Anda di halaman 1dari 25

KATA PENGANTAR

Puji syukur kita panjatkan kehadirat Tuhan Yang Maha Esa, sehingga dapat tersusun buku
“Modul Advance Fuel Sys Small-Med Loader Komatsu“. Buku ini disusun untuk melengkapi
bahan pelatihan di lingkungan PT. Bukit Makmur Mandiri Utama khususnya Plant Department.

Buku ini disajikan dalam bentuk yang sederhana, dengan harapan dalam pemahamannya akan
lebih mudah, khususnya bagi mekanik dibidang alat - alat berat yang akan naik ke stage.

Dengan segala kerendahan hati penyusun menyadari bahwa buku ini masih jauh dari sempurna,
maka dengan keterbatasan yang ada penyusun sangat mengharap kritik dan saran dari para
pembaca untuk meningkatkan kesempurnaan buku ini sehingga tidak terjadi salah persepsi
untuk pemahaman dari isi dan makna terhadap buku ini.

Akhirnya penyusun mengucapkan terima kasih kepada semua pihak yang telah membantu
sehingga terselesaikannya buku ini.

Balikpapan, April 2018

Penyusun
Program Curiculum & Development

MTS Small-Med Loader Komatsu|i


KEBIJAKAN K3LH

ii| MTS Small-Med Loader Komatsu


VISI & MISI BUMA

VISI

VISION

Menjadi perusahaan beromzet milyaran dolar yang menjadi pilihan utama pelanggan, dan
bernilai bagi karyawan serta rekanan kami.

To be the first choice billion dollar partner of our customers and bring value to our people.

MISI

MISSION

Memberikan nilai unggul melalui kemitraan strategis dan pemberdayaan komunitas, oleh tim
yang kompeten dan berpola piker positif.

To provide excellent value through strategic partnering and community engagement delivered
by a competent and positive team.

B’EXCITE

EXCELLENCE

Keunggulan

CARING

Kepedulian

INTEGRITY

Integritas

TEAMWORK

Kerjasama

MTS Small-Med Loader Komatsu|iii


DAFTAR ISI

KATA PENGANTAR ....................................................................................................................... i


KEBIJAKAN K3LH ......................................................................................................................... ii
VISI & MISI BUMA ...................................................................................................................... iii
DESKRIPSI ................................................................................................................................. iv
DAFTAR ISI .................................................................................................................................. v
BAB 1 : ......................................................................................................................... 1
1.1 ............................................................................................................................... 2
1.1.1 ...................................................................................................................... 3
1.1.2 ...................................................................................................................... 6
1.2 ............................................................................................................................. 20
1.2.1 ................................................................................................................... 20
1.2.2 .................................................................................................................... 21

BAB 2 : ....................................................................................................................... 25
2.1 ........................................................................................................................... 25
2.1.1 .................................................................................................................... 27
2.2 ........................................................................................................................... 27
2.3 ........................................................................................................................... 28
2.4 ........................................................................................................................... 29
2.4.1 ................................................................................................................... 29
2.4.2 .................................................................................................................... 34
2.4.3 .................................................................................................................... 37

BAB 3 : ....................................................................................................................... 39
3.1 ............................................................................................................................. 39
3.2 ............................................................................................................................. 40
3.2.1 .................................................................................................................... 41
3.2.2 .................................................................................................................... 42
3.3 ............................................................................................................................. 44
3.3.1 .................................................................................................................... 48
3.3.2 .....................................................................................................................49
3.3.3 .................................................................................................................... 49
3.3.4 .................................................................................................................... 50

BAB 4 : ....................................................................................................................... 53
4.1 ............................................................................................................................. 53
4.1.1 .................................................................................................................... 53
4.1.2 .................................................................................................................... 54

iv| MTS Small-Med Loader Komatsu


BAB I
PENDAHULUAN
1.1. Pengertian MTS

Machine Trouble Shooting secara umum diartikan sebagai Suatu proses pemecahan masalah
secara logis untuk mencapai solusi suatu masalah secara cepat dan efisien

Untuk mencapai hal diatas bagi seorang teknisi harus memiliki kompetensi yang baik. Adapun
yang tercakup dalam kompetensi adalah :

► PENGETAHUAN = KNOWLEDGE

► KETERAMPILAN = SKILL Qualified


technician
► KEPRIBADIAN = ATTITUDE

Hal tersebut diatas akan menghasilkan teknisi yang berkwalitas dibidangnya.

