Anda di halaman 1dari 1

Nomor : 116/KMP Wil.

I/X/2018 Jakarta, 3 Oktober2018


Lampiran : 4 file Excel (via email)

Kepada Yth:
Team Leader OC1 – 7
di
Tempat

Perihal : Klarifikasi data baseline dan perhitungan pengurangan kumuh 2018

Dengan Hormat,

Perhitungan pengurangan kumuh 2018 data yang digunakan adalah berbasis SIM. Data base line
masih ditemukan perbedaan antara data yang telah diinput pada aplikasi SIM dengan data base line
yang digunakan untuk perhitungan pengurangan kumuh manual /R0.

Berkaitan dengan hal diatas diinstruksikan kepada Team Leader OC/KMW sebagai berikut :

1. Melakukan verifikasi dan validasi data baseline (All RT) pada Kelurahan Kumuh yang digunakan
dalam perhitungan pengurangan kumuh tahun 2018, apakah menggunakan basis data versi SIM
atau manual R0 (terlampir);
2. Membuat berita acara penetapan basis data baseline 2018 oleh OC/KMW berikut data
lampirannya (file MDB). Selanjutnya data ini akan dikunci dan digunakan kesemua yang
berkepentingan;
3. Mempercepat entri data perencanaan dan realisasi kegiatan tahun 2018 meliputi kegiatan BDI
dan Kolaborasi;
4. Melakukan verifikasi data manual outcome kegiatan BDI skala lingkungan tahun 2018 (Form 4.a)
sesuai acuan penentuan outcome kegiatan (terlampir);

Pelaporan point 1,2,3 dan 4 dilaporkan ke KMP Wilayah 1 paling lambat tanggal 08 Oktober 2018.
Hal-hal yang perlu mendapat penjelasan mohon dikomunikasikan dengan USK KMP terkait.

Demikian disampaikan, atas perhatian dan kerjasamanya, diucapkan terima kasih.

Tembusan Yth:
1. PPK KOTAKU Wilayah I (sebagai laporan);
2. Manajemen Perusahaan OC 2
3. Arsip

KONSULTAN MANAJEMEN PUSAT (KMP) WILAYAH 1


Jl. Cipaku II No. 12 Kebayoran Baru Jakarta Selatan 12160
t. 021.279 38331 f. 021.279 382 341 e. Kmp1.nsup@gmail.com

Anda mungkin juga menyukai