Anda di halaman 1dari 17

Rancang Bangun Miniatur Konveyor

Penyaring dan Pengepak Biji Besi


Berbasis PLC

Oleh:
Natanael Yolanda 2209039016
Arindra Meidy Pratama 2209039018

Dosen Pembimbing:
Ir. Rusdhianto Effendie AK, MT.
Tugas Akhir

LATAR BELAKANG

 Besimerupakan bahan logam penting yang


banyak memberikan manfaat dalam
kehidupan.
 Teknologi otomasi industri yang semakin
pesat
Tugas Akhir

PERMASALAHAN

 Bagaimana cara memilah biji besi dengan


pasir
 Membuat sistem otomasi pemilah dan
pengepak biji besi
Tugas Akhir

BATASAN PERMASALAHAN

 Kemampuan konveyor dapat memisahkan


pasir yang mengandung magnet dengan
pasir yang tidak mengandung magnet
 Kemampuan boks penampung yang terbatas
Tugas Akhir

TUJUAN

 Membuat miniatur mekanik untuk memilah


pasir dengan biji besi.
 Membuat program PLC sebagai kontrolnya.
Tugas Akhir

SOLUSI
Tugas Akhir

ILUSTRASI SISTEM
Tugas Akhir

DIAGRAM BLOK PERANCANGAN


Tugas Akhir

PERANCANGAN ALAT
- MEKANIK -
Tugas Akhir

PERANCANGAN ALAT
- MEKANIK -
Tugas Akhir

PERANCANGAN ALAT
- MEKANIK -

 Roller Magnetik

 Papan landasan
Tugas Akhir

PERANCANGAN ALAT
- HARDWARE-

Input Push Button


Sensor Infrared Limit Switch ON dan OFF
Tugas Akhir

PERANCANGAN ALAT
- SOFTWARE-
Tugas Akhir

PERANCANGAN ALAT
- SOFTWARE-
PLC Micro
berfungsi
sebagai otak
atau
pengendali
seluruh proses
dan kontrol
pada
pengaturan
peralatan
Tugas Akhir

PENGUJIAN KESELURUHAN ALAT


Nomor 1 2 3 4
Kondisi ON OFF ON OFF

Infrared 1 Terhalang Tidak Terhalang Terhalang Tidak Terhalang

Konveyor Atas Run Stop Run Stop


Kondisi Boks Penuh Kosong Penuh Kosong
Limit Switch Tertekan Tidak Tertekan Tertekan Tidak Tertekan
Konveyor Bawah Run Stop Run Stop

Infrared 2 Terhalang Tidak Terhalang Terhalang Tidak Terhalang

Konveyor Bawah OFF OFF OFF OFF


Tugas Akhir

KESIMPULAN
 Tingkatkeberhasilan sensor infrared dan limit switch
keseluruhan adalah 100 % sehingga sensor dapat
bekerja dengan baik.

 PLC membaca perintah secara urut dan akan


kembali dari awal sesuai dengan perintah diagram
ladder yang sudah dibuat.

 Rata – rata tingkat keberhasilan pemilahan pasir


dan biji besi adalah cukup baik karena hasil yang
diharapkan belum sesuai yaitu memilah biji besi
dengan baik tanpa ada material lain yang masuk
seperti pasir.
Tugas Akhir

SEKIAN DAN TERIMA


KASIH
Rancang Bangun Miniatur Konveyor Penyaring dan Pengepak Biji Besi
Berbasis PLC

Natanael Yolanda 2209039016


Arindra Meidy Pratama 2209039018

Dosen Pembimbing:
Ir. Rusdhianto Effendie AK, MT.

Anda mungkin juga menyukai