hewani setiap penduduk di Dusun Kumadang

tahun 2018 :

No Frekuensi keluarga makan Frekuensi %

protein hewani

1 1 x/ minggu 6 9,38

2 2 x/ minggu 1 3,13

3 3 x/ minngu 5 7,81

4 Setiap hari 21 32,81

5 Jarang 30 46,88

n : 64 KK

Data primer : Hasil survey mahasiswa KKN-PPM angkatan VII

STIKES Muhammadiyah Sidrap program S1 Keperawatan

Interprestasi :

21
jumlah penduduk berdasarkan frekuensi keluarga makan protein hewani

di Dusun Kumadang tahun 2018 yaitu :

Yang Makan protein hewani 1X/Minggu sebanyak 6 orang (9,38%),

yang makan protein hewani 2X/Minggu sebanyak 1 orang (3,13%),

yang makan protein hewani 3X/Minggu sebanyak 5 orang (7,81%),

yang setiap hari makan protein hewani sebanyak 21 orang (32,81%),

dan yang jarang makan protein hewani sebanyak 30 orang (46,88,22%)

16. Tabel 16 distribusi jumlah kepala keluarga berdasarkan penyajian menu

makanan setiap penduduk di Dusun Kumadang tahun 2018 :

No Frekuensi keluarga makan Frekuensi %

protein nabati

1 1 x/ minggu 1 1,56

2 2 x/ minggu 1 1,56

3 3 x/ minngu 4 6,25

4 Setiap hari 44 68,75

5 Jarang 14 21,88

n : 64 KK

Data primer : Hasil survey mahasiswa KKN-PPM angkatan VII

STIKES Muhammadiyah Sidrap program S1 Keperawatan

Interprestasi :

22
jumlah penduduk berdasarkan frekuensi keluarga makan protein nabati

di Dusun Kumadang tahun 2018 yaitu :

Yang Makan protein nabati 1X/Minggu sebanyak 1 orang (1,56%),

yang makan protein nabati 2X/Minggu sebanyak 1 orang (1,56%), yang

makan protein nabati 3X/Minggu sebanyak 4 orang (6,25%), yang

setiap hari makan protein nabati sebanyak 44 orang (68,75%), dan yang

jarang makan protein nabati sebanyak 14 orang (21,88%).

17. Tabel 17 distribusi jumlah kepala keluarga berdasarkan frekuensi

keluarga makan sayuran setiap penduduk di Dusun Kumadang tahun

2018 :

No Frekuensi keluarga Frekuensi %

makan sayuran

1 1 x/ minggu - -

2 2 x/ minggu - -

3 3 x/ minggu - -

4 Setiap hari 64 100

5 Jarang - -

n : 64 kk

Data primer : Hasil survey mahasiswa KKN-PPM angkatan VII

STIKES Muhammadiyah Sidrap program S1 Keperawatan

23
Interprestasi :

jumlah penduduk berdasarkan frekuensi keluarga makan sayuran di

Dusun Kumadang tahun 2018 yaitu :

Yang Makan sayuran 1X/Minggu sebanyak 0 orang (0,00%), yang

makan sayuran 2X/Minggu sebanyak 0 orang (0,00%), yang makan

sayuran 3X/Minggu sebanyak 0 orang (0,00%), yang setiap hari makan

sayuran sebanyak 64 orang (100%), dan yang jarang makan sayuran

sebanyak 0 orang (0,00%).

Data kesehatan lingkungan

a. Data perumahan

18. Tabel 18 Distribusi status kepemilikan rumah di Dusun Kumadang

tahun 2018

No Status kepemilikan rumah Frekuensi %

1 Milik sendiri 54 84,38

2 Sewa - -

3 Dinas - -

4 Numpang 10 15,63

n : 64 KK

Data primer : Hasil survey mahasiswa KKN-PPM angkatan VII

STIKES Muhammadiyah Sidrap program S1 Keperawatan

Interprestasi :

24
jumlah kepala keluarga berdasarkan status kepemilikan rumah setiap

kepala keluarga di Dusun Kumadang tahun 2018 yaitu :

Yang status rumahnya milik sendiri sebanyak 54 orang (84,38%), yang

status rumahnya rumah sewa sebanyak 0 (0,00) yang rumahnya rumah

dinas sebanyak 0 orang (0,00%), dan yang status rumahnya berstatus

numpang sebanyak 10 orang (15,63%).

19. Tabel 21 Distribusi bentuk bangunan di Dusun Kumadang tahun 2018

No Bentuk bangunan Frekuensi %

1 Permanen 6 9,38

2 Semi permanen 3 4,69

3 Kayu 52 81,25

4 Gedeg 3 4,69

n : 64 KK

Data primer : Hasil survey mahasiswa KKN-PPM angkatan VII

STIKES Muhammadiyah Sidrap program S1 Keperawatan

Interprestasi :

jumlah kepala keluarga berdasarkan bentuk rumah setiap kepala

keluarga di Dusun Kumadang tahun 2018 yaitu :

25
Yang bentuk rumahnya permanen sebanyak 6 orang (9,38%), yang

bentuk rumahnya semi permanen sebanyak 3 orang (4,69%), yang

bentuk rumahnya kayu sebanyak 52 orang (81,25%), dan yang bentuk

rumahnya gedeg sebanyak 3 orang (4,69%).

20. Tabel 20 Distribusi penerangan di Dusun Kumadang tahun 2018

No Penerangan Frekuensi %

1 Listrik 64 100

2 Lampu minyak - -

n : 64 KK

Data primer : Hasil survey mahasiswa KKN-PPM angkatan VII

STIKES Muhammadiyah Sidrap program S1 Keperawatan

Interprestasi :

jumlah kepala keluarga berdasarkan penerangan yang dimiliki setiap

kepala keluarga di Dusun Kumadang tahun 2018 yaitu :

Yang penerangan rumahnya menggunakan listrik sebanyak 64 orang

(100%), dan yang penerangan rumahnya menggunakan lampu minyak

sebanyak 0 orang (0,00%).

