Anda di halaman 1dari 9

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

Nama Sekolah : MTs Muh Balassuka


Mata Pelajaran : Bahasa Indonesia
Kelas/Semester : VII/2
Materi Pokok : Teks Cerpen
Alokasi Waktu : 6 x 40 menit (2 x pertemuan)

A. KOMPETENSI INTI:
KI 1 :Menerima, menjalankan,dan menghargai ajaran agama yang dianutnya.
KI2 :Menunjukkan perilaku jujur,disiplin, tanggung jawab,santun,peduli, dan percayadiri dalam
beinteraksi dengan keluarga,temanm guru, dan tetangga serta cinta tanah air.
KI 3 :Memahami pengetahuan faktual dan konseptual dengan cara mengamati,
menanya dan mencoba berdasarkan rasa ingin tahu tentang dirinya, makhluk
hidup ciptaan tuhan dan kegiatannya, dan benda – benda yang dijumpainya di
rumah, di sekolah dan tempat bermain.
KI 4 :Menyajikan pengetahuan faktual dan konseptual dalam bahasa yang jelas,
sistematis, logis dan kritis, dalam gerakan yang mencerminkan anak sehar, dan
dalam tindakan yang mencerminkan perilaku anak beriman dan berakhlak mulia.

B. Kompotensi Dasar dan Indikator Pencapaian Kompetensi


1.3 Menghargai dan mensyukuri keberadaan bahasa Indonesia sebagai anugerah Tuhan
yang Maha Esa sebagai sarana menyajikan informasi lisan dan tulis.
2.3 Memiliki perilaku kreatif, tanggung jawab dan santundalamsusut pandang tertentu
tentang sutau masalah yang terjadi dalam masyarakat.
3.4 Mengidentifikasi kekurangan teks hasil observasi, tanggapan deskriptif, eksposisi,
eksplanasi, dan cerita pendek berdasarkan kaidah-kaidah teks baik melalui lisan
maupun tulisan
4.3Menelaaah dan merevisi teks hasil-hasil obesrvasi, tanggapn deskriptif, eksposisi, pu
tulisan
C. Indikator Pencapaian
1.3.1 meeksplanasi, dan cerita pendek sesuai dengan struktur dan kaidah teks baik
secara lisan maunghargai hasil karya cerpen teman seba
2.3.1 Siswa memiliki kreatif,

1.Perilaku kreatif

2.Tangungjawab

3,Santung

.2.Tanggungjawab
ung yang ti3.Santung yang tinggi dalam diskusi

1
memliki prilaku kreatif, tanggung jawab dan
santun yang tinggi dalam diskusi kelompok untuk menentukan unsur-
unsur dan penelaahan cerpen

3.4.1 mengidentifikasi cerpen berdasarkan unsur-unsur intrinsik cerpen


3.4.2 mengidentifikasi unsur ekstrinsik dalam menelaah teks cerpen

4.3.1 penelaahan unsur-unsur intrinsik cerpen secara benar


4.3.2 penelaahan unsur-unsur ekstrinsik cerpensecara benar
D. Materi Pembelajaran
a. Penelahaan Unsur-unsur intrinsik cerpen
b. Tokoh dalam cerita terdiri dua tokoh
c. Penokohan dalam cerpen secara umum
d. Penelaahan unsur-unsur ekstrinsik cerpen
E. Kegiatan Pembelajaran
Pendekatan : Saintifik
Model : Penemuan (inkuiri)
1. Pertemuan Pertama
a. Kegiatan Pendahuluan ( 20 )
 Perserta didik merespons salam dan pertanyaan dari guru berhubungan
dengan kondisi siswa dan kelas
 Perserta didik merespons pertanyaan dari guru tentang keterkaitan
pengetahuan sebelumnya dengan materi yang akan dipelajari
 Untuk memberikan motivasi peserta didik dalam mengetahui teks cerpen yang
diceritakan oleh guru
 Perserta didik menerima informasi tentang tujuan pembelajaran dan manfaat
pembelajaran.
 Perserta didik menyimak pencapaian cakupan materi dan penjelasan uraian
kegiatan pembelajaran
b. Kegiatan Inti ( 90 menit )
Mengamati :
 Dengan sikap sopan dan disiplin Peserta didik mengamatibacaan teks cerpen
untuk menelaah unsur intrinsik dan ekstrinsik cerpen.

