Anda di halaman 1dari 4

LAPORAN HASIL KEGIATAN PENYULUHAN KESEHATAN TENTANG GIZI

KURANG DI PERUMAHAN RAJAWALI SAKTI RW 15


KEL. TOBEK GADANG KEC. TAMPAN KOTA PEKANBARU

A. Struktur Kelompok
Waktu : Minggu 18 November 2018, Pukul 10.30 WIB
Tempat : Rumah Keluarga Tn. R
- Moderator : Zahratul Aini
- Presentator : Nur Muslimah
- Observer : Putri Wulandari
- Fasilitator : Irma, Indah Putri Styarini, Balqis Arifin
- Dokumentasi : Nurulia Widya
- Do’a : Firman Hadi Kurniawan
- Komsumsi : Rina Yunita dan Arum Ardila

B. Tahap Persiapan
Sebelum kegiatan dimulai maka semua tempat dan peralatan sudah disiapkan terlebih
dahulu. Kemudian mengadakan kontrak dengan Keluarga Tn. R berkaitan dengan tempat
dan waktu akan dilaksanakannya penyuluhan. Sedangakan materi penyuluhan sudah
dipersiapkan sebelum kegiatan dengan menggunakan leaflet

C. Tahap Pelaksanaan
1. Acara pelaksanaan penyuluhan dimulai pada pukul 10.30 wib. Kegiatan ini
dilaksanakan dengan lancer sampai selesai penyuluhan.
2. Kegiatan dilaksanakan oleh mahasiswa dan berperan sesuai dengan tugasnya
masing-masing.
3. Susunan acara
KEGIATAN
TAHAP WAKTU METODE MEDIA
MAHASISWA KELUARGA
Pembukaan 10.30-10.33 WIB 1. Memberi salam dan menyapa keluarga 1. Menjawab salam Ceramah Leaflet
(3 menit) 2. Memperkenalkan diri 2. Mendengarkan
3. Menjelaskan tujuan pengajaran 3. Mendengarkan
Pelaksanaan 10.35-11.05 WIB 1. Menggali pengetahuan klien tentang 1. Memberi pendapat tentang asma Ceramah Leaflet
(25 menit) gizi buruk 2. Mendengarkan dan Tanya
2. Memberikan penjelasan tentang 3. Menjawab pertanyaan Jawab
pengertian, penyebab, tanda dan gejala, 4. Memberi pertanyaan
pengobatan dan pencegahan gizi buruk 5. Ikut berdiskusi dengan
3. Mengklarifikasi jawaban keluarga memberikan pendapat
dengan menjelaskan ulang tentang gizi
buruk.

Penutup 11.05-11.10 WIB 1. Menyimpulkan materi 1. Mendengarkan Ceramah Leaflet


(5 menit) 2. Memberi saran 2. Mendengarkan
3. Mengakhiri kegiatan dan memberi 3. Menjawab salam
salam
D. Evaluasi
a. Struktur
- Peserta Keluarga Tn. R yang sebanyak 4 orang.
- Setting tempat penyuluhan berlangsung di Rumah Keluarga Tn.R
- Penggunaan bahasa sudah komunikatif dalam penyampaian, Keluarga Tn. R
cukup paham dengan apa yang disampaikan dan mahasiswa mampu
memfasilitasi audien selama jalannya diskusi.
- Peran dan tugas mahasiswa sebagai pelaksana acara telah sesuai dengan tugas
masing-masing.
- Perlengkapan alat dan media yang digunakan sudah lengkap sesuai dengan
yang sudah direncanakan yaitu leaflet
b. Proses
- Pelaksanaan kegiatan penyuluhan berlangsung pada hari Minggu, 18
November 2018 pukul 10.30 wib dan berakhir pukul 11.10 wib
- Kegiatan berjalan lancar sesuai rencana dan kontrak yang telah disepakati
diawal pembukaan.
- Keluarga Tn. R aktif dalam kegiatan penyuluhan, penuh perhatian, dan
Keluarga Tn. R mengajukan pertanyaan mengenai presentasi penyuluhan yang
disampaikan. Keluarga Tn. R meminta leaflet untuk dijadikan bahan bacaan
agar anggota Keluarga Tn. R mengetahui tentang hipertensi.
- Seluruh anggota Keluarga Tn. R mengikuti kegiatan sampai akhir, tidak ada
Keluarga Tn. R yang meninggalkan ruangan dipertengahan acara.
c. Hasil
- Peserta dapat menyebutkan pengertian pengertian gizi buruk
- Peserta dapat menyebutkan penyebab gizi buruk
- Peserta dapat menyebutkan tanda dan gejala gizi buruk
- Peserta dapat menyebutkan pengobatan gizi buruk
- Peserta dapat menyebutkan pencegahan gizi buruk

d. Saran
Untuk selanjutnya sebaiknya dilakukan kegiatan yang dapat meningkatkan antusias
Keluarga Tn. R untuk lebih semangat lagi untuk mengikuti kegiatan yang akan
dilaksanakan.
LAMPIRAN
KEGIATAN PENYULUHAN KESEHATAN TENTANG GIZI KURANG DI
PERUMAHAN RAJAWALI SAKTI RW 15
KEL. TOBEK GADANG KEC. TAMPAN KOTA PEKANBARU

Anda mungkin juga menyukai