26
21. Tabel 21 Distribusi ventilasi rumah di Dusun Kumadang tahun 2018

No Ventilasi rumah Frekuensi %

1 Memenuhi syarat 51 79,69

2 Tidak memenuhi syarat 13 20,31

n : 64 KK

Data primer : Hasil survey mahasiswa KKN-PPM angkatan VII

STIKES Muhammadiyah Sidrap program S1 Keperawatan

Interprestasi :

jumlah penduduk berdasarkan Ventilasi Rumah setiap warga di Dusun

Kumadang tahun 2018 yaitu : yang Memenuhi Syarat sebanyak 51

orang (79,69%), Dan yang Tidak memenuhi Syarat sebanyak 13 orang

(20,31%).

22. Tabel 22 Distribusi komposisi ruangan di Dusun Kumadang tahun 2018

No Komposisi ruangan Frekuensi %

1 Memenuhi syarat 54 84,38

2 Tidak memenuhi syarat 10 15,63

n : 64 KK

Data primer : Hasil survey mahasiswa KKN-PPM angkatan VII

STIKES Muhammadiyah Sidrap program S1 Keperawatan

Interprestasi :

27
jumlah penduduk berdasarkan Komposisi Rumah setiap warga di

Dusun Kumadang tahun 2018 yaitu : yang Memenuhi Syarat sebanyak

54 orang (84,38%), Dan yang Tidak memenuhi Syarat sebanyak 10

orang (15,63%).

23. Tabel 23 Distribusi lantai rumah di Dusun Kumadang tahun 2018

No Lantai rumah Frekuensi %

1 Tegel 3 4,69

2 Semen 3 4,69

3 Papan 56 87,50

4 Tanah - -

6 Lainnya 2 3,13

n : 64 KK

Data primer : Hasil survey mahasiswa KKN-PPM angkatan VII

STIKES Muhammadiyah Sidrap program S1 Keperawatan

Interprestasi :

jumlah penduduk berdasarkan lantai rumah yang dimiliki setiap kepala

keluarga di Dusun Kumadang tahun 2018 yaitu :

Yang lantai rumahnya terbuat dari tegel sebanyak, 3 orang (4,69%),

yang lantai rumahnya terbuat dari semen sebanyak 3 orang (4,69%),

28
yang lantai rumahnya terbuat dari papan sebanyak orang 56 (87,50%),

yang lantai rumahnya terbuat dari tanah sebanyak 2 orang (3,13%).

24. Tabel 24 Distribusi kebersihan rumah di Dusun Kumadang tahun 2018

No Kebersihan rumah Frekuensi %

1 Baik 41 64,06

2 Cukup 18 28,13

3 Kurang 5 7,81

n : 64 KK

Data primer : Hasil survey mahasiswa KKN-PPM angkatan VII

STIKES Muhammadiyah Sidrap program S1 Keperawatan

Interprestasi :

jumlah kepala keluarga berdasarkan kebersihan rumah yang dimiliki

setiap kepala keluarga di Dusun Kumadang tahun 2018 yaitu :

Yang kebersihan rumahnya baik sebanyak 41 orang (64,06%), yang

kebersihan rumahnya cukup sebanyak 18 orang (28,13%), dan yang

kebersihan rumahnya kurang sebanyak 5 orang (7,81%).

29
25. Tabel 25 Distribusi pengaturan rumah di Dusun Kumadang tahun 2018

No Pengaturan rumah Frekuensi %

1 Baik 38 59,38

2 Cukup 25 39,06

3 Kurang 1 1,56

n : 64 kk

Data primer : Hasil survey mahasiswa KKN-PPM angkatan VII

STIKES Muhammadiyah Sidrap program S1 Keperawatan

Interprestasi :

jumlah kepala keluarga berdasarkan pengaturan rumah yang dimiliki

setiap kepala keluarga di Dusun Kumadang tahun 2018 yaitu :

Yang pengaturan rumahnya baik sebanyak 38 orang (59,38%), yang

pengaturan rumahnya cukup sebanyak 25 orang (39,06%), dan yang

pengaturan rumahnya kurang sebanyak 1 orang (1,56%).

26. Tabel 26 distribusi jumlah Kepala Keluarga berdasarkan kesesuaian

jumlah penghuni dengan luas lantai rumah yang dimilikinya di Dusun

Kumadang tahun 2018 :

30
No Kesesuaian jumlah penghuni frekuensi %

dengan luas lantai rumah

1 <9 m 2 / orang 25 39,06

2 >9 m 2 / orang 39 60,94

n : 64 KK

Data primer : Hasil survey mahasiswa KKN-PPM angkatan VII

STIKES Muhammadiyah Sidrap program S1 Keperawatan

Interprestasi :

jumlah kepala keluarga berdasarkan kesesuaian jumlah penghuni

dengan luas lantai rumah yang dimiliki setiap kepala keluarga di Dusun

Kumadang tahun 2018 yaitu :

Yang luas lantai rumahnya <9m2/orang sebanyak 25 orang (39,06%),

dan yang luas lantai rumahnya >9m2/orang sebanyak 39 orang

(60,94%).

b. Sarana sanitasi lingkungan

1) Air minum

27. Tabel 27 distribusi jumlah Kepala Keluarga berdasarkan Sumber Air

Minum di Dusun Kumadang tahun 2018 :

31
No Sumber air minum Frekuensi %

1 Sumur Gali 41 64,06

2 Sumur Pompa 10 15,63

3 PDAM - -

4 Air sungai 6 9,38

5 Mata Air 7 10,94

6 lainnya - -

n : 64 KK

Data primer : Hasil survey mahasiswa KKN-PPM angkatan VII

STIKES Muhammadiyah Sidrap program S1 Keperawatan

Interprestasi :

distribusi jumlah Kepala Keluarga berdasarkan Sumber Air Minum di

Dusun Kumadang tahun 2018 : yang menggunakan sumur gali

sebanyak 41 orang (64,06%), yang Sumur Pompa sebanyak 10 orang

(15,63%), yang air sungai sebanyak 6 orang (9,38%), yang mata air

sebanyak 7 orang (10,94%).