Menanya:
 Peserta didik dengan atau tanpa bantuan guru menanya hal-hal yang
berkaitandenganpenelaahan unsur-unsurintrinsik dan ekstrinsik cerpen pada
teks bacaan.

Mengumpulakn informasi / /mencoba:


 Peserta didik menentukan penelaahan unsur-unsurintrinsik dan ekstrinsik
cepen.

Merencanakan Pemecahan Masalah


 Peserta didik melakukan tentang langkah-langkah untuk penelaahan unsur-
unsur intrinsik cerpen pada teks bacaan cerpen

Menalar / mengasosiasi
 Peserta didik mengumpulkan informasidengan menentukan penelaahan
unsur-unsur intrinsik cerpen.

Mengomonikasikan
 Peserta didik melakukan diskusi kelompok dan mengsosialisakan penelaahan
unsur intrinsik cerpen yang telah dibaca
 Mengkomunikasikanpenelaahan unsur intrinsik cerpen dengan cara
mempersentasikandengan santun, percaya diri dan bahasa yang lugas

 Penutup ( 10 menit )

 Peserta didik dengan bimbingan pendidik melakukan refleksi terkait dengan


pembelajaran yang baru berlangsung
 Guru menanyakan tentang kesulitan dalam pembelajaran
 Peserta didik ditugasi mengerjakan tes akhir
 Pendidik memberikan petunjuk untuk pembelajaran berikutnya.
 Peserta didik dan pendidik bersama-sama mengakhiri pembelajaran dengan
berdoa bersama
 Guru menutup pelajaran dengan salam
2. Pertemuan kedua
b. Kegiatan Pendahuluan (10 menit)
 Perserta didik merespons salam dan pertanyaan dari guru berhubungan
dengan kondisi siswa dan kelas
 Perserta didik merespons pertanyaan dari guru tentang keterkaitan
pengetahuan sebelumnya dengan materi penelaan cerpen yang akan dipelajari
 Perserta didik disiapkan untuk mengikuti pelajaran tentang aspek penelaan
teks cerpen
 Perserta didik menerima informasi tentang tujuan dan manfaat pembelajaran
penelaan cerpen.

c. Kegiatan Inti (90 menit)


B. Mengamati :
 Dengan sikap sopan dan disiplin Peserta didik mengamatiunsur intrinsik dan
ekstrinsikcerpen untuk ditelaah.
 Menanya:
 Peserta didik dengan atau tanpa bantuan guru menanyatentangpenelaahan
unsur ekstrinsik teks cerpen.

 Mengumpulakn informasi / /mencoba:


 Peserta didik menentukan aspek dalam menelaah teks cerpen .
 Peserta didik mengumpulkan informasi melalui diskusipemahaman tentang
unsur ekstrinsik penelahaan teks cerpen
 Peserta didik mengumpulkan informasitentang unsur ekstrinsik penelahaan
cerpen

Menalar / Mengasosiasi
 Peserta didik melakukan diskusi kelompok denganmengsosialisakanunsur
ekstrinsik cerpen yang ada pada bacaan.
Mengomonikasikan
 Mengkomunikasikanhasil penealahaan unsur ekstrinsik cerpen melalui
persentasi dengan santun dan percaya diri dengan bahasa yang lugas
 Menarik kesimpulan penelahaan unsur ekstrinsik cerpen dari hasil persentasi
diskusi kelompok.
 Penutup ( 10 menit )

 Peserta didik dengan bimbingan pendidik melakukan refleksi terkait dengan


pembelajaran yang baru berlangsung
 Guru menanyakan tentang kesulitan dalam pembelajaran
 Peserta didik ditugasi mengerjakan tes akhir
 Pendidik memberikan petunjuk untuk pembelajaran berikutnya.
 Peserta didik dan pendidik bersama-sama mengakhiri pembelajaran dengan
berdoa bersama

F. PENILAIAN
Pertemuan Ke- 1
1. Penilaian Sikap
a. Teknik : Pengamatan Sikap/Observasi,
b. Bentuk : Lembar Pengamatan

Nama Prilaku Tanggung Jum


No santun Rata
Peserta kreatif jawab lah
. -rata
didik 1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4 Skor
1.
2.
3.
….

