Anda di halaman 1dari 2

TUGAS KELOMPOK 5

1. Angka Kejadian Infeksi Daerah Operasi ( IDO ) di RS. Kasih Ibu tahun 2014

Incidence Rate IDO di RS Kasih Ibu


8.00%

7.00% 6.80%
6.00%

5.00%

4.00% IDO
Target
3.00%
2.30%
2.00% 2.00% 2.00%

1.00%

0.00%
2013 2014

MASALAH PRIORITAS : JEDA GENERAL CLEANING ANTARA OPERASI PERTAMA DAN OPERASI KE DUA

Tool : Pemahaman petugas terkait kepatuhan proses pembersihan kamar operasi ( General Cleaning )
antar operasi pertama dengan operasi selanjutnya

Step : Sosialiasasi SPO pembersihan kamar operasi ( General Cleaning ) antar operasi pertama dengan
operasi selanjutnya

Cycle : Cycle 1

PLAN KAMI BERENCANA :


Meningkatkan kepatuhan proses pembersihan kamar operasi ( General Cleaning )
antara operasi pertama dengan operasi selanjutnya
KAMI BERHARAP :
Dalam waktu 1 bulan, 100% dokter operator dan dokter anestesi di RS. Kasih Ibu sudah
tersosialisasi terkait SPO pembersihan kamar operasi ( General Cleaning ) antara
operasi pertama dengan operasi selanjutnya
TINDAKAN YANG INGIN DILAKUKAN
- Rapat koordinasi terkait sosialisasi kembali terkait SPO pembersihan ( General
Cleaning ) antara operasi pertama dengan operasi dengan komite medis, wakil
direktur pelayanan medis, kepala OK, Dokter-dokter operator dan dokter
anestesi
- Membuat poster terkait SPO pembersihan ( General Cleaning ) antara operasi
pertama dengan operasi yang tertempel di ruang operasi
DO Dokter operator dan anestesi untuk operasi berikutnya, memaksa cleaning service dan
perawat OK untuk segera memulai operasi berikutnya tanpa memperdulikan proses
pembersihan
STUDI 50% dokter operator dan dokter anestesi di RS. Kasih Ibu sudah tersosialisasi terkait
SPO pembersihan kamar operasi ( General Cleaning ) antara operasi pertama dengan
operasi selanjutnya
ACTION Meningkatkan pemahaman petugas terkait kepatuhan proses pembersihan kamar
operasi ( General Cleaning ) antar operasi pertama dengan operasi selanjutnya belum
berhasil. Kami berencana melakukan cycle 2

Anda mungkin juga menyukai