32
28. Tabel 28 distribusi jumlah Kepala Keluarga berdasarkan status

kepemilikan sumber air Minum di Dusun Kumadang tahun 2018 :

NO Status Kepemilikan Frekuensi %

1 Milik Sendiri 39 60,94

2 Sumur Umum 4 6,25

3 Milik Bersama 21 32,81

n : 64 KK

Data primer : Hasil survey mahasiswa KKN-PPM angkatan VII

STIKES Muhammadiyah Sidrap program S1 Keperawatan

Interprestasi :

Distribusi jumlah Kepala Keluarga berdasarkan status kepemilikan

sumber air minum di Dusun Kumadang tahun 2018 :

Yang sumber air minumnya milik sendiri sebanyak 39 orang (60,94%),

yang sumber air minumnya menggunakan sumur umum sebanyak 4

orang (6,254,75%), dan yang sumber air minumnya milik bersama

sebanyak 21 orang (32,81%).

33
29. Tabel 29 distribusi jumlah Kepala Keluarga berdasarkan penggunaan

Air Minum di Dusun Kumadang tahun 2018 :

NO Penggunaan air minum Frekuensi %

1 Di masak 64 100

2 Kadang-kadang - -

3 Tidak - -

n : 64 KK

Data primer : Hasil survey mahasiswa KKN-PPM angkatan VII

STIKES Muhammadiyah Sidrap program S1 Keperawatan

Interprestasi :

Distribusi jumlah Kepala Keluarga berdasarkan penggunaan Air Minum

di Dusun Kumadang tahun 2018 : yang Dimasak sebanyak 632 orang

(100%), yang Kadang-Kadang sebanyak 0 orang (0,00%), Dan yang

Tidak Dimasak sebanyak 0 orang (0,00%).

34
2) Air Limbah

30. Tabel 30 distribusi jumlah Kepala Keluarga berdasarkan Pembuangan

Air Limbah di kelurahan kaca di tahun 2016 :

NO Pembuangan air limbah Frekuensi %

1 Tanah 3 4,69

2 Selokan 53 82,81

3 Sawah - -

4 Sembarangan tempat 5 7,81

5 Cubluk 2 3,13

6 Kolam - -

7 Lainnya 1 1,56

n : 64 KK

Data primer : Hasil survey mahasiswa KKN-PPM angkatan VII

STIKES Muhammadiyah Sidrap program S1 Keperawatan

Interprestasi :

distribusi jumlah Kepala Keluarga berdasarkan Pembuangan Air

Limbah di Dusun Kumadang tahun 2018 :

yang Di Tanah sebanyak 3 orang (4,69%), yang Selokan sebanyak 53

orang (82,81%), yang Sembarang Tempat sebanyak 5 orang (7,81%),

35
yang cubluk sebanyak 2 orang (3,13), kolam 0 (0,00%), lainnya

sebanyak 1 orang (1,56%).

3) Pembuangan kotoran manusia

31. Tabel 31 Distribusi jumlah Kepala Keluarga berdasarkan tempat

pembuangan kotoran (tinja) di Dusun Kumadang tahun 2018 :

NO Tempat pembuangan kotoran Frekuensi %

(tinja)

1 Leher angsa 42 65,63

2 Cemplung 11 17,19

3 Selokan 4 6,25

4 Sembarangan tempat 1 1,56

5 Lainnya 6 9,38

n : 64 KK

Data primer : Hasil survey mahasiswa KKN-PPM angkatan VII

STIKES Muhammadiyah Sidrap program S1 Keperawatan

Interprestasi :

Yang tempat pembuangan kotorannya leher angsa sebanyak 42 orang

(65,63%), yang cemplung sebanyak 11 orang (17,19%), yang selokan

sebanyak 4 orang (6,25%), yang sembarang tempat sebanyak 1

(1,56%), lainnya sebanyak 6 orang (9,38%).

36
32. Tabel 32 distribusi jumlah Kepala Keluarga berdasarkan jarak kakus

dengan sumber air minum di Dusun Kumadang tahun 2018 :

NO Jarak kakus dengan sumber Frekuensi %

air minum

1 <10 meter 20 31,25

2 >10 meter 44 68,75

n : 64 KK

Data primer : Hasil survey mahasiswa KKN-PPM angkatan VII

STIKES Muhammadiyah Sidrap program S1 Keperawatan

Interprestasi :

distribusi jumlah Kepala Keluarga berdasarkan jarak kakus dengan

sumber air minum di Dusun Kumadang tahun 2018 :

Yang jarak kakus dengan sumber air minum <10 meter sebanyak 186

orang (31,25%), dan yang jaraknya > 10 meter sebanyak 44 orang

(68,75%).

37
33. Tabel 33 distribusi jumlah Kepala Keluarga berdasarkan status

kepemilikan WC di Dusun Kumadang tahun 2018 :

NO Status kepemilikan WC Frekuensi %

1 Milik sendiri 54 84,38

2 Milik bersama 1 1,56

3 Menumpang 4 6,25

4 Tidak punya kakus 5 7,81

n : 64 KK

Data primer : Hasil survey mahasiswa KKN-PPM angkatan VII

STIKES Muhammadiyah Sidrap program S1 Keperawatan

Interprestasi :

Distribusi jumlah Kepala Keluarga berdasarkan status kepemilikan WC

di Dusun Kumadang tahun 2018 :

Yang status Wcnya milik sendsiri sebanyak 54 orang (84,38%), yang

status WCnya milik bersama sebanyak 1 orang (1,56%), yang status

kepemilikan WCnya menumpang sebanyak 4 orang (6,25%), dan yang

tidak punya sebanyak 5 orang (7,81%).

38
34. Tabel 34 distribusi jumlah Kepala Keluarga berdasarkan kebersihan

kakus di Dusun Kumadang tahun 2018 :

NO Kebersihan kakus Frekuensi %

1 Baik 25 39,06

2 Cukup 24 37,50

3 Kurang 3 4,69

4 Tidak ada kakus 12 18,75

n : 64 KK

Data primer : Hasil survey mahasiswa KKN-PPM angkatan VII

STIKES Muhammadiyah Sidrap program S1 Keperawatan

Interprestasi :

Distribusi jumlah Kepala Keluarga berdasarkan kebersihan kakus di

Dusun Kumadang tahun 2018 :

Yang kebersihan kakusnya baik sebanyak 25 orang (39,06%), yang

kebersihan kakusnya cukup sebanyak 24 orang (37,50%), yang

kebersihan kakusnya kurang sebanyak 3 orang (4,69%), dan yang tidak

punya kakus sebanyak 12 orang (18,75%).

