Anda di halaman 1dari 1

I.

PENDAHULUAN

Fraktur tibia adalah hilangnya kontuinitas tulang, tulang rawan sendi, tulang

rawan epifisis, baik yang bersifat total maupun yang parsial.Fraktur tulang panjang

yang paling sering terjadi adalah fraktur pada tibia.Pusat Nasional Kesehatan di luar

negeri melaporkan bahwa fraktur ini berjumlah ±77.000 orang, dan ada di 569.000

rumah sakit tiap hari /tahunnya. Fraktur tibia umumnya dikaitkan dengan fraktur

tulang fibula, karena gaya ditransmisikan sepanjang membran interoseus fibula. Kulit

dan jaringan subkutan sangat tipis pada bagian anterior dan medial dari tulang tibia

dan sebagai akibat dari hal ini, sejumlah besar fraktur tulang terbuka sering terjadi.

Tendensi untuk terjadinya fraktur tibia terdapat pada pasien-pasien usia lanjut

yang terjatuh, Pada pasien-pasien usia muda, mekanisme trauma yang paling sering

adalah kecelakaan kendaraan bermotor (1,2,3)

Anda mungkin juga menyukai