Anda di halaman 1dari 4

Modul PHP- Struktur Pengendalian 1

Pertemuan

11
Struktur Pengendalian
Teori & Praktikum
STRUKTUR PENGENDALIAN
Merupakan proses pengalihan program untuk mengeksekusi blok program lainnya,
berdasarkan pemeriksaan suatu kondisi/ekspresi.
1. Fungsi If
Jika kondisi bernilai true/benar maka pernyataan/statement dieksekusi. Fungsi if hanya
mengeksekusi statement untuk satu buah kondisi.
Syntax:
Cara 1 :
If ($ekspresi)
Statement
Cara 2 :
If ($ekspresi) {
Statement
}
Cara pertama penulisan lebih ringkas tetapi memiliki kesulitan pada saat kita membaca struktur program secara
keseluruhan, sedangkan cara kedua lebih mudah di mengerti pada saat melakukan pemeriksaan kesalahan
program karena terdapat blok { awal dan akhir } sebagai batas fungsi if.
$ekspresi, menunjukan proses pemeriksaan kondisi, di mana ekspresi harus selalu bernilai benar atau TRUE
atau 1, sehingga di dalam fungsi ini, statement pada blok tersebut akan selalu di eksekusi.
Contoh:
<html>
<head>
<title>*::* Statement If *::*</title>
</head>
<body>
<h3>Belajar Statement If dengan Form</h3>
<form action="statementif.php" method="GET">
<table>
<tr>
<td>Masukkan Tipe Rekening</td>
<td><input type="text" name="tipe"></td>
</tr>
<tr>
<td><p><input type="submit" value="Ok"></p></td>
</tr></table>
</form>
<?php
if ($_REQUEST[tipe]==1)
{$rekening="Personal";
$biaya="Rp. 1000";}
if ($_REQUEST[tipe]==2)
{$rekening="Perusahaan Kecil";
$biaya="Rp. 1200";}
if ($_REQUEST[tipe]==3)
Modul PHP- Struktur Pengendalian 2

{$rekening="Perusahaan Besar";
$biaya="Rp. 1400";}
print "Tipe :<b>".$_REQUEST[tipe]."</b><br>";
print "Rekening Langganan Air :
<b>".$rekening."</b><br>";
print "Biaya : <b>".$biaya."</b><br>";
?>
</body>
</html>
2. Fungsi If else
Funsi IF ELSE merupakan kelanjutan dari funsi if, dimana jika kondisi benar maka statement
pertama yang akan dilaksanakan, tetapi jika kondisi salah maka statemen yang ada blok ELSE akan di
eksekusi.
Syntax:
If (kondisi==true){
Statement 1 akan di eksekusi
}
Else {
Statement 2 akan di eksekusi
}
Contoh :
<html>
<head>
<title>*::* Statement If Else*::*</title></head>
<body>
<h3>Belajar Statement If Else dengan Form</h3>
<form>
<table>
<tr>
<td>Masukkan Nilai Mahasiswa</td>
<td><input type="text" name="nilai"></td>
</tr>
<tr>
<td><p><input type="submit" value="Ok"></p></td>
</tr>
</table>
</form>
<?php
if ($_REQUEST[nilai]>=60)
{$ket="Selamat Anda Lulus";}
else
{$ket="Maaf, Anda Gagal, Silahkan belajar lebih banyak lagi";}
print "Nilai Anda :<b>".$_REQUEST[nilai]."</b><br>";
print "Keterangan : <b>".$ket."</b>";
?>
</body>
</html>

3. Fungsi If Elseif Else


Dengan mengunakan IF … ELSEIF … ELSE anda dapat melakukan proses pengendalian
terhadap kondisi yang lain dalam satu blok IF. Dengan demikian proses pengendalian dapat di lakukan
lebih dari dua atau tiga kondisi.
Syntax:
If (kondisi1==true) {
Statement1 akan di eksekusi
}
Modul PHP- Struktur Pengendalian 3

Elseif (kondisi2==true) {
Statement2
}
Else {
Statement3 akan di eksekusi
}
Contoh:
<html>
<head>
<title>*::* Statement If Elseif Else*::*</title></head>
<body>
<h3>Belajar Statement If Elseif Else dengan Form</h3>
<form>
<table>
<tr>
<td>Nomor Induk</td>
<td>:</td>
<td><input type="text" name="nim"></td>
</tr>
<tr>
<td>Nama</td>
<td>:</td>
<td><input type="text" name="nama"></td>
</tr>
<tr>
<td>Nilai Kehadiran</td>
<td>:</td>
<td><input type="text" name="hadir"></td>
</tr>

<tr>
<td>Nilai Kuis</td>
<td>:</td>
<td><input type="text" name="kuis"></td>
</tr>
<tr>
<td>Nilai Tugas</td>
<td>:</td>
<td><input type="text" name="tugas"></td>
</tr>
<tr>
<td>Nilai UTS</td>
<td>:</td>
<td><input type="text" name="uts"></td>
</tr>
<tr>
<td>Nilai UAS</td>
<td>:</td>
<td><input type="text" name="uas"></td>
</tr>
<tr>
<td><p><input type="submit" value="Hitung"></p></td>
</tr>
</table>
</form>
<?php
$nilaiangka=($_REQUEST[hadir]*0.1)+($_REQUEST[kuis]*0.1)+
Modul PHP- Struktur Pengendalian 4

($_REQUEST[tugas]*0.2)+($_REQUEST[uts]*0.25)+($_REQUEST[uas]*0.
35);
if ($nilaiangka>=80)
{$nilaihuruf="A";
$predikat="Sangat Baik";
$ket="LULUS";}
elseif ($nilaiangka>=70)
{$nilaihuruf="B";
$predikat="Baik";
$ket="LULUS";}
elseif ($nilaiangka>=60)
{$nilaihuruf="C";
$predikat="Cukup";
$ket="LULUS";}
elseif ($nilaiangka>=50)
{$nilaihuruf="D";
$predikat="Kurang";
$ket="GAGAL";}
else
{$nilaihuruf="E";
$predikat="Buruk";
$ket="GAGAL";}
print "NIM :<b>".$_REQUEST[nim]."</b><br>";
print "Nama : <b>".$_REQUEST[nama]."</b><br>";
print "Total Nilai Angka :<b>".$nilaiangka."</b><br>";
print "Nilai Huruf : <b>".$nilaihuruf."</b><br>";
print "Predikat :<b>".$predikat."</b><br>";
print "Keterangan : <b>".$ket."</b>";
?>
</body>
</html>

Tugas

Buatlah Program yang mengunakan Struktur Pengendalian IF … ELSEIF …. ELSE seperti pada kasus
nilai di atas, tetapi dengan kasus yang berbeda.(Masing-Masing harus Berbeda) kirim Ke Email.

Anda mungkin juga menyukai