39
4) Pembuangan sampah

35. Tabel 35 distribusi jumlah Kepala Keluarga berdasarkan Tempat

Pembuangan Sampah di Dusun Kumadang tahun 2018 :

NO Tempat pembuangan sampah Frekuensi %

1 Lubang 4 6,25

2 Di timbun - -

3 Di bakar 15 23,44

4 Selokan 21 32,81

6 Sembarang tempat 24 37,50

n : 64 KK

Data primer : Hasil survey mahasiswa KKN-PPM angkatan VII

STIKES Muhammadiyah Sidrap program S1 Keperawatan

Interprestasi :

distribusi jumlah Kepala Keluarga berdasarkan Tempat Pembuangan

Sampah di Dusun Kumadang tahun 2018 :

yang Di Lubang sebanyak 4 orang (6,25%), yang Ditimbun sebanyak 0

orang (0,00%), yang Dibakar sebanyak 15 orang (23,44%), yang

Selokan sebanyak 21 orang (32,81%), dan yang Sembarangan Tempat

sebanyak 24 orang (37,50%).

40
5) Pemeliharaan ternak

36. Tabel 36 distribusi jumlah Kepala Keluarga berdasarkan kepemilikan

ternak di kelurahan kaca dan tahun 2016 :

NO Kepemilikan ternak Frekuensi %

1 Memiliki ternak 59 92,19

2 Tidak memiliki ternak 5 7,81

n : 64 KK

Data primer : Hasil survey mahasiswa KKN-PPM angkatan VII

STIKES Muhammadiyah Sidrap program S1 Keperawatan

Interprestasi :

Distribusi jumlah Kepala Keluarga berdasarkan kepemilikan Ternak di

Dusun Kumadang tahun 2018 :

yang memiliki ternak sebanyak 59 orang (92,19%), dan yang tidak

memiliki ternak sebanyak 5 orang (7,81%).

41
37. Tabel 37 distribusi jumlah Kepala Keluarga berdasarkan Letak

Kandang Ternak di Dusun Kumadang tahun 2018 :

NO Letak Kandang Frekuensi %

1 Dalam rumah - -

2 Kolong rumah 17 27,87

3 Terpisah di belakang 42 68,85

4 Menempel di dinding 2 3,28

n :64 Kandang

Data primer : Hasil survey mahasiswa KKN-PPM angkatan VII

STIKES Muhammadiyah Sidrap program S1 Keperawatan

Interprestasi :

distribusi jumlah Kepala Keluarga berdasarkan Letak Kandang Ternak

di Dusun Kumadang tahun 2018 :

yang Dalam Rumah sebanyak 0 orang (0,00%), yang Kolong Rumah

sebanyak 17 orang (27,87%), yang Terpisah Dibelakang sebanyak 114

orang (68,85%), dan yang Menempel didinding Tempat sebanyak 2

orang (3,28%).

42
38. Tabel 38 distribusi jumlah Kepala Keluarga berdasarkan keadaan

kandang ternak di Dusun Kumadang tahun 2018 :

NO Keadaan kandang Frekuensi %

1 Bersih 16 25,00

2 Kotor 48 75,00

n : 64 Kandang

Data primer : Hasil survey mahasiswa KKN-PPM angkatan VII

STIKES Muhammadiyah Sidrap program S1 Keperawatan

Interprestasi :

distribusi jumlah Kepala Keluarga berdasarkan keadaan kandang ternak

di Dusun Kumadang tahun 2018 :

yang keadaan kandang ternaknya bersih sebanyak 16 orang (25,00%),

dan yang keadaan kandangnya kotor sebanyak 48 orang (75,00%).

a. Data KIA/KB

39. Tabel 39 distribusi jumlah balita berdasarkan riwayat imunisasi di

Dusun Kumadang tahun 2018 :

No Riwayat Imunisasi Frekuensi %

1. BCG 17

2. DPT I 17

3. DPT II 17

43
4. DPT III 17

5. POLIO I 17

6. POLIO II 17

7. POLIO III & IV 17

8. Campak 17

9. Hepatitis I,II,III 17

n : 17 Balita

Data primer : Hasil survey mahasiswa KKN-PPM angkatan VII

STIKES Muhammadiyah Sidrap program S1 Keperawatan

Interprestasi :

distribusi jumlah balita berdasarkan status imunisasi di Dusun

Kumadang tahun 2018 :

Yang imunisasinya lengkap sebanyak 17 anak (2,83%).

40. Tabel 40 distribusi jumlah balita berdasarkan kepemilikan KMS di

Dusun Kumadang tahun 2018 :

No KMS Frekuensi %

1 Ada 17 100

2 Tidak ada - -

n : 17 Balita

44
Data primer : Hasil survey mahasiswa KKN-PPM angkatan VII

STIKES Muhammadiyah Sidrap program S1 Keperawatan

Interprestasi :

Distribusi jumlah balita berdasarkan kepemilikan KMS di Dusun

Kumadang tahun 2018 :

Yang memiliki KMS sebanyak 17 orang (100%), dan yang tidak

memiliki KMS sebanyak 0 orang (0,00%).

41. Tabel 41 distribusi jumlah balita berdasarkan keteraturan penimbangan

balita di Dusun Kumadang tahun 2018 :

NO Penimbangan Frekuensi %

1 Teratur 17 100

2 Tidak teratur - -

3 Tidak pernah - -

n : 17 orang

Data primer : Hasil survey mahasiswa KKN-PPM angkatan VII

STIKES Muhammadiyah Sidrap program S1 Keperawatan

Interprestasi :

Distribusi jumlah balita berdasarkan keteraturan penimbangan di Dusun

Kumadang tahun 2018 :

45
Yang teratur mengikuti penimbangan balita sebanyak 17 orang (100%),

yang tidak teratur mengikuti penimbangan balita sebanyak 0 orang

(0,00%).

