Anda di halaman 1dari 1

Bahkan charlie parker menggunakan progresi dia sendiri dalam blues.

contohnya dalam tune


“Blues for Alice”

Jazz Blues pada umumnya dimainkan di key F, Bb, dan C, namun sangat baik kalo kita
mempelajari blues di semua key.

Blues Scale

Blues Scale itu isinya sebagai berikut:


root, b3rd, 4th, #4th, 5th, dan b7th
jadinya kalo di F gini:
F, Ab, Bb, B, C, Eb, F
kalo di Bb ya jadinya gini:
Bb, Db, Eb, E, F, Ab, Bb

Coba deh, ajak teman untuk memainkan salah satu progresi blues F seperti contoh diatas, lalu
sambill diiringi teman yang memainkan chord progression blues, anda coba bermain-main
dan ngutak-ngatik not dalam F blues scale itu, enak kan?

Jika anda sudah mulai merasa nyaman bermain dengan blues scale itu, coba deh tambahin
not2 lagi di dalam blues scale itu. misalnya kalo di F jadi:
F, G, Ab, A, Bb, B, C, D, Eb, F

Tetapi tentunya urutan not diatas akan aneh bunyinya kalo dimainin naik turun aja, jadi
bermain-main, bereksperiman, dan buatlah melodi blues anda sendiri. Selamat berlatih!

Anda mungkin juga menyukai