Anda di halaman 1dari 18

Organisasi Siswa Intra Sekolah (OSIS)

SMA Kartika X-1 Jakarta Selatan


Sekretariat : Jl. Raya Kodam no. 53, Pesanggrahan – Jakarta Selatan
Telp (021) 7341806, 73889202 Fax. (021) 7341806

Jakarta, 8 Mei 2017


No. : 002/PH/KARCUP/OSIS/V/2017
Lamp : 1 berkas Undangan
Hal : Undangan dan formulir

Kepada

Yth.
Di tempat

Hormat Kami,
Dengan ini kami sampaikan bahwa OSIS SMA KARTIKA X-1 mengundang sekolah anda
untuk berpatisipasi dalam acara 2 tahunan sekolah kami yang bernama KARCUP XV (Kartika
cup XV)yang ke-15 tahun 2017 dengan tema “METAMORPH”. Adapun pelaksanaan lomba
KARTIKA CUP XV akan di selenggarakan pada :

Tanggal : 19-20, 26-27, Agustus dan 2-3, 9-10, 16-17September 2017


Tempat : SMA Kartika X-1 Jakarta

Demikian surat ini kami sampaikan. Kami harap sekolah andadapat berpatisipasi dalam
kegiatan KARTIKA CUP XV ini.Atas perhatian dan partisipasi anda kami ucapkan terima
kasih.

Bidang Kesiswaan Ketua Panitia

Bella Erwin Harahap Muhammad Fachri Pratama

Mengetahui,
Kepala SMA Kartika X-1 Jakarta

Drs. Sukamto, MM
NIP. 196004061996011001
Panitia Kartika Cup XV
SMA Kartika X-1 Jakarta Selatan
Sekretariat : Jl. Raya Kodam no. 53, Pesanggrahan – Jakarta Selatan
Telp (021) 7341806, 73889202 Fax. (021) 7341806

SYARAT-SYARAT PERTANDINGAN
1. Sekolah yang telah mendaftarkan diri untuk berpartisipasi dalam invitas Bola Basket, Futsal,
wajib membayar biaya pendaftaran yaitu sebagai berikut :
 BASKET SMA Putra/I : Rp. 350.000 + (WO)
 BASKET SMP Putra/I : Rp. 350.000 + (WO)
 FUTSAL SMA Putra : Rp. 300.000 + (WO)
 FUTSAL SMP Putra : Rp. 300.000 + (WO)
Pendaftaran akan dilaksanakan pada :
Tanggal: MEI 2017 – 11 Agustus 2017
Tempat: SMA KARTIKA X-1
JL. Raya Kodam Bintaro No.53 RT 05 RW 04 BINTARO PESANGRAHAN KOTA
JAKARTA SELATAN, TLP (0217341806)
Waktu : Senin- Kamis 15.00 – 17.00 WIB
Jum’at 13.00 – 17.00 WIB
Sabtu 10.00 – 17.00 WIB
Mengirimkan dua orang siswa/i untuk mengikuti Technical Meeting pada :
Hari/tanggal: Sabtu, 12 Agustus 2017
Tempat: SMA KARTIKA X-1
JL. Raya Kodam Bintaro No.53 RT 05 RW 04 BINTARO PESANGRAHAN KOTA
JAKARTA SELATAN
Waktu : 08.00 WIB - selesai
2. Membawa surat rekomendasi dari Kepala Sekolah yang menjelaskan bahwa anggota tim
merupakan siswa/i dari sekolah yang bersangkutan (Surat Keterangan)
3. Mengisi dan mengembalikan formulir pendaftaran yang telah diisi lengkap disertai tanda
tangan dari Kepala Sekolah yang bersangkutan.
4. Masing masing pendaftaran melampirkan :
 Foto Copy Kartu Pelajar 2 lembar
 Pas Foto ukuran 3x4 sebanyak 2 lembar ( 1 lembar langsung ditempelkan pada formulir
pendaftaran)
5. Pergantian pemain setelah formulir pendaftaran dikembalikan, harus disertai dengan foto copy
kartu pelajar pemain pengganti sebanyak 2 lembar, pas foto 3x4 sebanyak 2 lembar dan disertai
surat rekomendasi kepala sekolah yang menjelaskan bahwa pemain pengganti merupakan
siswa/i dari sekolah yang bersangkutan dan disahkan dengan tanda tangan kepala sekolah yang
bersangkutan.
6. Wajib menyerahkan formulir pendaftaran, surat pernyataan tim dan uang pendaftaran.
Panitia Kartika Cup XV
SMA Kartika X-1 Jakarta Selatan
Sekretariat : Jl. Raya Kodam no. 53, Pesanggrahan – Jakarta Selatan
Telp (021) 7341806, 73889202 Fax. (021) 7341806