42. Tabel 42 distribusi jumlah balita berdasarkan Status Gizi di Dusun

Kumadang tahun 2018 :

No Status gizi Frekuensi %

1 Baik 16 94,12

2 Sedang 1 5,88

3 Kurang - -

n : 17 Balita

Data primer : Hasil survey mahasiswa KKN-PPM angkatan VII

STIKES Muhammadiyah Sidrap program S1 Keperawatan

Interprestasi :

Distribusi jumlah balita berdasarkan status gizi di Dusun Kumadang

tahun 2018 :

Balita yang berstatus gizi baik sebanyak 16 orang (94,12%), balita yang

berstatus gizi sedang sebanyak 1 orang (5,88%), dan balita yang

berstatus gizi kurang sebanyak 0 orang (0,00%).

46
43. Tabel 43 Distribusi jumlah balita berdasarkan pemberi pertolongan

persalinan di Dusun Kumadang tahun 2018

No Penolong persalinan Frekuensi %

1 Tenaga kesehatan 17 100

2 Dukun - -

3 Lainnya - -

n : 17 Balita

Data primer : Hasil survey mahasiswa KKN-PPM angkatan VII

STIKES Muhammadiyah Sidrap program S1 Keperawatan

Interprestasi :

Distribusi jumlah balita berdasarkan pemberi pertolongan persalinan di

Dusun Kumadang tahun 2018 :

Yang persalinannya ditolong oleh tenaga kesehatan sebanyak 17 orang

(100%), yang persalinannya ditolong oleh dukun sebanyak 0 orang

(0,00%) dan yang lainnya sebanyak 0 orang 0,00(%).

47
44. Tabel 44 distribusi jumlah ibu hamil berdasarkan usia di Dusun

Kumadang tahun 2018

NO Usia Frekuensi %

1 <20 Tahun - -

2 20-35 Tahun 5 100

3 >35 tahun - -

n : 5 orang

Data primer : Hasil survey mahasiswa KKN-PPM angkatan VII

STIKES Muhammadiyah Sidrap program S1 Keperawatan

Interprestasi :

Distribusi jumlah ibu hamil berdasarkan usia di Dusun Kumadang

tahun 2018 :

Ibu hamil yang usianya < 20 tahun sebanyak 0 orang (0,00%), ibu

hamil yang usianya 20-35 tahun sebanyak 5 orang (100%) dan ibu

hamil yang usianya >35 tahun sebanyak 0 orang (0,00%).

48
45. Tabel 45 distribusi jumlah ibu hamil berdasarkan pemeriksaan

kehamilan di Dusun Kumadang tahun 2018:

No Pemeriksaan kehamilan Frekuensi %

1 Memeriksakan diri 5 100

2 Tidak periksa - -

n : 5 orang

Data primer : Hasil survey mahasiswa KKN-PPM angkatan VII

STIKES Muhammadiyah Sidrap program S1 Keperawatan

Interprestasi :

Distribusi jumlah ibu hamil berdasarkan pemeriksaan kehamilan di

Dusun Kumadang tahun 2018 :

Ibu hamil yang memeriksakan diri sebanyak 5 orang (100%).

46. Tabel 46 distribusi jumlah ibu hamil berdasarkan tempat pemeriksaan

di Dusun Kumadang tahun 2018:

No Tempat pemeriksaan Frekuensi %

1 Dokter - -

2 Bidan 5 100,00

3 Perawat - -

4 Dukun terlatih - -

49
5 Dukun tidak terlatih - -

n : 5 orang

Data primer : Hasil survey mahasiswa KKN-PPM angkatan VII

STIKES Muhammadiyah Sidrap program S1 Keperawatan

Interprestasi :

Distribusi jumlah ibu hamil berdasarkan tempat pemeriksaan kehamilan

di Dusun Kumadang tahun 2018:

Ibu hamil yang memeriksakan diri ke bidan sebanyak 5 orang (100%).

47. Tabel 47 distribusi jumlah ibu hamil berdasarkan jadwal pemeriksaan

di Dusun Kumadang tahun 2018:

No Jadwal pemeriksaan Frekuensi %

1 Teratur 5 100,00

2 Tidak teratur - -

n : 5 orang

Data primer : Hasil survey mahasiswa KKN-PPM angkatan VII

STIKES Muhammadiyah Sidrap program S1 Keperawatan

Interprestasi :

Distribusi jumlah ibu hamil berdasarkan jadwal pemeriksaan kehamilan

di Dusun Kumadang tahun 2018:

50
Ibu hamil yang teratur memeriksakan diri sebanyak 5 orang (100%),

dan ibu hamil yang tidak teratur memeriksakan diri sebanyak 0 orang

(0,00%).

48. Tabel 48 distribusi jumlah ibu hamil berdasarkan imunisasi TT di

Dusun Kumadang tahun 2018:

No Imunisasi TT Frekuensi %

1 Ya 5 100

2 Tidak - -

n:5

Data primer : Hasil survey mahasiswa KKN-PPM angkatan VII

STIKES Muhammadiyah Sidrap program S1 Keperawatan

Interprestasi :

Distribusi jumlah ibu hamil berdasarkan imunisasi TT di Dusun

Kumadang tahun 2018:

Ibu hamil yang telah mendapatkan imunisasi sebanyak 5 orang

(100%).

51
49. Tabel 49 distribusi jumlah ibu hamil berdasarkan riwayat keguguran di

Dusun Kumadang tahun 2018:

No Riwayat Keguguran Frekuensi %

1 Pernah 2 100

2 Tidak pernah - -

n : 2 orang

Data primer : Hasil survey mahasiswa KKN-PPM angkatan VII

STIKES Muhammadiyah Sidrap program S1 Keperawatan

Interprestasi :

Distribusi jumlah ibu hamil berdasarkan riwayat keguguran di Dusun

Kumadang tahun 2018:

Ibu hamil yang pernah keguguran sebanyak 2 orang (100%), dan ibu

hamil yang tidak pernah keguguran sebanyak 0 orang (0,00%).

50. Tabel 50 distribusi jumlah ibu hamil berdasarkan riwayat penyulit

kehamilan di Dusun Kumadang tahun 2018:

No Riwayat penyulit kehamilan Frekuensi %

1 Ada penyulit - -

2 Tidak ada 5 100

n : 5 orang

52
Data primer : Hasil survey mahasiswa KKN-PPM angkatan VII

STIKES Muhammadiyah Sidrap program S1 Keperawatan

Interprestasi :

Distribusi jumlah ibu hamil berdasarkan riwayat penyulit kehamilan di

Dusun Kumadang tahun 2018:

Ibu hamil yang tidak ada penyulit kehamilan sebanyak 5 orang (100%).

