Anda di halaman 1dari 2

92

BAB V

PENUTUP

A. Kesimpulan

Berdasarkan hasil penelitian yang dilakukan maka dapat disimpulkan

sebagai berikut:

Hasil Content Scale Minnesota Multiphasic Personality Inventory

(MMPI)-2 Adaptasi Indonesia dengan Hasil Uji kompetensi alumni

Kebidanan Makassar Periode Maret Tahun 2018 didapatkan bahwa

terdapat hubungan yang bermakna pada skala Anxiety (ANX),

Obsessiveness (OBS), Depression (DEP), Bizzare Mentation (BIZ), Anger

(ANG), Low Self Esteem (LSE), Work Interference (WRK), dan Negative

Treatment Indicators (TRT) sedangkan yang tidak terdapat hubungan

terdapat pada skala Fears (FRS), Health concern (HEA), Cynicism (CYN),

Anti Social Practices/ Personality (ASP), Type A Behavior (TPA), Social

Discomfort (SOD) dan Family Problem (FAM).

B. Saran

Berdasarkan hasil penelitian yang dilakukan maka disarankan sebagai

berikut:

Hasil Content Scale Minnesota Multiphasic Personality Inventory

(MMPI)-2 Adaptasi Indonesia dengan Hasil Uji kompetensi alumni

Kebidanan Makassar Periode Maret Tahun 2018 didapatkan bahwa


93

terdapat hubungan yang bermakna pada skala Anxiety (ANX),

Obsessiveness (OBS), Depression (DEP), Bizzare Mentation (BIZ), Anger

(ANG), Low Self Esteem (LSE), Work Interference (WRK), dan Negative

Treatment Indicators (TRT) sedangkan yang tidak terdapat hubungan

terdapat pada skala Fears (FRS), Health concern (HEA), Cynicism (CYN),

Anti Social Practices/ Personality (ASP), Type A Behavior (TPA), Social

Discomfort (SOD) dan Family Problem (FAM).

Anda mungkin juga menyukai