ContactPerson :
Futsal SMA : Rizky : line : rizkyyyfeb
Kevin : line : kevingintingg
Futsal SMP : Ichsan : line : icnmttqn
Basket SMA (putra) : Rizky : line : riakma15
Basket SMA (putri) : kaifa : line : kaifasbrn
Basket SMP (putra) : Farhan : line : mhmdfarhanf_
Basket SMP (putri) : Maharani : line : mahaarn
Contact Person :Namira Putri : line: namiraaptr_ / 081221376020
Tasya Berliana: line: tsybrln05 / 081319808434
Tata tertib KARTIKA CUP XV
1. Pada saat kegiatan KARTIKA CUP XV berlangsung, supporter atau pendamping sekolah -
sekolah peserta wajib membawa kartu tanda pelajar atau tanda pengenal (ID) yang sah dan
berlaku.
2. Setiap sekolah wajib membawa 10 suporter saat lomba dan 5 orang untuk mengikuti opening
ceremony.
3. Para supporter dilarang menerobos masuk ke lapangan pertandingan.
4. Panitia tidak bertanggung jawab atas kehilangan atau kerusakan perlengkapan peserta atau
supporter.
5. Dilarang membuang sampah sembarangan, bagi yang melanggar kepadanya akan diberikan
peringatan dan sanksi oleh petugas/panitia.
6. Dilarang mecoret-coret atau merusak fasilitas yang ada di lingkungan pertandingan.
7. Para supporter atau pemain dilarang membawa rokok, serta merokok di dalam lingkungan/area
pertandingan.
8. Dilarang membawa barang-barang yang dianggap membahayakan, seperti : senjata api, senjata
tajam, petasan dan sebagainya.
9. Dilarang membawa serta menyembunyikan pluit, megaphone atau pengeras suara lainnya
dalam memberikan dukungan.
10. Dilarang membawa serta menggunakan narkoba serta zat adiktif lainnya dalam lingkungan/area
pertandingan.
11. Setiap peserta wajib hadir 1 jam sebelum acara dimulai
12. Setiap sekolah/tim wajib mendaftar ulang saat technical meeting
13. Dilarang membawa make up, parfum dan sejenis nya
14. Setiap peserta dan supporter dilarang menimbulkan kerusuhan serta kekacauan dalam
perlombaan, apabila terjadi maka tim di anggap mundur
15. Keputusan wasit tidak dapat di ganggu gugat.
16. Panitia berhak merubah peraturan dan format acara demi kelancaran pelaksanaan perlombaan.
Panitia Kartika Cup XV
SMA Kartika X-1 Jakarta Selatan
Sekretariat : Jl. Raya Kodam no. 53, Pesanggrahan – Jakarta Selatan
Telp (021) 7341806, 73889202 Fax. (021) 7341806

