Anda di halaman 1dari 4

BERILAH TANDA (X) PADA JAWABAN YANG PALING

TEPAT
b. Anto jauh lebih muda dari pada Sepri
A. PSIKOTES (POIN 20)
 Tes Persamaan kata (Sinonim) dan Antonim c. Anto lebih muda dari pada Sepri

d. Jeni lebih tua dari pada Sepri


1. Aba-aba = . . . . . . . . . .
e. Jeni dan Anto memiliki usia yang sama
a. nasehat
5. Bila Jakarta adalah Elang, Medan adalah Merpati
b. bujukan dan Surabaya adalah . . . . .
c. pergi a. Kuda
d. instruksi b. Kucing
e. panggilan c. Kelinci
2. Gadai = . . . . . . . . . . d. Marmut
a. jual e. Parot
b. agun  Tes numerikal
c. beli
6. 1,3,5,7,9,....
d. barter a. 10
b. 11
e. pinjaM c. 12
d. 13
3. Obrolan >< . . . . . . . . . . e. 14
7. 1,4,9,16,25,36,49,.....
a. kicauan a. 63
b. 64
b. celoteh
c. 81
c. cakap d. 89
e. 100
d. diam 8. 1,1,2,3,5,8,13,....
a. 19
e. ocehan
b. 20
 Tes kemampuan penalaran c. 21
d. 22
4. Anto adalah paling tua. Jeni sedikit lebih muda e. 23
dari Anto tapi lebih tua dari Sepri . . . . . 9. 2, 4, 8, 4, 5, 10, 20, 10, 15, 30, 60, . . . .

a. Sepri paling tua a. 10

b. 20

c. 30

1
d. 40 c. Falsafah hidup bangsa Indonesia

e. 50 d. Ideologi negara

10. 60, 30, 10, . . . . . e. Pandangan hidup bangsa Indonesia

a. 5 14. Keselamatan bangsa dan negara di atas


kepentingan pribadi/ golongan adalah
b. 4.5 perwujudan sila Pancasila ....
c. 3 a. Keadilan sosial bagi seluruh rakyat Indonesia
d. 2 b. Ketuhanan Yang Maha Esa
e. 2.5 c. Persatuan Indonesia
B. SOAL KEBANGSAAN DAN KEPEMILUAN (POIN 80) d. Kemanusiaan yang. adil dan beradab
11. Pancasila yang tercantum dalam pembukaan UUD
1945, dilihat dari proses terjadinya merupakan .... e. Kerakyatan yang dipimpin oleh hikmat
kebijaksanaan dalam
a. perjanjian luhur bangsa Indonesia permusyawaratan/perwakilan
b. ideologi negara

c. sumber hukum dasar nasional

d. dasar negara 15. Pada dasarnya, pelaksanaan pemilihan umum


e. pandangan hidup merupakan implementasi dari kehidupan
demokratis yang dilandasi sila Pancasila ke ....

A. 1
12. Dalam kedudukannya sebagai pandangan hidup
bangsa Indonesia, pancasila merupakan… B. 2

a. Cita-cita dan tujuan hidup bangsa C. 3

b. Dasar negara mengatur pemerintahan negara D. 4

c. Gambaran sikap dan perilaku manusia E. 5


Indonesia 16. Kekuasaan tertinggi dalam suatu negara
d. Pegangan dan pedoman hidup bangsa demokrasi ada di tangan...
Indonesia A. Rakyat
e. Perjanjian luhur bangsa Indonesia B. negara
13. Pancasila disebut sebagai way of life, hal ini C. Presiden
berarti pancasila mempunyai fungsi sebagai ….
D. MPR/DPR
a. Jiwa bangsa Indonesia
E. MA
b. Dasar negara Indonesia