Jauh sebelum konsep trouble shooting ini dibuat, hal yang lumrah dilakukan para teknisi adalah
membuat dugaan-dugaan yang dapat digiring sebagai sumber penyebab permasalahan.
Selanjutnya sebagai cara penyelesaian biasanya mencoba dugaan dugaan tersebut hingga
permasalahan dapat diatasi.

Selanjutnya ada 4 hal yang harus dikuasai oleh seorang teknisi untuk menjadi soerang trouble
shooter yang baik, yaitu :

1. Kemampuan phsyco motoric yang baik.


2. Penguasaan informasi dasar yang baik.
3. Pengetahuan dan pemahaman system yang baik.
4. Kemampuan berpikir untuk memecahkan masalah.
Dengan kemampuan yang dimiliki seperti diatas, seorang teknisi dapat melakukan
troubleshooting dengan baik dan memberikan out put berupa :

1. Down time yang pendek (mengacu ke MMTR)


2. Biaya perbaikan dapat diminimalkan.
3. Produksi akan meningkat akibat waktu unit operasi akan besar.

Oleh karena itu seorang teknisi untuk dapat menjadi seorang troubleshooter yang baik juga
harus menguasai beberapa hal dibawah ini :

1. Menguasai informasi dasar dan informasi spesifik dari literature yang tepat
2. Mampu menggunakan dan memahami dengan interpretasi yang tepat informasi dari
service manual, literatur serta tools yang dibutuhkan.

MTS Small-Med Loader Komatsu|1


3. Kemampuan menggunakan waktu yang tersedia untuk menganalisa masalah
sebelum bekerja.
4. Mengembangkan kemampuan memahami pola yang besar.
5. Menguasai hubungan sebab akibat.
6. Kemampuan monitor diri sendiri yang kuat.
7. Memiliki kemampuan mengorganisir dan strategi.
8. Bekerja berdasarkan prosedur troubleshooting yang sistematis, bukan berpegang
pada dugaan tak berdasar (biasanya ini.
9. Hasil dari berlatih dan pengalaman langsung di machine, menghasilkan kerja yang
lebih cepat dan akurat.

Selain itu untuk menjaga dan memantapkan kemampuan seorang teknisi sebagai seorang
troubleshooter hendaknya melakukan beberapa hal dibawah ini :

1. Belajar sendiri (Self learning), membaca modul troubleshooting di service manual


disertai latihan menggunakan :
- Metoda prosedur troubleshooting (contoh, menggunakan diagram pohon atau
diagram balok).
- Metoda problem solving berpasangan (2 orang atau lebih).
2. Mengikuti training.
3. Latihan langsung pada machine dengan metoda problem solving berpasangan.
4. Berlatih langsung pada troubleshooting yang sebenarnya.
5. Diskusi dan bertukar informasi.
6. Mengurut skematik mulai dari yang sederhana hingga yang paling rumit.
7. Menghubungi dan berdiskusi dengan pihak lain seperti dealer, Technical support,
training center, serta akses informasi terkini dari SIS Web.
8. Mencatat semua informasi yang dibutuhkan dan membuat daftar problem dan
solusinya akan sangat membantu dalam mengingat dan meningkatkan kemampuan
anda.

Proses troubleshooting meliputi :


1. Terorganisasi, menggunakan metode-metode yang logis untuk mengidentifikasi dan
memecahkan masalahdan memecahkan masalah.
2. Merupakan critical skill bagi seorang teknisi.
3. Mencerminkan ke-efektif-an, efesiensi dalam segala hal.
4. Membantu kemampuan untuk menentukan akar permasalahan dengan cepat dan
tepat.
5. Penghematan waktu, biaya, dan energy.

2| MTS Small-Med Loader Komatsu


BAB II
TAHAPAN TROUBLESHOOTING

1.1. 8 Langkah Trouble Shooting


Langkah langkah trouble shooting meliputi beberapa hal sebagai berikut :

1. Yakinkan problem benar benar terjadi.


2. Tentukan problem dengan mencatat.
3. Periksa unit secara visual.
4. Tulis semua kemungkinan penyebab.
5. Lakukan test dan catat hasilnya.
6. Temukan akar masalah.
7. Perbaiki kerusakan.
8. Analisa kenapa problem terjadi.