PERATURAN BASKET
KETENTUAN UMUM
1. Membawa surat rekomendasi dari Kepala Sekolah yang menjelaskan bahwa anggota tim
merupaan siswa/i dari sekolah yang bersangkutan.
2. Mengisi dan mengembalikan formulir pendaftaran yang telah diisi lengkap disertai tanda
tangan dari Kepala Sekolah yang bersangkutan
3. Masing-masing pendaftaran melampirkan :
a. Foto Copy kartu pelajar 2 lembar
b. Pas foto ukuran 3x4 sebanayk 2 lembar ( 1 lembar langsung ditempelkan pada formulir
pendaftaran.
4. Tim bola basket terdiri dari 12 pemain, 1 pelatih, 1 official.
5. Official yang berada di bench harus memakai sepatu dan celana panjang untuk pelatih wajib
menggunakan kaos berkerah atau polo shirt
6. Pelatih tim pada KARTIKA CUP XV wajib memiliki lisensi pelatih bola basket.
7. Menyetorkan uang jaminan sebesar 50.000 uang jaminan dikembalikan apabila tim tersebut
tidak bertanding lagi, uang jaminan akan hangus apabila tim tidak datang bertanding (kalah
WO)
8. Membawa bola basket sendiri pada saat pemanasan di lapangan.
KETENTUAN KHUSUS
1. Peraturan yang digunakan peraturan permainan basket FIBA 2014
2. Wasit yang memimpin pertandingan adalah wasit yang ditunjuk oleh PERBASI DKI Jakarta
3. Lamanya permainan 4x10 menit kotor pada babak penyisihan dan 4x10 menit semi bersih pada
semi final dan final dengan 2 menit terakhir pada kuarter ke 4 bersih ( penyisihan, semi final
dan final )
4. Pada kuarter 1, 2 dan 3 babak penyisihan ke 2 tim tidak boleh meminta time out di 2 menit
terakhir
5. Tim peserta KARTIKA CUP XV harus memiliki 2 set kostum terang dan gelap dengan nomor
punggung 00-99 ( DUA DIGIT )
6. Tim KARTIKA CUP XV wajib memakai kaos kaki berwarna sama yang sesuai dengan tim nya
7. System pertandingan menggunakan system gugur
8. Tim wajib hadir 1 jam sebelum pertandingan dimulai. Tim yang tidak hadir selama 15 menit
setelah jadwal ( 3x panggilan ) maka di anggap kalah WO dengan skor 20 – 0 poin.
Panitia Kartika Cup XV
SMA Kartika X-1 Jakarta Selatan
Sekretariat : Jl. Raya Kodam no. 53, Pesanggrahan – Jakarta Selatan
Telp (021) 7341806, 73889202 Fax. (021) 7341806

PASAL GANGGUAN
A. Jika terjadi gangguan maka akan ditunggu selama 5 menit, dan apabila tidak dapat diatasi
pertandingan akan ditunda dengan ketentuan :
1. Jika terjadi pada kuarter 1 pertandingan akan ditunda dan dimuali kembali pada posisi awal 0 –
0
2. Jika terjadi pada kuarter ke 2 dan ke 3 maka pertandingan akan dimulai kembali pada posisi
terakhir.
3. Jika terjadi pada kuarter ke 4 dan babak pertambahan maka pertandingan akan dianggap selesai
dan dianggap sah.
B. Sistem grup ½ kompetisi, dalam grup/pool
1. Kalah nilai 1, menang nilai 2 kalah, WO nilai 0
2. Jika ada tim memiliki nilai yang sama berlaku head-to-head
3. Jika ada 3 tim nilai yang sama maka berlaku goal average ( memasukan dibagi kemasukan )
diantara ketiganya jika didalam grup ada lebih dari 3 tim maka goal average hanya
pertandingan antara ketiganya.
Panitia Kartika Cup XV
SMA Kartika X-1 Jakarta Selatan
Sekretariat : Jl. Raya Kodam no. 53, Pesanggrahan – Jakarta Selatan
Telp (021) 7341806, 73889202 Fax. (021) 7341806

