Anda di halaman 1dari 12

STRABISMUS

PEDIATRIC OPHTHALMOLOGY

Dr. Gilbert WS Simanjuntak


Bagian IP Mata FK-UKI
SMF IP Mata RS PGI Cikini
Pendahuluan
 Terminologi : Squint, Ocular Motility, Pediatric
Ophthalmology, Strabismus
 Insiden 2% pada anak-anak
 Definisi : any deviation from perfect ocular
alignment
 Manifes : tropia Laten : foria
Istilah-istilah
 Duksi (ductions) : rotasi monokuler tanpa
mempertimbangkan posisi mata sebelahnya
• Adduksi, abduksi, supraduksi/elevasi,
infraduksi/depresi
 Versi (versions) : rotasi binokuler kedua mata ke
arah yang sama
 Torsi (torsions) : rotasi bola mata dengan sumbu
antero-posterior
 Vergensi : gerakan kedua mata ke arah yg
berlawanan (konvergensi/divergensi)
 Mata dominan : fiksasi secara umum
 Prisma dioptri (Δ) : ukuran besarnya deviasi.
1 Δ = penyimpangan 1 cm dengan fiksasi 1 meter.
1o = 1.7Δ
 Aspek Motorik :
 Sherrington’s Law : otot sinergistik/antagonistik
 Hering’s Law : yoke muscles
 Perkembangan gerakan binokuler (<3 bulan)
Aspek Sensoris :
 Penglihatan binokuler
 Fusi sensoris dan stereopsis
 Perubahan sensoris dalam strabismus
• Diplopia
• Supresi
• Ambliopia
• Korespondensi retina anomali
• Fiksasi eksentrik
Pemeriksaan
 Riwayat penyakit :
• Riwayat keluarga, usia saat timbul, tipe kejadian,
jenis deviasi, fiksasi
 Tajam penglihatan
 Penentuan kelainan refraksi (sikloplegik)
 Inspeksi
Penentuan besarnya strabismus
 Prisma dan cover test
• Cover test
• Uncover test
• Alternate cover test
• Prism cover test
 Maddox rod test
 Objective test
• Hirschberg method
• Prism reflex method (Krimsky test)
 Pemeriksaan sensoris
• Stereopsis testing
• Suppression testing
• Fusion potential

 Prinsip dan tujuan pengobatan


• Saat pengobatan pada anak-anak
• Medical treatment
• Surgical treatment
MOVIE

Anda mungkin juga menyukai