Anda di halaman 1dari 2

BAB III

KERANGKA KONSEP DAN DEFENISI OPERASIONAL

SERTA HIPOTESIS

A. Kerangka Konsep

Kerangka konsep pada penelitian ini mengacu pada teori L. Green (1980),

mengenai tiga faktor yang mempengaruhi perilaku yaitu faktor predisposisi

(pengetahuan, sikap, kepercayaan, keyakinan, nilai, pekerjaan), faktor

pendukung (tersedia atau tidak tersedianya fasilitas-fasilitas atau sarana-sarana

kesehatan), dan faktor pendorong ( peran petugas kesehatan dan peran keluarga).

Berdasarkan dari seluruh faktor yang mempengaruhi perilaku kesehatan

peneliti hanya mengambil faktor pekerjaan, peran petugas kesehatan dan peran

keluarga hal ini disebabkan karena berdasarkan survey awal yang dilakukan ibu

bekerja tidak dapat memanfaatkan buku KIA dengan baik dan kurangnya peran

petugas kesehatan dan peran keluarga dalam pemanfaatan buku KIA bagi ibu

hamil. Maka dari itu peneliti hanya mengambil variabel pekerjaan peran petugas

kesehatan dan peran keluarga. Alasan tidak mengambil faktor lain karena

keterbatasan peneliti seperti tenaga dan waktu untuk mengambil semua variabel.

Kerangka konsep dalam penelitian ini dapat dilihat sebagai berikut:

Bagan 3.1
Kerangka Konsep

Status Pekerjaan

Peran Petugas Kesehatan Pemanfaatan Buku


KIA

Peran Keluarga

30
31

B. Defenisi Operasional

No Variabel Definisi Operasional Cara/Alat/Skala/Hasil ukur

1. Status Kegiatan yang dilakukan ibu Cara : Mengisi Kuesioner


pekerjaan dengan maksud memperoleh Alat : Lembar Kuesioner
atau mendapatkan Skala : Ordinal
penghasilan atau keuntungan Hasil Ukur :
untuk memenuhi kebutuhan 0. Tidak Bekerja
hidupnya baik di dalam
1. Bekerja
rumah maupun di luar rumah
2. Peran Dukngan dari petugas Cara : Mengisi Kuesioner
Petugas kesehatan terhadap ibu Alat : Lembar Kuesioner
Kesehatan hamildalam memanfaatkan Skala : Ordinal
buku KIA Hasil Ukur :
0. Kurang Berperan apabila ˂
median (7)
1. Berperan Baik, apabila >
median (7)
3. Peran Dukungan dari keluarga Cara : Mengisi Kuesioner
Keluarga terdekat dengan ibu Alat : Lembar Kuesioner
dalam memanfaatan buku Skala : Ordinal
KIA Hasil Ukur :
0. Kurang Berperan apabila ˂
median (8)
1. Berperan Baik, apabila >
median (8)
4. Pemanfaatan Perilaku ibu dalam Cara : Mengisi Kuesioner
Buku KIA memanfaatkan buku KIA Alat : Lembar Kuesioner
pada masa kehamilan Skala : Ordinal
Hasil Ukur :
0. Kurang Baik jika ˂ median (7)
1. Baik jika ≥ median (7)

C. Hipotesis Penelitian

1. Ada hubungan status pekerjaan ibu terhadap pemanfaatan buku KIA pada

ibu hamil di Puskesmas Aur Duri Kota Jambi Tahun 2018.

2. Ada hubungan peran petugas kesehatan terhadap pemanfaatan buku KIA

pada ibu hamil di Puskesmas Aur Duri Kota Jambi Tahun 2018.

3. Ada hubungan peran keluarga terhadap pemanfaatan buku KIA pada ibu

hamil di Puskesmas Aur Duri Kota Jambi Tahun 2018.

Anda mungkin juga menyukai