PERATURAN PERTANDINGAN FUTSAL


1. Sistem permainan sesuai dengan buku peraturan PSSI/FFI
2. Membawa surat rekomendasi asli dari kepala sekolah yang menjelaskan bahwa anggota tim
merupakan siswa/i dari sekolah yang bersangkutan
3. Mengisi dan mengembalikan formulir pendaftaran yang telah diisi lengkap disetai tanda tangan
dari kepala sekolah yang bersangkutan
4. Masing – masing pendaftaran melampirkan :
a. Foto copy kartu pelajar 2 lembar
b. Pas foto ukuran 3 x 4 sebanyak 2 lembar ( 1 lembar langsung ditempalkan pada formulir
pendaftaran )
5. System pertandingan system gugur baik SMP/MTS maupun SMA/SMK/MA
6. Waktu permainan untuk SMP/MTS 2 x 10 menit istirahat 3 menit (kotor)
7. Waktu permainan untuk SMA/SMK/MA 2 x 15 menit istirahat 3 menit (kotor)
8. Setiap tim wajib hadir 1 jam sebelum pertandingan dimulai
9. Kemenangan WO (3 – 0) jika tim lawan tidak hadir selama 15 menit dari jam yang telah
ditentukan panitia (yang telah ditentukan sesuai dengan jadwal pertandingan)
10. Screaning pemain dilakukan 15 menit sebelum pertandingan
11. Setiap tim pada satu babak melakukan time out 1 x, dengan waktu 30 detik
12. Setiap tim terdiri dari 12 pemain, 1 pelatih dan 1 official
13. Setiap nomor hanya dimiliki oleh 1 orang pemain
14. Setiap pemain wajib mengenakan kaos kaki panjang (selutut)
15. Setiap pemain wajib mengenakan pelindung kaki (shin guard)
16. Setiap pemain yang terkena kartu kuning didenda Rp. 15.000 untuk SMP/MTS, Rp. 20.000
untuk SMA/SMK/MA
17. Setiap pemain yang terkena kartu merah denda Rp. 20.000 untuk SMP/MTS, Rp. 25.000 untuk
SMA/SMK/MA
18. Pemain yang terkena katu merah tidak boleh main dalam satu permainan selanjutnya
19. Dilarang bermain untuk 2 tim atau lebih, memalsukan rapot dan identitas sekolah maka akan
dinyatakan mengundurkan diri (diskualifikasi)
20. Dilarang berkelahi atau memukul wasit, sesame pemain,penonton,maupun panitia akan
dinyatakan mengundurkan diri
21. Apabila hasil berimbang diadakan adu pinalti 3 orang penendang yang bermain terakhir. Jika
masih seri ditambah satu penendang, jika masih seri juga akan diadakan coin toast.
22. Pada saat bermain, pemain diharapkan membawa kartu pelajar asli
23. Peraturan yang belum tercampur akan menyusul dan dibicarakan lebih lanjut saat technical
meeting
Panitia Kartika Cup XV
SMA Kartika X-1 Jakarta Selatan
Sekretariat : Jl. Raya Kodam no. 53, Pesanggrahan – Jakarta Selatan
Telp (021) 7341806, 73889202 Fax. (021) 7341806

SISTEM PERMAINAN FUTSAL


1. Tiap tim terdiri 12 pemain, 1 pelatih dan 1 official
2. Kostum harus bernomor punggung termasuk penjaga gawang
3. Pergantian pemain dapat dilakukan sewaktu-waktu selama pertandingan itu berlangsung tanpa
tunggu bola tidak dalam permainan
4. Pemain yang akan diganti harus keluar dari lapangan lewat substitution zone
5. Pemain yang sudah diganti jika dikehendaki bermain boleh bermain kembali dalam timnya dan
harus menurut prosedur
6. Dalam melakukan kick-in, free kick, corner kick harus dilakukan dalam waktu tidak lebih dari
detik sejak memegang bola
7. Penjaga gawang warna kostumnya harus beda dengan warna kostum kawan setimnya, lawan
dan wasit
8. Bernomor punggung tetap (sesuai dengan yang tercantum dalam pendaftaran pertama)
9. Penjaga gawang dalam melakukan goal clearance tidak lebih dari 4 detik dari sejak menendang
bola
10. Jika pemain mendapatkan kartu merah atau diusir wasit maka harus keluar dari banch selama
pertandingan itu berlangsung, dan boleh berganti dengan pemain lain setelah 2 menit dari
pemain itu diusir dari lapangan
11. Tidak boleh memakai peralatan apapun yang dapat membahayakan diri sendiri maupun orang
lain
12. Gol dinyatakan sah jika seluruh bagian bola telah melawati garis gawang baik melayang di
udara maupun menggelinding ditanah asalkan tidak dilempar, dibawa sengaja disentuh dengan
tangan atau lengan pemain lawan juga penjaga gawang
13. Pelanggaran langsung (fouls) dihitung 5x saat fouls ke 6 dan seterusnya maka tim tersebut
mendapat hukuman second penalty berlaku hanya satu babak
Panitia Kartika Cup XV
SMA Kartika X-1 Jakarta Selatan
Sekretariat : Jl. Raya Kodam no. 53, Pesanggrahan – Jakarta Selatan
Telp (021) 7341806, 73889202 Fax. (021) 7341806