2
17. di antara Asas-asas dalam pemilu yang benar 22. KPPS merupakan bagian dari tim pemilihan umum
adalah.... yang dibentuk oleh....
a. Langsung, bertanggung jawab, jujur a. Kepala desa
b. Legowo, bertanggung jawab, adil b. PPK
c. Langsung, umum, disiplin c. PPS
d. Langsung, bebas, rahasia d. KPU
e. Legowo, ramah, adil e. Panwaslu
18. Pemilihan presiden dan wakilnya secara langsung 23. Berikut merupakan hal-hal yang perluu
oleh rakyat pertama kali dilakukan negara diperhatikan KPPS dalam penghitungan suara di
Indonesia pada tahun ... TPS, kecuali....
a. Bersikap jujur dan adil
A. 2009 b. Menyelesaikan keberaatan saksi dengan
B. 1955 segera
c. Mengisi setiap formulir dengan teliti dan
C. 1999 cermat
d. Menentukan lokasi TPS yang mudah
D. 1971
dijangkau
E. 2004 e. Mememastikan pemilih membawa KTP-el
atau Suket ke TPS
19. Lembaga penyelenggara pemilihan umum yang 24. Pemilihan gubernur dan wakil gubernur serta
bersifat nasional, tetap dan mandiri yang bertugas bupati dan wakil bupati di tahun 2018 jatuh pada
melaksanakan pemilihan umum adalah.... hari dan tanggal....
a. Bawaslu a. Rabu, 29 Juli
b. KPU b. Rabu, 29 Juni
c. PPK c. Selasa, 26 Juni
d. PPS d. Rabu, 27 Juni
e. KPK e. Rabu, 27 Juli
20. KPPS merupakan singkatan dari.... 25. Pihak yang bertugas mewakili pasangan calon dan
a. Kelompok petugas pemungutan suara tim kampanye pasangan calon di TPS adalah....
b. Kelompok penyelenggara pemungutan suara a. Panwas
c. Kegiatan petugas pemungutan suara b. Saksi
d. Kelompok panitia pemungutan suara c. Pamsung
e. Kelompok petugas pemilihan suara d. Masyarakat
21. KPPS merupakan kelompok petugas dalam e. PPS
kegiatan Pemilu dan terdiri dari 9 orang yang 26. Formulir yang berisi surat pemberitahuan
merupakan..... pemungutan suara kepada pemilih yang
a. 4 orang anggota KPPS dan 5 orang petugas disebarkan oleh KPPS dikenal dengan model....
ketertiban a. C-KWK
b. 5 orang anggota KPPS dan 4 orang petugas b. C1-KWK
ketertiban c. C5-KWK
c. 6 orang anggota KPPS dan 3 orang petugas d. C6-KWK
ketertiban e. D1-KWK
27. Dalam pelaksanaan Pencoblosan, pemilih yang
d. 7 orang anggota KPPS dan 2 orang petugas
tidak terdaftar di DPT dapat menggunakan KTP
ketertiban
Elektronik atau Suket sepanjang pemilih tersebut
e. 8 orang anggota KPPS dan 1 orang petugas
berdomisili di wilayah kerja PPS dan dilakukan
ketertiban
3
....jam sebelum waktu pemungutan suara
berakhir.
a. 0,5
b. 1
c. 2
d. 3
e. 4
28. Undang-Undang yang menjadi landasan hukum
tentang pemungutan dan penghitungan suara
Pilgub dan Pilbup tertuang pada....
a. PKPU No. 8 Tahun 2018
b. PKPU No. 2 Tahun 2017
c. PKPU No. 1 Tahun 2017
d. PKPU No. 14 Tahun 2015
e. PKPU No. 8 Tahun 2015
29. Berikut adalah Perlengkapan peemungutan dan
penghitungan suara di TPS, kecuali....
a. Kotak Suara
b. Surat suara
c. Alat coblos
d. Bilik suara
e. Salinan Daftar Pemilih Sementara
30. Petugas yang memastikan pemilih membawa KTP-
el atau Suket di TPS adalah....
a. Ketua KPPS
b. Anggota KPPS
c. Petugas ketertiban (Pamsung)
d. Saksi
e. PPS

Anda mungkin juga menyukai