Anda di halaman 1dari 3

Alat & Bahan :

a. Alat :
 Tabung serologi
 ID Centrifuge
 ID Inkuabtor
 Mikrotube
 Pipet Tetes
 Label

b. Bahan :
 Serum Pasien / OS
 Plasma Donor / DN
 Sel Darah Merah 100% OS
 Sel Darah Merah 100% DN
 ID Liss / Coombs Test

Prosedur Kerja :

 Pembuatan Suspensi Sel Darah Merah Paisen / OS 1%


1. Tabung serologis disiapkan dan diberi label
2. Dimasukan 500µl ID Diluensi
3. Ditambahkan 5µl suspensi sel 100% pasien
4. Dikocok untuk penghomogenkan

 Pembuatan Suspensi Sel Darah Merah DN 1%


1. Tabung serologis disiapkan dan diberi label
2. Dimasukan 500µl ID Diluensi
3. Ditambahkan 5µl suspensi sel 100% pasien
4. Dikocok untuk penghomogenkan

 Pembuatan Auto Pool Sel Donor 1%


1. Disiapkan dan diberi label
2. Dteteskan masing-masing suspensi 1% donor dengan perbandingan yang sama
3. Dihomogenkan

 Pembuatan Auto Pool Sel Donor 1%


1. Disiapkan dan diberi label
2. Dteteskan masing-masing plasma donor dengan perbandingan yang sama
3. Dihomogenkan

 Crossmatching / Uji Silang Serasi metode Gel Test


1. ID Liss / Coomb’s card disiapkan
2. Diberi label identitas ID Liss
3. Penutupnya dibuka
4. Ke dalam masing-masing mikrotube dimasukan:
A. Mikrotube I (Mayor Test) : dengan mikropipet dimasukan 50 µl sel donor I
suspensi 1% dan dengan mikropipet ditambahkan 25 µ serum pasien
B. Mikrotube II (Mayor Test) : dengan mikropipet dimasukan 50 µl sel donor II
suspensi 1% dan dengan mikropipet ditambahkan 25 µ serum pasien
C. Mikrotube III (Minor Test) : dengan mikropipet dimasukan 50 µl sel pasien
suspensi 1% dan dengan mikropipet ditambahkan 25 µ serum donor I
D. Mikrotube IV (Minor Test) : dengan mikropipet dimasukan 50 µl sel pasien
suspensi 1% dan dengan mikropipet ditambahkan 25 µ serum donor II
E. Mikrotube V (Auto Control) : dengan mikropipet dimasukan 50 µl sel pasien
suspensi 1% dan dengan mikropipet ditambahkan 25 µ serum pasien
F. Mikrotube VI (Auto Pool) : dengan mikropipet dimasukan 50 µl pool sel
donor I suspensi 1% dan dengan mikropipet ditambahkan 25 µ pool serum
donor
5. Diinkubasi pada ID inkubator pada suhu 370C selama 15 menit
6. Diputar dalam ID Centrifugasi dengan kecepatan 1030 rpm selama 10 menit
(sudah diatur pada alat)
7. Hasil reaksi dibaca secara makrokopis
1. Tidak Aglutinasi (Hemolisis) = Cocok / Kompitable
2. Aglutinasi (Hemolisis) = Tidak Cocok / Kompitable

Tabel Tingkatan Reaksi

(-) (1+) (2+) (3+) (4+) (MF)

Keterangan :

 (-) = seluruh gel menembus / melewati gel dan membentuk endapan dibagian dasar
mikrotube
 (1+) = seluruh sel beraglutinasi dalam media gel dan kepekatan aglutinasi dapat
berpusat pada dasar mikrotube
 (2+) = seluruh sel beraglutinasi dalam media gel dan aglutinasi dapat dilihat
memanjang pada seluruh bagian mikrotube
 (3+) = seluruh sel beraglutinasi dalam media gel dan kepekatan aglutinasi
terlihat hampir/mendekati bagian permukaan atas mikrotube
 (4+) = seluruh sel beraglutinasi dalam dan letak aglutinasi terdapat pada
permukaan atas mikrotube (lapisan atas mikrotube)
 (MF) = Sebagian sel bergalutinasi pada bagian atas mikrotube dan sebagian lagi
terlletak pada dasar mikrotube mengendap tak bergalutinasi

Anda mungkin juga menyukai