Anda di halaman 1dari 5

SILABUS dan RENCANA PEMBELAJARAN

1.Identitas Mata Kuliah


Institusi : Universitas Sains Cut Nyak Dhien Langsa
Program Studi : S-I Farmasi
Nama Mata Kuliah : Statistik Farmasi
Jumlah SKS : 2 SKS
Semester : VI
Nama Dosen : Diza Fathamira, S.KM., M.Kes

2. Tujuan Pembelajaran Umum


Membekali mahasiswa ilmu tentang prinsip-prinsip statistik khususnya dalam bidang farmasi

3.Deskripsi Singkat Mata Kuliah


Mata kuliah ini merupakan mata kuliah wajib tempuh dengan bobot 2 SKS yang dilaksanakan dalam 14 kali pertemuan yang berisikan
tentang konsep dasar statsistikyang diaplikasikan dalam bidang farmasi.

Ekspositori dan Inkuiri


a. Metode : Ceramah, tanya jawab, diskusi dan pemecahan masalah
b. Tugas :, makalah, kliping, penyajian diskusi serta quis
c. Media : LCD, lembar kasus, modul cetak, white board

5. Evaluasi
a. Kehadiran 10%
b. Tugas dan Quis 15%
c. UTS 35%
d. UAS 40%

6. Rincian materi kuliah tiap pertemuan


No. Pertemuan Materi Kuliah Sub Materi Kuliah

1 I - Statistik Farmasi - Pendahuluan


- Jenis statistic
- Komponen statistic
- Jenis data

2 II Statistic dasar - Ukuran pemusatan


- Ukuran penyebaran
3 III Latihan - Latihan pertemuan 1 dan 2

4 IV Spss - Pengertian
- Fungsi
- Deskripsi tentang SPSS

5 V Uji validitas - Pengertian


- Kegunaan
- Aplikasi dalam SPSS

6 VI Uji reliabilitas - Pengertian


- Kegunaan
- Aplikasi dalam SPSS

7 VII Latihan - Latihan pertemuan 5 dan 6

8 VIII UJIAN TENGAH SEMESTER (UTS)

9 IX Tabel kontingensi - Studi cross sectional


- Studi retrospektif
- Studi prospektif

10 X Statistic parametric - Pengertian


- Manfaat
- Aplikasi dalam SPSS

11 XI Uji t independent - Pengertian


- Manfaat
- Aplikasi dalam SPSS

12 XII Uji t berpasangan - Pengertian


- Kegunaan
- Aplikasi dalam SPSS

13 XIII Statistic non parametric - Pengertian


- Kegunaan
Aplikasi dalam SPSS

14 XIV Uji mann whitney - Pengertian


- Kegunaan
- Aplikasi dalam SPSS

15 XV Uji Wilcoxon - Pengertian


- Kegunaan
- Aplikasi dalam SPSS

16 XVI UJIAN AKHIR SEMESTER (UAS)

Anda mungkin juga menyukai