Anda di halaman 1dari 7

ILMU PENGETAHUAN SOSIAL

1. Akta kelahiran termasuk ke dalam….


a. Dokumen b. koleksi c. benda kenangan
2. Surat penting yang berisi keterangan kelahiran seseorang disebut…
a. ijasah b. kartu tanda penduduk c. akta kelahiran
3. dokumen yang diperlukan seseorang untuk melamarkan pekerjaan adalah….
a. ijasah b. foto keluarga c. STNK
4. gambar disamping adalah dokumen yang dinamakan….
a. KTP
b. STNK
c. SIM
5. Gambar disamping adalah dokumen yang dinamakan…
a. Paspor
b. ijazah
c. akta kelahiran
6. agar foto-foto tidak cepat rusak sebaiknya disimpan di…
a. dalam buku b. kolong meja c. album
7. agar tidak cepat robek KTP sebaiknya di….
a. Diberi sampul b. dilipat c. dilaminating
8. Yang merupakan koleksi buku hasil nilai belajar siswa adalah…
a. ijasah b. rapor c. SIM
9. KTP dan SIM agar awet dan tidak cepat rusak harus di…
a. laminating b. disimpan c. dibungkus
10.salah satu cara untuk merawat foto adalah…
a. digantung b. digunting c. disimpan di dalam album
11.foto keluarga pada umumnya dipajang di…
a. pintu depan rumah b. dinding c. jendela
12.kita dapat mengenang dan mengetahui peristiwa masa lalu melalui…
a. foto b.rapor c. ijasah
13.dokumen dan benda-benda berharga/koleksi harus disimpan ditempat yang…
a. kering b. lembab c. basah
14.dokumen disamping disebut…
a. KTP
b. b. SIM
c. c. Kartu keluarga
15.Dokumen disamping disebut…
a. KTP
b. SIM
c. Kartu keluarga

16.Koleksi benda yang diperoleh saat mengunjungi tempat-tempat tertentu disebut…


a. dokumen b. piala c. cinderamata
17.mengumpulkan prangko termasuk…
a. koleksi b. menabung c. pemeliharaan
18.koleksi benda berharga yang diperoleh saat memenangkan pertandingan disebut…
a. cinderamata b. piala c. ijasah
19.Ben menyimpan rapor nya dengan baik, saat pengembalian buku rapor, Ben…
a. Kebingungan mencari raportnya
b. Menemukan rapornya dengan mudah
c. Kehilangan rapornya
20.Keluarga inti terdiri dari…
a. Ayah-ibu-kakek b. ayah-ibu-anak c. ayah-ibu-ponakan
21.Anak pertama dalam keluarga disebut…
a. Anak sulung b. anak bungsu c. anak angkat
22.Contoh peristiwa yang menyenangkan adalah…
a. Carolina jatuh dari sepeda
b. Carolina tidak naik kelas
c. Carolina liburan bersama keluarganya ke pantai
23.Contoh peristiwa yang menyedihkan adalah…
a. Bernard menang kejuaraan tenis meja
b. Bernard sakit demam bedarah
c. Bernard mendapat hadiah sepeda baru
24.Contoh perilaku yang harus dipertahankan adalah…
a. Menonton televisi b. rajin belajar c. sering bermain
25.Kesalahan yang terjadi di masa lalu dapat dijadikan……. Untuk memperbaiki diri.
a. berita b. cerita c. pengalaman
26.ulang tahun itu selalu diperingati setiap…
a. tahun b. hari c. bulan
27.perilaku yang baik perlu kita…
a. pelihara b. perbaiki c. petahankan
28.kesalahan yang terjadi pada masa lalu harus di…
a. dipelihara b. dicatat c. diperbaiki
29.Hendi terjatuh dari sepeda motor. Peristiwa tersebut termasuk peristiwa yang…
a. Menyedihkan b. menyenangkan c. biasa saja
30.Perilaku yang tidak baik harus kita…
a. pelihara b. tinggalkan c. tingkatkan
31.meskipun sudah sukses namun pak Banri tidak hidup boros dan bermewah-mewahan.
Sikap tersebut disebut…
a. kerajinan b. kesederhanaan c. kejujuran
32.kita sebaiknya…… nasihat orang tua
a. mematuhi b. melawan c. mengabaikan
33.bila kita rajin belajar sebelum ulangan maka…
a. akan bingung saat mengerjakan soal ulangan
b. mendapat nilai ulangan yang bagus
c. tidak bisa mengerjakan ulangan dengan baik
34.contoh perilaku jelek yang harus kita tinggalkan adalah…
a. belajar dengan giat dan sungguh-sungguh
b. membantu orang tua dengan giat
c. membantah nasihat orang tua
35.anak yang lahir paling akhir dalam suatu keluarga disebut…
a. Anak sulung b. anak bungsu c. anak angkat
Isilah titik-titik berikut dengan benar!

1. Di dalam akta kelahiran tercantum………… dan tanggal kelahiran


2. Kartu yang diberikan kepada warga Negara Indonesia yang telah berusia 17 tahun
adalah………..
3. Laporan hasil belajar siswa disebut juga…
4. Surat bukti tentang kelahiran seseorang disebut…
5. Agar terpelihara rapor baiknya diberi…
6. Kita dapat mengenang peristiwa masa lalu melalui…
7. Kita harus menyimpan dokumen dan surat-surat berharga ditempat yang…
8. Dokumen berupa lembaran biasanya terbuat dari…
9. Setiap tahun tanggal kelahiran seseorang diperingati sebagai…
10.Peristiwa kelahiran termasuk kejadian yang….
11.Peristiwa penting yang dialami anak laki-laki saat memasuki usia remaja adalah…
12.Pengaruh jika kita malas belajar dalam ulangan maka…
13.Pak Hardi tidak pernah berbohong kepada setiap orang yang berbelanja ditokonya.
Sikap tersebut pak Hardi disebut….
14.Mendapatkan piala kemenangan termasuk peristiwa yang…
15.Kesalahan-kesalahan dan perilaku yang salah di masa lalu sebaiknya jangan sampai…
16.Menyontek pekerjaan teman termasuk perilaku yang…
17.Belajar dengan giat termasuk perilaku yang….
18.Gambar berikut merupakan contoh dokumen….

19. Dokumen yang memperbolehkan kita untuk mengemudi disebut….


20.Dokumen yang digunakan sebagai identitas diri saat akan bepergian keluar negeri
adalah….
Jawablah pertanyaan berikut ini dengan cermat!

1. Sebutkan dokumen-dokumen yang kamu ketahui

2. Sebutkan cara-cara memelihara/merawat dokumen

3. Bagaimanakah cara memelihara rapor

4. Bagaimana cara memelihara barang koleksi keluarga

5. Berikanlah contoh-contoh peristiwa yang menyenangkan

6. Berikanlah contoh-contoh peristiwa yang menyedihkan

7. Sebutkan perilaku-perilaku yang harus diperbaiki berdasarkan pengalaman masa lalu

8. Sebutkan peristiwa-peristiwa yang penting dalam keluarga

9. Bagaimana caranya agar peristiwa dalam keluarga dapat diabadikan dan tidak
terlupakan

10.Tuliskanlah contoh sikap-sikap yang terpuji dan patut dicontoh

11.Apakah manfaat dari ijasah


12.Apakah kegunaan dan manfaat dari akta lahir

Anda mungkin juga menyukai