Anda di halaman 1dari 2

Format Tugas observasi lapangan

Kelas XII

Tugas semester 5, materi 2

KI :MenjadiManusia Indonesia Yang Menghayati Keberagaman Budaya dan Agama-agama/Kepercayaan

Lakukan tugas wawancara dengan orang yang memiliki latar belakang


budaya, agama dan kepercayaan (pilihsalahsatu)

1. Buatlah pertanyaan sesuai dengan tema diatas


2. wawancarai beliau sesuaikan dengan tema dengan melihat keadaan nyata disekitar kehidupan kita
3. wawancarai seputar kehidupannya
4. Data yang sudah didapat hasil dari wawancara tersebut, dibuat narasi (cerita), jadi bukan paparan hasil
tanya jawab
5. Berpasangan dua-dua (bebas dengan kelompok lain dalam kelas anda)
6. Minggu depan dipresentasikan

ketentuan :
a. kertas A4
b. di email dan diberi subjek TUGAS MATERI 2 KLS XII IPS 2
c. 1,5 spasi
d. Courier new 12
e. Kanan 1,5
f. Kiri 2
g. Atas, bawah 2
h. justify
i. Ada foto wawancara berdua bersama narasumbernya
j. Diberi judul
k. Mengerjakan tugas materi sendiri maka dianggap nol (0)

Proses wawancara
1. Tidak boleh mengenakan kaos oblong dan sandal jepit, harus mengenakan baju dan celana panjang,
bersepatu
2. Tidak boleh wawancara guru dankaryawan sekitar sekolah
3. Bisa wawancara dengan orang tua (boleh kedua orang tua sekalian)
4. Hasil wawancara, Tidak boleh di copy-kan ke kawan lain kelas (jika terketahui, maka nilai akan dibatalkan)

Lihat format laporan tugas observasi di bawah ini

Format laporannya :

Nama presenter :
1.
2.

KI :MenjadiManusia Indonesia Yang MenghayatiKeberagamanBudayadan Agama-agama/Kepercayaan

KD :PluralitasdalamBudaya, Agama danKepercayaan

Tema wawancara : (diambil topik yang menarik ”hits line” dari hasil wawancara tersebut ” ............................

Foto wawancara : (diambil ketika anda sedang melakukan wawancara dengan nara sumber)

Isi wawancara dibuat cerita/narasi dari hasil data wawancara

Pengajaran yang didapat dari proses wawancara tersebut (tuliskan sendiri-sendiri)


Menurut saya (nama Anda) : (....... pernyataan Anda), maka saya akan ....
Menurut saya (nama Anda) : (........pernyataan Anda), maka saya akan ....

Setelah jadi soft copy, silakan kirim ke : sartana.bosa@yahoo.com

Anda mungkin juga menyukai