1.2. Penjelasan 8 Langkah Trouble Shooting


Berikut adalah penjelasan dari 8 langkah trouble shooting :

1. Yakinkan problem benar benar terjadi.


A. Mendengarkan keluhan dari costumer:
 Apa yang terjadi.
 Apa yang telah dilakukan costumer saat problem terjadi
 Sebelum problem terjadi apakah unit beroperasi secara normal
B. Menghimpun dan mengumpulkan informasi, ketahui bagaimana dan kapan
problem itu terjadi :
 Tiba tiba atau perlahan.
 Konstan atau tidak teratur.
 Disaat kapan ? selama operasi, pada kecepatan tertentu, saat dibebani, atau
saat pada temperature tertentu saja.
C. Apakah problem terjadi hanya pada kondisi tertentu saja.
D. Kapan dilakukan perawatan terakhir ?
 Oleh siapa ?
 Apa saja yang dilakukan ?
E. Periksa service recordnya.
F. Periksa hystori unitnya.
G. Tanya lebih dari 1 orang (bandingkan jawabannya)

2. Tentukan problem dengan mencatat.


A. Menyusun fakta yang dikumpulkan.
B. Menafsirkan informasi yang didapat.

MTS Small-Med Loader Komatsu|3


C. Kondisi operasi :
 kondisi geografis (berbatu, berpasir, berlumpur, dan ketinggian
area)
 Cuaca (dingin, panas, lembab)
 Siapa yang mengoperasikan (operator baru atau lama)
D. Sejarah unit / engine.
 Preventive maintenance apa yang sudah dilakukan sebelumnya.
 Perbaikan apa yang telah dilakukan sebelumnya.

3. Periksa machine / unit secara visual.


A. Secara visual periksa kondisi machine 3.2. Secara visual periksa kondisi engine
B. Periksa kerusakan yang Nampak :
 Kebocoran oli, air, dan lainnya.
 Bolt yang kendor, lepas dan hilang.
 Adanya gejala retak maupun pecah. Periksa semua level fluida.
C. Jangan membuat tebakan maupun dugaan dari hasil pemeriksaan secara visual.
D. Kumpulkan informasi tambahan yang diperlukan :
 Pemeriksaan secara sensorik (lihat, dengar, raba, cium)
 Pengetesan secara teknis, seperti operational adjustment, standard
operation procedure dan prosedur teknis.
 Lihat service manual, bulletin dan diagram skematik
 Tanya pada technical support seperti supplier, pabrik dan orang yang sudah
ahli.
E. Verifikasi problem operasional secara actual.
F. Kumpulkan bukti.

4. Tuliskan semua kemungkinan penyebab.


A. Identifikasi kemungkinan kerusakan.
B. Identifikasi sebanyak mungkin kemungkinan penyebab problem yang anda
ketahui.
C. Buatlah daftar permasalahan ; dari yang paling sulit bahkan mustahil dari sisi
teknis.
D. Gunakan service manual dan schematic.
E. Bila problem tidak memiliki penyebab yang jelas, persempit problem menjadi
sub-sistem dan coba lagi untuk mengidentifikasi penyebab.
F. Kumpulkan informasi sebanyak mungkin bila kemungkinan penyebab sulit
untuk diidentifikasi.
G. Terapkan prinsip dasar system operasi.

5. Lakukan tes dan catat hasilnya.

4| MTS Small-Med Loader Komatsu


A. Periksa kemungkinan-kemungkinan kerusakan :
 Kumpulkan informasi tambahan untuk kemungkinan kerusakan
 Variasikan pengujian suatu komponen dalam waktu yang bersamaan untuk
menguji kemungkinan penyebab bila anda tidak terbiasa dengan sistem atau
komponen tersebut.
 Bila pengujian memakan waktu atau mahal, cobalah untuk menyingkirkan
beberapa kemungkinan penyebab sekaligus setiap kali melakukan tes.
 Jangan berasumsi bahwa semua parts baru selalu beroperasi dengan baik
 Jangan berasumsi bahwa semua parts baru selalu beroperasi dengan baik
 Kembalikan konfigurasi sistem kesemula setelah mengganti komponen atau
melakukan tes.
B. Simulasikan problem:
 Tes komponen/sistem yang dicurigai untuk memastikan hal itumerupakan
penyebabnya
 Minta operator untuk mensimulasikan kondisi saat problem muncul
C. Catat semua hasil tes, parts yang diganti dan penyetelan yang dilakukan
D. Patuhi peraturan keselamatan kerja saat melakukan pengujian

