Anda di halaman 1dari 2

KATA PENGANTAR

Puji dan syukur peneliti ucapkan kehadiran Allah SWT atas limpahan rahmat dan

karunia-Nya peneliti dapat menyelesaikan proposal ini dengan judul “Gambaran Tingkat

Pengetahuan Dan Sikap Wanita Pasangan Usia Subur Tentang Kanker Serviks Di

Wilayah Kerja Puskesmas Padang Pasir Tahun 20”

Proposal ini di susun sebagai salah satu syarat untuk melaksanakan penelitian KTI

Diploma Kebidanan di Akademi Kebidanan Alifah Padang.

Terimakasi peneliti ucapkan kepada kedua orang tua yang telah memberikan

dorongan baik moril maupun materil. Tiada kata yang peneliti utarakan selain doa semoga

Allah SWT memberikan keselamatan dan kesehatan serta rahmat-Nya. Peneliti juga

mengucapkan terima kasih kepada :

1. Ibu Fanny Ayudia M.Biomed Direktur Akbid Alifah Padang.

2. Ibu Trya Mia Intani S.SiT, dosen pembimbing yang telah meluangkan waktu,

tenaga dan memberikan saran-saran kepada peneliti dalam penyusunan proposal

ini.

Peneliti telah berusah semaksimal mungkin dalam penyusunan proposal ini,

namun apabila terdapat kesalah dan kekurangan peneliti sangat mengharapkan kritik

dan saran yang bersifat membangun demi kesempurnaan proposal ini. Semoga

proposal ini dapat dilanjutkan untuk penelitian. Amin.

Padang, januari 2017

Peneliti

Anda mungkin juga menyukai