51. Tabel 51 distribusi jumlah keadaan ibu nifas berdasarkan riwayat

pertolongan persalinan di Dusun Kumadang tahun 2018:

NO Persalinan di tolong oleh Frekuensi %

1 Dokter - -

2 Bidan 5 100

3 Perawat - -

4 Dukun - -

5 Lainnya - -

n : 5 orang

Data primer : Hasil survey mahasiswa KKN-PPM angkatan VII

STIKES Muhammadiyah Sidrap program S1 Keperawatan

Interprestasi :

Distribusi jumlah Keadaan Ibu Nifas berdasarkan riwayat pertolongan

persalinan di Dusun Kumadang tahun 2018:

53
Ibu nifas yang mendapatkan pertolongan persalinan oleh bidan

sebanyak 5 orang (100%).

52. Tabel 55 distribusi jumlah keadaan ibu nifas berdasarkan tempat

persalinan di Dusun Kumadang tahun 2018:

No. Tempat persalinan Frekuensi %

1 Rumah sakit - -

2 Puskesmas 5 100

3 Rumah bersalin - -

4 Rumah - -

5 Lainnya - -

n : 5 orang

Data primer : Hasil survey mahasiswa KKN-PPM angkatan VII

STIKES Muhammadiyah Sidrap program S1 Keperawatan

Interprestasi :

Distribusi jumlah Keadaan Ibu Nifas berdasarkan Tempat Persalinan di

Dusun Kumadang tahun 2018:

Ibu nifas yang Melakukan persalinan di Rumah sakit sebanyak 0 orang

(0,00%), Ibu nifas yang melakukan persalinan di puskesmas sebanyak 5

orang (100%).

54
53. Tabel 53 distribusi jumlah keadaan ibu nifas berdasarkan pelaksanaan

pemeriksaan post partum di Dusun Kumadang tahun 2018:

No Pelaksanaan pemeriksaan post Frekuensi %

partum

1 Perawat - -

2 Dukun - -

3 Bidan 5 100

4 Dokter - -

5 Lainnya - -

n : 5 orang

Data primer : Hasil survey mahasiswa KKN-PPM angkatan VII

STIKES Muhammadiyah Sidrap program S1 Keperawatan

Interprestasi :

Distribusi jumlah Keadaan Ibu Nifas berdasarkan pelaksanaan

pemeriksaan post partum di Dusun Kumadang tahun 2018:

Ibu nifas yang Melakukan pemeriksaan post partum oleh Bidan

sebanyak 5 orang (100%).

55
54. Tabel 54 distribusi jumlah ibu nifas berdasarkan makanan pantangan

selama nifas di Dusun Kumadang tahun 2018:

No Makanan pantangan selama nifas Frekuensi %

1 Ada - -

2 Tidak ada 5 100,00

n : 5 orang

Data primer : Hasil survey mahasiswa KKN-PPM angkatan VII

STIKES Muhammadiyah Sidrap program S1 Keperawatan

Interprestasi :

Distribusi jumlah Keadaan Ibu Nifas berdasarkan Tempat pemeriksaan

post partum di Dusun Kumadang tahun 2018:

Ibu nifas yang tidak memiliki makanan pantangan selama nifas

sebanyak 5 orang (100%).

55. Tabel 55 distribusi jumlah ibu nifas berdasarkan penyulit selama nifas

di Dusun Kumadang tahun 2018:

No Penyulit selama nifas Frekuensi %

1 Ada - -

2 Tidak ada 5 100,00

n : 5 orang

56
Data primer : Hasil survey mahasiswa KKN-PPM angkatan VII

STIKES Muhammadiyah Sidrap program S1 Keperawatan

Interprestasi :

Distribusi jumlah Keadaan Ibu Nifas berdasarkan Tempat pemeriksaan

post partum di Dusun Kumadang tahun 2018:

Ibu nifas yang tidak memiliki penyulit selama nifas sebanyak 5 orang

(100%).

56. Tabel 56 distribusi jumlah keadaan ibu menyusui berdasarkan status

menyusui di Dusun Kumadang tahun 2018:

NO Menyusui Frekuensi %

1 Ya 5 100

2 Tidak - -

N : 5 Balita

Data primer : Hasil survey mahasiswa KKN-PPM angkatan VII

STIKES Muhammadiyah Sidrap program S1 Keperawatan

Interprestasi :

Distribusi jumlah Keadaan Ibu Menyusui berdasarkan Status Menyusui

di Dusun Kumadang tahun 2018:

Ibu nifas yang Menyusui bayinya sebanyak 5 orang (100%).

57
57. Tabel 57 distribusi jumlah keadaan ibu menyusui berdasarkan

pengetahuan tentang cara menetek di Dusun Kumadang tahun 2018:

No Pengetahuan tentang cara menetek Frekuensi %

1 Tahu 5 100

2 Tidak tahu - -

n : 5 Balita

Data primer : Hasil survey mahasiswa KKN-PPM angkatan VII

STIKES Muhammadiyah Sidrap program S1 Keperawatan

Interprestasi :

Distribusi jumlah Keadaan Ibu Menyusui berdasarkan Pengetahuan

Tentang Cara Menetek di Dusun Kumadang tahun 2018:

Ibu nifas yang tahu tentang cara meneteki bayinya sebanyak 5 orang

(100%).

58. Tabel 58 distribusi jumlah keadaan ibu menyusui berdasarkan frekuensi

meneteki di Dusun Kumadang tahun 2018:

No Bila bayi menangis Frekuensi %

1 Bila bayi menangis - -

2 6 X sehari - -

3 8 X sehari - -

58
4 Setiap anak mau 17 100

5 Tidak menyusui - -

n : 17 Balita

Data primer : Hasil survey mahasiswa KKN-PPM angkatan VII

STIKES Muhammadiyah Sidrap program S1 Keperawatan

Interprestasi :

Distribusi jumlah Keadaan Ibu Menyusui berdasarkan frekuensi

meneteki di Dusun Kumadang tahun 2018:

Ibu yang menyusui Bila bayi menangis sebanyak 0 orang (0,00%), Ibu

yang menyusui Setiap anak mau sebanyak 17 orang (100%), dan Ibu

yang tidak menyusui sebanyak 0 orang (0,00%).