6. Patuhi peraturan keselamatan kerja saat melakukan pengujian


A. Gunakan semua data yang dikumpulkan untuk mempersempit dan
menemukan
B. Lihat daftar kemungkinan penyebab pada langkah-4
C. Berdasar informasi dari :
 Operator dan yang lain
 Hasil pemeriksaan
 Hasil pengujian.
D. Singkirkan semua hal yang BUKAN kemungkinan penyebab masalah
 Persempit penyebab terjadinya masalah
E. Tentukan akar penyebab masalah.

7. Perbaiki kerusakan
A. Lakukan prosedur yang direkomendasikan untuk memperbaiki/menghilangkan
problem pada machine/engine.
B. Catatlah hasil pengujian, parts yang digunakan dan penyetelan yang dilakukan
C. Patuhi aturan-aturan keselamatan selama melakukan proses perbaikan
D. Jika terdapat lebih dari satu masalah pada daftar kemungkinan
penyebab:
 Mulailah dari yang paling simple dan mudah untuk diperbaiki.
E. Mulailah dari yang paling simple dan mudah untuk diperbaiki

MTS Small-Med Loader Komatsu|5


 Lakukan pengujian ulang (lebih dari satu kali)
 Pastikan problem benar-benar teratasi
 Cobalah periksa operasional machine:
 Tunggu sampai machine mencapai temperatur operasi
 Tunggu sampai machine mencapai temperatur operasi.
 Lihatlah pada kondisi kerja normal (jika memungkinkan.
F. Jika perbaikan gagal – tetap ditempat dan amati letak kegagalan untuk
perbaikan selanjutnya.

8. Analisa mengapa problem terjadi.


A. Periksa setiap solusi yang didapat dengan pengujian
B. Mengapa problem terjadi ?
C. Bila kerusakan masih muncul setelah melakukan pengujian pada solusi (atau
muncul problem baru) lakukan prosedur troubleshooting lagi
D. Mungkin diawali dari proses yang simple untuk menganalisa
E. Mungkin membutuhkan failure analysis report yang lebih memuaskan
termasuk hasil analysis dan informasi yang relevan pada Service Report
F. Hal ini menyediakan informasi yang berharga dalam design dan supporting
machine
G. Dapat digunakan untuk meningkatkan kemampuan diagnosa
H. Meningkatkan pengetahuan tentang Caterpillar machines / komponen /
sistem.

6| MTS Small-Med Loader Komatsu


8 LANGKAH TROUBLESHOOTING

STEP TUGAS FASE


1
Yakinkan problem benar-benar terjadi IDENTIFIKASI PROBLEM
2 Tentukan problem dengan mencatat

3 Periksa machine secara visual

4 Tuliskan semua kemungkinan penyebab


EVALUASI PROBLEM
5 Lakukan tes dan catat hasilnya

6 Temukan akar masalah

7 Perbaiki kerusakan ELIMINASI PROBLEM

8 Analisa mengapa problem terjadi ANALISA KERUSAKAN

MTS Small-Med Loader Komatsu|7


BAB III

TROUBLESHOOTING

3.1 Sequence of events in troubleshooting


Tabel 3.1. Sequence of events

8| MTS Small-Med Loader Komatsu


Check Before Troubleshooting
Tabel 3.2. Preparation troubleshooting

Troubleshooting of engine (S-mode)


Method of using troubleshooting chart
The troubleshooting chart consists of the “questions”, “check items”, “causes”, and
“troubleshooting” blocks. The questions and check items are used to pinpoint high probability
causes by simple inspection or from phenomena without using troubleshooting tools.
Next, troubleshooting tools or direct inspection are applied to check the narrowed causes in
order from the most probable one to make final confirmation according to the troubleshooting
procedure.