Rubrik Prilaku kreatif


Rubrik Skor
Tidak Menunjukkan sikap prilaku kreatif 1
Kurang Menunjukkan sikap prilaku kreatif 2
Sering Menunjukkan sikap prilaku kreatif 3
Sangat Menunjukkan sikap prilaku kreatif 4

Rubrik Prilaku santun


Rubrik Skor
Tidak Menunjukkan sikap prilaku santun 1
Kurang Menunjukkan sikap prilaku santun 2
Sering Menunjukkan sikap prilaku santun 3
Sangat Menunjukkan sikap prilaku santun 4

Rubrik Prilaku Tanggungjawab


Rubrik Skor
Tidak Menunjukkan sikap prilaku tanggungjawab 1
Kurang Menunjukkan sikap prilaku tanggungjawab 2
Sering Menunjukkan sikap prilaku tanggungjawab 3
Sangat Menunjukkan sikap prilaku tanggungjawab 4
Pedoman penilaian sikap:
Skor = jumlah perolehan angka seluruh aspek
Nilai = skor yang diperoleh x 100
skor maksimal
Konversi Nilai = (nilai/100) x 4

2. Penilaian Teman Sebaya


Skala
No Pernyataan
4 3 2 1
Teman saya berkata benar, apa adanya kepada
1
orang lain
Teman saya mengerjakan sendiri tugas
2
kelompok
Teman saya berusaha bertutur kata yang
3
sopan kepada orang lain
Teman saya berusaha bersikap ramah
4
terhadap orang lain
Teman saya menolong teman yang sedang
5
mendapatkan kesulitan
Keterangan:
4 = selalu 3 = sering 2 = jarang 1 = sangat jarang

3. Penilaian Diri
Partisipasi dalam Diskusi kelompok
Nama : ........................
Nama –nama anggota kelompok :........................
Kegiatan Kelompok :........................

Isilah pernyataan berikut dengan jujur


1. (......) selama diskusi saya mengusulkan ide kepada kelompok untuk didiskusikan
2. (......) kami ketika kami berdiskusi, tiap orang diberi kesempatan menguslkan
sesuatu
3. (......) semua anggota kelompok kami melakukan sesuatu selama kegiatan
4. (......) taiap orang sibuk dengan yang dilakukannya dalm kelompok saya
5. Selama kerja kelompok saya (......)
(......) mendengarjkan orang lain
(......) mengajukan pertanyaan
(......) mengorganisasi ide-ide
(......)mengorganisasi kelompok
(......) mangacaukan kegiatan
(......) melamun
6. Apa yang jkamu lakukan selama kegiatan (......)
Keterangan:
- Untuk No 1 s.d 6 isilah dengan angka 4 – 1 didepan tiap pernyataan

- 4 : selalu 2 : kadang-kadang
- 3 : sering 1 : tidak pernah
4. Penilaian Pengetahuan
 Teknik : portofolio
 Bentuk : Rubrik
 Instrumen :
 Mengklasifikasikan bagian-bagian teks cerpen
 Menelaah unsur-unsur teks cerpen
 Merevisi unsur-unsur teks cerpen

Lembar Kerja:
Nama : .............................. Kelas : ........... Sekolah : .................................
Jenis Teks Unsur Pembeda skor Nilai Konv.
Struktur Fitur Bahasa
Teks cerpen
Rubrik
Rubrik Skor
Menuliskan struktur dan fitur bahasa dengan kurang tepat 1
Menuliskan struktur dan fitur bahasa dengan cukup tepat 2
Menuliskan struktur dan fitur bahasa dengan tepat 3
Menuliskan struktur dan fitur bahasa dengan sangat tepat 4
Pedoman Penilaian:
Skor = jumlah perolehan angka seluruh aspek
Nilai = skor yang diperoleh x 100
skor maksimal
Konversi Nilai = (nilai/100) x 4
Kategori Nilai dapat dilihat pada tabel konversi nilai pengetahuan.

5. Penilaian Keterampilan
1. Teknik Penilaian : Proyek
2. Bentuk Instrument : Tes tertulis

No Indikator Butir Instrument

1. Membedakan Unsur Intrinsik cerpen Jelaskan cara membedakan unsur


intrinsik cerpen

2. Mengidentifikasiakn Unsur Ekstrinsik cerpen Jelaskan cara membedakan unsur


Ekstrinsik cerpen

Penilaian Pertemuan Ke- 2


1. Penilaian Sikap
a. Teknik : Pengamatan Sikap/Observasi,
b. Bentuk : Lembar Pengamatan

Nama Prilaku Tanggung Jum


No santun Rata
Peserta kreatif jawab lah
. -rata
didik 1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4 Skor
1.
2.
3.
….