59. Tabel 59 distribusi jumlah keadaan ibu menyusui berdasarkan

pengganti Asi di Dusun Kumadang tahun 2018:

No Pengganti ASI Frekuensi %

1 Teh manis - -

2 Susu bubuk 1 100

3 Susu kental manis - -

4 Air tajin - -

n : 1 Balita

59
Data primer : Hasil survey mahasiswa KKN-PPM angkatan VII

STIKES Muhammadiyah Sidrap program S1 Keperawatan

Interprestasi :

Distribusi jumlah Keadaan Ibu Menyusui berdasarkan Makanan

pengganti ASI di Dusun Kumadang tahun 2018:

Ibu yang memberi Teh Manis Sebagai Pengganti ASI sebanyak 0 orang

(0,00%), Ibu yang memberi Susu Bubuk Sebagai Pengganti ASI

sebanyak 1 orang (100%).

60. Tabel 60 distribusi jumlah keadaan ibu menyusui berdasarkan

pemberian ASI Eksklusif di Dusun Kumadang tahun 2018:

No Pemberian ASI eksklusif ( jika Frekuensi %

mempunyai bayi 0-6 bulan )

1 Ya 5 100,00

2 Tidak - -

n : 5 Balita

Data primer : Hasil survey mahasiswa KKN-PPM angkatan VII

STIKES Muhammadiyah Sidrap program S1 Keperawatan

Interprestasi :

Distribusi jumlah Keadaan Ibu Menyusui berdasarkan Pemberian ASI

Eksklusif di Dusun Kumadang tahun 2018:

60
Ibu yang memberi ASI Eksklusif pada bayinya sebanyak 5 orang

(100,00%).

61. Tabel 61 distribusi jumlah keadaan ibu menyusui berdasarkan lamanya

meneteki di Dusun Kumadang tahun 2018:

No Lama meneteki Frekuensi %

1 5 menit - -

2 10 menit 5 100

3 15 menit - -

4 Tidak meneteki - -

n : 5 Balita

Data primer : Hasil survey mahasiswa KKN-PPM angkatan VII

STIKES Muhammadiyah Sidrap program S1 Keperawatan

Interprestasi :

Distribusi jumlah Keadaan Ibu Menyusui berdasarkan Lama meneteki

di Dusun Kumadang tahun 2018:

Ibu yang meneteki selama 10 menit sebanyak 5 orang (100%).

62. Tabel 62 distribusi jumlah keadaan ibu menyusui berdasarkan cara

meneteki di Dusun Kumadang tahun 2018:

61
No Cara meneteki Frekuensi %

1 Kiri saja 1 20,00

2 Kanan saja 3 60,00

3 Kiri kanan 1 20,00

n : 5 Balita

Data primer : Hasil survey mahasiswa KKN-PPM angkatan VII

STIKES Muhammadiyah Sidrap program S1 Keperawatan

Interprestasi :

Distribusi jumlah Keadaan Ibu Menyusui berdasarkan cara meneteki di

Dusun Kumadang tahun 2018:

Ibu yang meneteki dibagaian kiri saja sebanyak 1 orang (20,00%),

Ibu yang meneteki dibagaian kanan saja sebanyak 3 orang (60,00%),

Ibu yang meneteki dibagian kiri kanan sebanyak 1 orang (20,00%).

63. Tabel 63 distribusi jumlah Data Keluarga Berencana (khusus PUS)

berdasarkan Status BerKB di Dusun Kumadang tahun 2018:

NO Status Frekuensi %

1 BerKB 17 29,31

2 Tidak 41 70,69

n : 58 orang

62
Data primer : Hasil survey mahasiswa KKN-PPM angkatan VII

STIKES Muhammadiyah Sidrap program S1 Keperawatan

Interprestasi :

Distribusi jumlah Data Keluarga Berencana (Khusus PUS) berdasarkan

Status BerKB di Dusun Kumadang tahun 2018:

Ibu yang berKB sebanyak 17 orang (29,31%), Ibu yang tidak BerKB

sebanyak 41 orang (70,69%).

64. Tabel 64 distribusi jumlah Data Keluarga Berencana (Khusus PUS)

berdasarkan Alat Kontrasepsi di Dusun Kumadang tahun 2018:

No Alat Kontrasepsi Frekuensi %

1 MOW - -

2 Susuk 2 6,25

3 Suntik 16 50,00

4 Pil 12 37,50

5 Kondom - -

6 Lainnya 2 6,25

n : 32 orang

Data primer : Hasil survey mahasiswa KKN-PPM angkatan VII

STIKES Muhammadiyah Sidrap program S1 Keperawatan

63
Interprestasi :

Distribusi jumlah Data Keluarga Berencana (Khusus PUS) berdasarkan

Alat Kontrasepsi di Dusun Kumadang tahun 2018:

Ibu yang Menggunakan Alat kontrasepsi Susuk sebanyak 2 orang

(6,25%), Ibu yang Menggunakan Alat Kontrasepsi Suntik sebanyak 16

orang (50,00%), Ibu yang menggunakan Alat Kontrasepsi Pil sebanyak

12 orang (37,50%), lainnya sebanyak 2 orang (6,25%).

65. Tabel 65 distribusi jumlah Data Keluarga Berencana (Khusus PUS)

berdasarkan Pemeriksaan KB di kelurahan kaca dan tahun 2016:

No Pemeriksaan KB Frekuensi %

1 Teratur 16 94,12

2 Tidak teratur 1 5,88

n : 17 orang

Data primer : Hasil survey mahasiswa KKN-PPM angkatan VII

STIKES Muhammadiyah Sidrap program S1 Keperawatan

Interprestasi :

Distribusi jumlah Data Keluarga berencana (Khusus PUS) berdasarkan

Pemeriksaan KB di Dusun Kumadang tahun 2018:

Ibu yang Memeriksakan KB secara Teratur sebanyak 16 orang

(94,12%), Dan Ibu yang Memeriksakan KB tidak teratur sebanyak 1

orang (5,88%).