MTS Small-Med Loader Komatsu|9


3.2 S-1 Starting performance is poor
Tabel 3.3. Troubleshooting starting performance

General causes why starting starting performance I poor

 Defective electrical system


 Insufficient supply of fuel
 Insufficient intake of air
 Improper selection of fuel
 Coolant in exhaust piping
The common rail fuel injection system (CRI)
recognizes the fuel injection timing electrically.
Accordingly, even if the starting operation is
carried out, the engine may not start until the
crankshaft revolves 2 turn at masximum,
this phenomenon does not indicate a trouble,
however

10| MTS Small-Med Loader Komatsu


3.3 S-2 Engine does not start
a) Engine does not turn
General causes why engine does not turn
 Internal parts of engine seized:
 See “S-4 Engine stops during operations”
 Coolant entered in cylinder, producing water hammer
 Defective electrical system
 Defective hydraulic pump

MTS Small-Med Loader Komatsu|11


b) Engine turn but no exhaust smoke come out
General causes why engine turn but no exhaust smoke comes out
 Fuel is not being supplied
 Supply of fuel is extremely small
 Imporer selection of fuel (particularly in winter)

12| MTS Small-Med Loader Komatsu


c) Exhaust smoke comes but engine does not start (fuel is being injected)
General causes why Exhaust smoke comes but engine does not start
 Lack of rotating force due to defective electrical system
 Insufficient supply of fuel
 Insufficient intake of air
 Improper selection of fuel

MTS Small-Med Loader Komatsu|13


3.4 S-3 Engine does not pick up smoothly
General causes why engine does not pick up smoothly
• Insufficient intake of air
• Insufficient supply of fuel
• Defective condition of fuel injection
• Improper selection of fuel
• Controller is controlling in derate mode
• (limiting injection rate (output) because of
an error in electrical system)
• EGR valve is stuck and is open
(Excessive EGR gas, insufficient intake of air)

14| MTS Small-Med Loader Komatsu


3.5 S-4 Engine stops during operations
General causes why engine stops during operations

• Seized parts inside engine

• Insufficient supply of fuel

• There is overheating

• Defective hydraulic pump

MTS Small-Med Loader Komatsu|15


3.6 S-5 Engine does not rotate smoothly
General causes why engine does not rotate smoothly

• Air in fuel system

• Defective speed sensor (Error at degree that it is not indicated)

• Defective EGR valve

• Defective bypass valve

16| MTS Small-Med Loader Komatsu


3.7 S-6 Engine lacks output (or lacks power)
General causes why engine lacks output

• Insufficient intake of air


• Insufficient supply of fuel
• Defective condition of fuel spray
• Improper selection of fuel
• There is overheating:
See “S-14 Coolant temperature becomes
too high (Overheating)”
• Controller is controlling in derate mode
(limiting injection rate (output) because of
an error in electrical system)

MTS Small-Med Loader Komatsu|17


3.8 S-7 Exhaust smoke is black (incomplete combustion)
General causes why exhaust smoke is black
• Insufficient intake of air
• Supply of fuel is excessive
• Defective condition of fuel spray
• Improper selection of fuel
• There is overheating:
See “S-14 Coolant temperature becomes
too high (Overheating)”
• Controller is controlling in derate mode
(limiting injection rate (output) because
of an error in electrical system)
• EGR valve is stuck and is open
(Excessive EGR gas, insufficient intake of air)

18| MTS Small-Med Loader Komatsu


3.9 S-10 Fuel consumption is excessive
General causes why fuel consumption is excessive

• Leakage of fuel

• Defective condition of fuel injection

(fuel pressure, injection timing)

• Excessive injection of fuel

MTS Small-Med Loader Komatsu|19


3.10 S-13 Oil level rises (Entry of coolant or fuel)
General causes why oil level rises

• Coolant in oil (milky)

• Fuel in oil (smells diluted diesel fuel)

If oil is in coolant, carry out troubleshooting for

“S-11 Oil is in coolant”

20| MTS Small-Med Loader Komatsu


3.11 S-14 Coolant temperature becomes too high (overheating)
General causes why coolant temperature becomes too high
• Lack of cooling air (deformation, damage of fan)
• Drop in heat dissipation efficiency
• Problem in coolant circulation system
• Rise in hydraulic oil temperature

MTS Small-Med Loader Komatsu|21

Anda mungkin juga menyukai