Rubrik Prilaku kreatif


Rubrik Skor
Tidak Menunjukkan sikap prilaku kreatif 1
Kurang Menunjukkan sikap prilaku kreatif 2
Sering Menunjukkan sikap prilaku kreatif 3
Sangat Menunjukkan sikap prilaku kreatif 4

Rubrik Prilaku santun


Rubrik Skor
Tidak Menunjukkan sikap prilaku santun 1
Kurang Menunjukkan sikap prilaku santun 2
Sering Menunjukkan sikap prilaku santun 3
Sangat Menunjukkan sikap prilaku santun 4

Rubrik Prilaku Tanggungjawab


Rubrik Skor
Tidak Menunjukkan sikap prilaku tanggungjawab 1
Kurang Menunjukkan sikap prilaku tanggungjawab 2
Sering Menunjukkan sikap prilaku tanggungjawab 3
Sangat Menunjukkan sikap prilaku tanggungjawab 4

Pedoman penilaian sikap:


Skor = jumlah perolehan angka seluruh aspek
Nilai = skor yang diperoleh x 100
skor maksimal
Konversi Nilai = (nilai/100) x 4

2. Penilaian Teman Sebaya


Skala
No Pernyataan
4 3 2 1
Teman saya berkata benar, apa adanya kepada
1
orang lain
Teman saya mengerjakan sendiri tugas
2
kelompok
Teman saya berusaha bertutur kata yang
3
sopan kepada orang lain
Teman saya berusaha bersikap ramah
4
terhadap orang lain
Teman saya menolong teman yang sedang
5
mendapatkan kesulitan
Keterangan:
4 = selalu 3 = sering 2 = jarang 1 = sangat jarang

3. Penilaian Diri
Partisipasi dalam Diskusi kelompok
Nama : ........................
Nama –nama anggota kelompok :........................
Kegiatan Kelompok :........................

Isilah pernyataan berikut dengan jujur


7. (......) selama diskusi saya mengusulkan ide kepada kelompok untuk didiskusikan
8. (......) kami ketika kami berdiskusi, tiap orang diberi kesempatan menguslkan
sesuatu
9. (......) semua anggota kelompok kami melakukan sesuatu selama kegiatan
10. (......) taiap orang sibuk dengan yang dilakukannya dalm kelompok saya
11. Selama kerja kelompok saya (......)
(......) mendengarjkan orang lain
(......) mengajukan pertanyaan
(......) mengorganisasi ide-ide
(......)mengorganisasi kelompok
(......) mangacaukan kegiatan
(......) melamun
12. Apa yang jkamu lakukan selama kegiatan (......)

Keterangan:
- Untuk No 1 s.d 6 isilah dengan angka 4 – 1 didepan tiap pernyataan
- 4 : selalu 2 : kadang-kadang
- 3 : sering 1 : tidak pernah

4. Instrumen Penilaian Pengetahuan


a. Teknik Penilaian : Tes tertulis
b. Bentuk Instrumen : Uraian
c. Kisi-kisi
No. Indikator Butir Instrumen

1. 1. Unsur Intrinsik cerpen Tuliskan dan jelaskan macam- macam unsur


intrinsik cerpen

2. Unsur Ekstrinsik cerpen Tuliskan dan jelaskan macam- macam unsur


ekstrinsik cerpen

Rubrik Penilaian

Aspek Skor

 Jawab sempurna 5

 Jawab kurang sempurna 3

 Jawabantidak sempurna 1
SKOR MAKSIMAL 5

5. Penilaian Keterampilan
3. Teknik Penilaian : Proyek
4. Bentuk Instrument : Tes tertulis

No Indikator Butir Instrument


1. Unsur Intrinsik cerpen Jelaskan perbedaan unsur intrinsik
cerpen

2. Unsur Ekstrinsik cerpen Mampu mengungkapkan macam –


macam unsur intrinsik Ekstrinsikyang
telah ditentukan

G. Media, Alat, dan Sumber


 Media Pembelajaran
Buku siswa, laptop, perpustakaan dan gambar
 Alat dan bahan
Teks ekspalanasi
 Sumber : Buku paket bahasa Indonesia kelas VII baik siswa maupun guru, kamus

Mengetahui Makassar , Oktober 2015


Asesor Guru Mata Pelajaran

Dr.Akmal Hamsa, M.Pd ST.WAHIDA,S.Pd


NIA. 09176156012

Anda mungkin juga menyukai