PENDAHULUAN
1.1.Latar Belakang
Musik yang telah lama hidup dan berkembang di Negara
Indonesia yang tercinta ini, diciptakan oleh nenek moyang bangsa
Indonesia dan memiliki sifat turun-temurun secara tradisional dari
generasi yang satu kegenerasi berikutnya. Dari proses pewarisan
yang turun temurun inilah musik jenis ini hidup dan berkembang
sampai saat ini. Musik-musik ini sering disebut dengan istilah musik
tradisioal yang tersebar di seluruh Indonesia. Karena musik
tradisional yang ada di Indonesia merupakan hasil karya cipta setiap
suku bangsa (Batak, Dayak, Mentawai, Papua, Riau, Sunda, Jawa,
Bali, dan sebagainya) yang hidup di bumi ini. Maka banyaknya jenis
musik yang ada di tentukan oleh jumlah suku bangsa Indonesia yang
cukup banyak. Selain itu, setiap suku bangsa yang hidup di
Indonesia memiliki jenis musik yang berbeda dengan musik yang
berkembang pada suku-suku bangsa lainnya di Negeri ini. Dengan
demikian dapat dikatakan bahwa musik tradisional adalah
merupakan kekayaan dan cirri khas dari masyarakat suku dan
daerah pemiliknya.
Berdasarkan jenisnya musik terbagi menjadi dua, yaitu musik
tradisional dan musik modern. Musik tradisional disebut juga misik
daerah , yaitu merupakan jenis musik yang muncul atau lahir dari
budaya daerah secara turun temurun. Biasanya lirik lagu tradisional
bersifat sederhana. Demikian pula dengan peralatan yang digunakan
masih bersifat sederhana, seperti gamelan, angklung, dan
rebana. Hampir setiap daerah di wilayah nusantara memiliki musik
daerah atau musik traisional dengan lagu serta peralatan yang
berbeda-beda. Pada numumnya, musik daerah di Indonesia masih
sedrhana dan kental dengan unsur kedaerahannya.
1.2.Rumusan Masalah
a. Jelaskan pengertian dan fungsi dari musik tradisional ?
b. Sebutkan Unsur dan elemen dalam musik tradisional?
c. Sebutkan karya-karya musik tradisional ?
d. Sebutkan keunikan dan karakteristik musik tradisional ?
e. sebutkan alat-alat musik tradisional ?
f. Bagaimana sejarah musik tradisional di nusantara?
1.3.Tujuan Penulisan
Tujuan yang ingin dicapai dalam penulisan ini adalah agar
para pembaca makalah ini bisa lebih mengerti Musik tradisional dan
berharap banyak bisa menjaga kekayaan seni musik tanah air.
1.4.Manfaat Penulisan
tradisional.
nusantara.
BAB II
PEMBAHASAN
f. Tempo
Tempo diartikan cepat lambatnya lagu yang dinyanyikan. Dahulu,
pada partitur lagu tradisional daerah tidak dicantumkan tanda
temponya. Namun setelah masuknya musik mancanegara, ada
beberapa istilah dalam tempo lagu seperti largo=lambat,
moderato=sedang, allegro=cepat, dan sebagainya.
2.3. Karya-Karya Musik Tradisional
Musik tradisional merupakan kekayaan budaya dan identitas
setiap daerah dan bangsa di belahan nusantara. Setiap daerah
memiliki ciri khas musik tersendiri. Musik tradisional juga dinamakan
musik daerah.
Berdasarkan sifat dan keberasalannya, musik tradisional
Nusantara dapat dibagi menjadi dua, yaitu :
1. Musik Rakyat
Musik Rakyat merupakan musik daerah yang lahir dan diolah oleh
masyarakat pedesaan, hidup dan berkembang di tengah-tengah
rakyat, disukai dan tersebar sampai ke rakyat jelata.Ciri utama musik
rakyat yaitu memiliki bentuk dan teknik sederhana serta tidak dikenal
penciptanya (NN = no name). Tema musik rakyat banyak mengambil
darikehidupan sehari-hari masyarakat. Contoh musik rakyat
misalnya musik untuk pernikahan, kematian, berladang berlayar, dan
sebagainya.
2. Musik Klasik
Musik tradisional klasik merupakan musik rakyat pilihan yang
dikembangkan di pusat-pusat pemerintahan masyarakat lama
seperti ibukota kerajaan atau kesultanan.Fungsi musik klasik yaitu
diterapkan pada upacara-upacara kerajaan. Musik ini telah tertata
dengan aturan-aturan yang baku seperti, pemakaian notasi, syair,
penggayaan vokal (cengkok).
3.2 Saran
Makalah ini hanya sebagian kecil pengetahuan mengenai seni musik nusantara.
Selebihnya, Anda bisa membaca buku mengenai musik nusantara yan lengkap atau
mengunjungi situs internet.
DAFTAR PUSTAKA
http://rizkyfirst.blogspot.co.id/2012/09/sejarah-perkembangan-
musik-tradisional.html
https://www.google.com/search?q=MAKALAH+SENI+MUSIK&ie=ut
f-8&oe=utf-8&aq=t&rls=org.mozilla%3Aen-
US%3Aofficial&client=firefox-
a&channel=np&source=hp#channel=np&q=perkembangan+musik+t
radisional+dari+dulu+sampai+sekarang
http://antonsetiawan93.blogspot.co.id/
http://setiawan941.blogspot.co.id/2014/09/makalah-musik-
tradisional.html