Anda di halaman 1dari 5

SEKOLAH MENENGAH KEJURUAN

MIGAS CEPU
(Soal pilihan ganda bab geothermal)
Kampus 1 : Jl. Diponegoro No 53 Cepu - Jawa Tengah
Kampus 2 : Komplek Mentul Blok B No 2, Mentul, Cepu - Jawa Tengah
e-mail : smk_migas@yahoo.co.id | copyright ©

Penyusun :
NAMA : SABDA ARDIKA AGNI
KELAS : XI - BOR A
NOMOR : 21
1. EYang termasuk syarat terbentuknya reservoar panasbumi kecuali..
a. Batuan penutup
b. natural recharge
c. Sumber panas
d. viscositas
e. Batuan reservoar
2. Cairan panas pada sumber panas larutan silikat pijar terbentuknya secara alami pada suhu
a. 160°c - 2000°c
b. 14°c - 100°c
c. 400°c - 1000°c
d. 900°c - 1100°c
e. 950°c - 1500°c
3. Batuan reservoar harus mempunyai sifat fisik antara lain...
a. Permabilitas
b. Permeable
c. Impemeable
d. Densitas
e. Thieking time
4. Syarat batuan penutup adalah...
a. Permabilitas
b. Permeable
c. Impemeable
d. Densitas
e. Thieking time

5. Recharge dapat dibedakan menjadi dua, sebutkan salah satu yang berfungsi menginjeksikan
kedalam...
a. Manifold
b. Artificial recharge
c. Natural recharge
d. Discharge
e. Kill line
6. Berikut yang bukan sifat fisik batuan reservoar panas bumi...
a. konduksitas
b. Densitas batuan
c. Saturasi
d. Spesifikasi panas bumi
e. Volume spesifik
7. Dalam pemboran panas bumi, yang membedakan mendasar dengan pemboran migas adh..
a. Penggunaan lumpurnya
b. Bentuk rignya
c. Para pekerjanya
d. Mata bor yang digunakan
e. Substructurnya

8. Type mata bor yang digunakan dalam pemboran panas bumi adalah........
a. Diamond bit
b. Roller cone bit
c. Core bit
d. Insert bit
e. Milthoot bit

9. Yang termasuk sifat batuan panas bumi adalah......


a. Porositas
b. Saturasi
c. Permeabilitas
d. Kualitas uap
e. Kualitas panas

10. Yang termasuk sifat fisik fluida panas bumi adalah.......


a. Kualitas Co2
b. Permeabilitas
c. Saturasi
d. Porositas
e. Kualitas panas

11. Pada umumnya panas bumi dapat ditemukan pada daerah-daerah......


a. Danau
b. Dataran rendah
c. Pegunungan vulkanik
d. Laut
e. Sungai
12. Tekstur daripada reservoar pembentuk panas bumi adalah.........
a. Batuan keras
b. Batuan lunak
c. Batuan vulakanik
d. Batuan ringan
e. Batuan pasir
13. Yang termasuk sifat thermodinamika dari panas bumi adalah......
a. Kualitas uap
b. Enthalpi
c. Kualitas panas
d. Saturasi
e. Porosita
14. Umumnya batuan penyusun reservoar dari panas bumi berupa.......
a. Batu pasir
b. Batu lempung
c. Batu granit
d. Batu lanau
e. Batuan sheal

15. Perbandingan laju alir massa uap dengan laju alir massa total adalah......
a. Kualitas uap
b. Porositas
c. Densitas
d. Saturasi
e. Permeabilitas
16. Perbandingan antara berat batuan dengan Vol. Batuan adalah......
a. Porositas
b. Saturasi
c. Massa jenis
d. Kualitas uap
e. Enthalpi
17. Di bawah ini yang bukan termasuk komponen reservoar panas bumi adalah.......

A. Sumber panas
B. Densitas
C. Batuan penutup
D. Batuan reservoar
E. Discharge dan recharge

18. Tidak bisa di lalui atau di tembus cairan atau uap adalah pengertian dari ........

A. Batuan reservoar
B. Densitas
C. Sistim discharge dan recharge
D. Batuan penutup
E. Sumber panas

19. Yang bukan termasuk dalam sifat fisik batuan reservoar adalah

A. Saturasi
B. Konduktivitas panas bumi
C. Batuan penutup
D. Densitas batuan
E. Spesifikasi panas bumi

20. Ada berapakah sifat Thermo dinamika fluida reservoar panas bumi......

A. 5
B. 4
C. 3
D. 2
E. 1

Anda mungkin juga menyukai