BASKET SMP/MTS PUTRA


Nama Sekolah : ……………………………………………………………
Alamat Sekolah : …………………………………………………………….
No. telp : ……………………………………………………………
Panitia Kartika Cup XV
SMA Kartika X-1 Jakarta Selatan
Sekretariat : Jl. Raya Kodam no. 53, Pesanggrahan – Jakarta Selatan
Telp (021) 7341806, 73889202 Fax. (021) 7341806

BASKET SMP/MTS PUTRI


Nama Sekolah : ……………………………………………………………
Alamat Sekolah : …………………………………………………………….
No. telp : ……………………………………………………………
Panitia Kartika Cup XV
SMA Kartika X-1 Jakarta Selatan
Sekretariat : Jl. Raya Kodam no. 53, Pesanggrahan – Jakarta Selatan
Telp (021) 7341806, 73889202 Fax. (021) 7341806

BASKET SMA/SMK/MA PUTRA


Nama Sekolah : ……………………………………………………………
Alamat Sekolah : …………………………………………………………….
No. telp : ……………………………………………………………
Panitia Kartika Cup XV
SMA Kartika X-1 Jakarta Selatan
Sekretariat : Jl. Raya Kodam no. 53, Pesanggrahan – Jakarta Selatan
Telp (021) 7341806, 73889202 Fax. (021) 7341806

BASKET SMA/SMK/MA PUTRI


Nama Sekolah : ……………………………………………………………
Alamat Sekolah : …………………………………………………………….
No. telp : ……………………………………………………………
Panitia Kartika Cup XV
SMA Kartika X-1 Jakarta Selatan
Sekretariat : Jl. Raya Kodam no. 53, Pesanggrahan – Jakarta Selatan
Telp (021) 7341806, 73889202 Fax. (021) 7341806

FUTSAL SMA/SMK/MA PUTRA


Nama Sekolah : ……………………………………………………………
Alamat Sekolah : …………………………………………………………….
No. telp : ……………………………………………………………
Panitia Kartika Cup XV
SMA Kartika X-1 Jakarta Selatan
Sekretariat : Jl. Raya Kodam no. 53, Pesanggrahan – Jakarta Selatan
Telp (021) 7341806, 73889202 Fax. (021) 7341806

FUTSAL SMP/MTS PUTRA


Nama Sekolah : ……………………………………………………………
Alamat Sekolah : …………………………………………………………….
No. telp : ……………………………………………………………
FORMULIR DATA OFFICIAL & PEMAIN PESERTA( BASKET SMA/SMP)

Nama Team : …………………………………………………


NamaPenangungJawab :…………………………………………………
No. Telepon : …………………………………………………

NAMA PEMAIN TEMPAT / TGL LAHIR NO. POSISI


NO PUNGGUNG
1
2
3
4
5
6
7
8
9
10
11
12

OFFICIAL
1
2

.................,…………………2017

_______________ ______________
Penanggungjawab Panitia
FORMULIR DATA OFFICIAL & PEMAIN PESERTA( FUTSAL SMA/SMP)

Nama Team : …………………………………………………


NamaPenangungJawab :…………………………………………………
No. Telepon : …………………………………………………

NAMA PEMAIN TEMPAT / TGL LAHIR NO. POSISI


NO PUNGGUNG
1
2
3
4
5
6
7
8
9
10
11
12

OFFICIAL
1
2

.................,…………………2017

_______________ ______________
Penanggungjawab Panitia
SURAT PERNYATAAN TIM

Yang bertanda tangan di bawah ini:

Nama team/sekolah :..........................................................


Nama penanggung jawab :..........................................................
Contact person :..........................................................
Alamat :..........................................................

Menyatakan dengan ini tim............................................... bahwa kami menyetujui


semua peraturan yang ada di technical meeting, jika tim kami tidak hadir dalam
technical meeting maka kami menyetujui semua hal yang diatur dalam technical
meeting.

Demikian surat pernyataan ini kami buat, dan kami bertanggung jawab penuh
apabila terjadi pelanggaran dari ketentuan-ketentuan di atas

...........,.............................2017
Yang menyatakan

( ) ( )
Penanggung jawab panitia

Anda mungkin juga menyukai