64
66. Tabel 66 distribusi Jumlah Data Keluarga Berencana (Khusus PUS)

berdasarkan Tempat Pelayanan di Dusun Kumadang tahun 2018:

No Tempat pelayanan Frekuensi %

1 Dokter - -

2 Bidan - -

3 Puskesmas 17 100

n : 17 orang

Data primer : Hasil survey mahasiswa KKN-PPM angkatan VII

STIKES Muhammadiyah Sidrap program S1 Keperawatan

Interprestasi :

Distribusi jumlah Data Keluarga Berencana (Khusus PUS) berdasarkan

Tempat Pelayanan di Dusun Kumadang tahun 2018:

Ibu yang melakukan Pemeriksaan di puskesmas sebanyak 17 orang

(100%).

67. Tabel 67 distribusi Jumlah Data Narkoba berdasarkan Pengetahuan

Tentang Narkoba di Dusun Kumadang tahun 2018:

NO Pengetahuan tentang narkoba Frekuensi %

1 Pernah dengar 50 78,13

65
2 Tidak pernah 14 21,88

n : 64 KK

Data primer : Hasil survey mahasiswa KKN-PPM angkatan VII

STIKES Muhammadiyah Sidrap program S1 Keperawatan

Interprestasi :

Distribusi jumlah Data Narkoba berdasarkan Pengetahuan masyarakat

tentang Narkoba di Dusun Kumadang tahun 2018:

Masyarakat yang Pernah Dengar Tentang Narkoba sebanyak 50 orang

(78,13%), Dan Masyarakat Yang Tidak Pernah Dengar tentang

Narkoba sebanyak 14 Orang(21,88%).

68. Tabel 68 distribusi Jumlah Data Narkoba berdasarkan Sumber

Informasi tentang Narkoba dilingkungan Masyarakat Dusun

Kumadang tahun 2018:

No Sumber Informasi Frekuensi %

1 Orang lain - -

2 Surat kabar - -

3 TV / Radio 50 100

4 Lainnya - -

n : 50 orang

66
Data primer : Hasil survey mahasiswa KKN-PPM angkatan VII

STIKES Muhammadiyah Sidrap program S1 Keperawatan

Interprestasi :

Distribusi jumlah Data Narkoba berdasarkan Sumber informasi tentang

Narkoba dilingkungan Masyarakat Dusun Kumadang tahun 2018:

Masyarakat Yang Mendapatkan Informasi Dari TV/Radio sebanyak 50

orang (100 %).

69. Tabel 69 distribusi Jumlah Data Narkoba berdasarkan penggunaan

Narkoba di Dusun Kumadang tahun 2018:

No Penggunaan narkoba Frekuensi %

1 Pernah mendengarkan 50 78,13

2 Tidak pernah 14 21,88

n : 64 KK

Data primer : Hasil survey mahasiswa KKN-PPM angkatan VII

STIKES Muhammadiyah Sidrap program S1 Keperawatan

Interprestasi :

Distribusi jumlah Data Narkoba berdasarkan Penggunaan Narkoba di

Dusun Kumadang tahun 2018:

Masyarakat yang Pernah mendengarkan Narkoba Sebanyak 632 Orang

(78,13%), Masyarakat yang tidak pernah mendengarkan narkoba

sebnayak 14 orang (21,88%).

67
70. Tabel 70 distribusi Jumlah JPKM berdasarkan Kepemilikan Jaminan

Pemeliharaan Kesehatan di Dusun Kumadang tahun 2018:

NO Apakah keluarga ibu mempunyai Frekuensi %

jaminan pemeliharaan kesehatan

1 Ya 45 70,31

2 Tidak 19 29,69

n : 64 KK

Data primer : Hasil survey mahasiswa KKN-PPM angkatan VII

STIKES Muhammadiyah Sidrap program S1 Keperawatan

Interprestasi :

Distribusi jumlah JPKM berdasarkan kepemilikan Jaminan

Pemeliharaan Kesehatan diDusun Kumadang tahun 2018:

Masyarakat yang Memiliki JPKM sebanyak 45 orang (70,31%), Dan

Masyarakat yang Tidak Memiliki JPKM Sebanyak 19 Orang (29,69%).

68
71. Tabel 71 distribusi Jumlah Data Kebiasaan Hidup Sehat berdasarkan

Masyarakat yang Merokok di Dalam Rumah di Dusun Kumadang tahun

2018:

NO Apakah dalam keluarga ibu ( umur 10 tahun Frekuensi %

ke atas ) tidak ada yang merokok dalam rumah

1 Ya 38 59,38

2 Tidak 26 40,63

n : 64 KK

Data primer : Hasil survey mahasiswa KKN-PPM angkatan VII

STIKES Muhammadiyah Sidrap program S1 Keperawatan

Interprestasi :

Distribusi jumlah Data Kebiasaan Hidup Sehat berdasarkan masyarakat

yang merokok didalam Rumah Dusun Kumadang tahun 2018:

Masyarakat yang Merokok didalam rumah sebanyak 38 orang

(59,38%), dan Masyarakat yang Tidak Merokok di dalam Rumah

sebanyak 26 orang (40,63%).

69
72. Tabel 72 distribusi Jumlah Data Kebiasaan Hidup Sehat berdasarkan

Aktifitas Fisik (sedang maupun berat minimal 30 menit) Dusun

Kumadang tahun 2018:

No Apakah dalam keluarga ibu ( umur 10 Frekuensi %

tahun ke atas ) melakukan aktifitas setiap

hari ( aktifitas fisik sedang maupun berat

minimal 30 menit setiap hati )

1 Ya 50 78,13

2 Tidak 14 21,88

n : 6432 KK

Data primer : Hasil survey mahasiswa KKN-PPM angkatan VII

STIKES Muhammadiyah Sidrap program S1 Keperawatan

Interprestasi :

Distribusi jumlah Data Kebiasaan Hidup Sehat berdasarkan Aktifitas

Fisik (sedang maupun berat minimal 30 menit) Dusun Kumadang

tahun 2018:

Masyarakat yang Melakukan Aktifitas Fisik (sedang maupun berat

minimal 30 menit) sebanyak 50 orang (78,13%), Dan Masyarakat yang

Tidak Melakukan Aktifitas Fisik (sedang maupun berat minimal 30

menit) sebanyak 14 orang (21,88 %).

70

Anda mungkin juga menyukai