Anda di halaman 1dari 4
PEMERINTAH KOTA MAKASSAR SEKRETARIAT DAERAH KOTA Jalan Jenderal Achmad Yani No. 2 Telepon (0411) 316006 MAKASSAR PENGUMUMAN Nomor : 800/4479/BKPSDMD/XI1/2018 TENTANG PESERTA YANG DINYATAKAN LULUS SELEKS! KOMPETENSI DASAR (SKD) DAN DAPAT MENGIKUTI SELEKS! KOMPETENSI BIDANG (SKB) CALON PEGAWAI NEGERI SIPIL PEMERINTAH KOTA MAKASSAR ‘TAHUN 2018 Berdasarkan Surat Kepala Badan Kepegawaian Negara selaku Ketua Tim Pelaksana Seleksi Nasional Pengadaan CPNS Tahun 2018 Nomor K26-30/D7371/XII/18.01 tanggal 01 Desember 2018 perinal Penyampaian Hasil SKD CPNS Pemerintah Kota Makassar 2018, maka dengan disampaikan hal-hal sebagai berikut: ‘A. Hasil Seleksi Kompetensi Dasar CPNS Pemerinteh Kota Makassar Tahun 2018 adalah sebagaimana tercantum pada Lampiran Pengumuman ini. B. Peserta yang dinyatakan lulus Seleksi Kompetensi Dasar dan berhak mengikuti Seleksi Kompetensi Bidang adalah peserta yang memenuhi persyaratan sebagai berikut 1, Peserta Seleksi Kompetens| Dasar (SKD) yang memenuhi Nitai Ambang Batas berdasarkan Peraturan Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi Nomor 37 Tahun 2018 tentang Nilai Ambang Batas Seleksi Kompetensi Dasar Pengadaan Calon Pegawai Negeri Sipil Tahun 2018 dan termasuk dalam 3 (tiga) kali dari jumlah kebutuhan masing-masing jabatan berdasarkan Peraturan Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi Nomor 36 Tahun 2018 tentang Kriteria Penetapan Kebutuhan Pegawai Negeri Sipil dan Pelaksanaan Seleksi Calon Pegawai Negeri Sipil Tahun 2018 dinyatakan sebagai peserta SKB kelompok pertama; atau Apabila peserta Seleksi Kompetensi Dasar (SKD) yang memenuhi rilai ambang batas berdasarkan Peraturan Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi Nomor 37 Tahun 2018 belum mencukupi jumiah formasi yang tersedia, maka peserta yang berhak mengikuti Seleksi Kompetensi Bidang (SKB) adalah peserta yang memenuhi kriteia menurut Peraturan Menteri Pendayagunaan Aperatur Negara dan Reformasi Birokrasi Nomor 61 Tahun 2018 tentang Optimalisasi Pemenuhan Kebutuhan/Formasi Pegawai Negeri Sipil dalam Seleksi Calon Pegawai Negeri Sipil Tahun 2018, dan dinyatakan sebagai peserta SKB kelompok kedua ©. Peserta SKB hanya berkompetisi dengan peserta lain pada masing-masing kelompok sebagaimana dimaksud huruf B. D. Nilai ambang batas kelompok kedua sebagaimana dimaksud dalam huruf B point 2 adalah sebagai berikut 1. Nilai Kumulatif SKD jenis formasi Umum dan Lulusan Terbaik/Cumlaude paling rendah 255 (dua ratus lima puluh lima); 2. Nilai kumulati SKD jenis formasi Penyandang Disabilitas paling rendah 220 (dua ratus dua puluh); 3. \Nilai kumulatif SKD jenis formasi tenaga guru honorer eks K2 paling rendah 220 (dua ratus dua puluh) . Untuk formasi tenaga guru honorer eks K2 yang dinyatakan lulus dengan nilzi ambang batas kelompok pertama dan kelompok kedua tidak perlu mengikuti tes Kompetensi Bidang berdasarkan Peraturan Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi Nomor 36 Tahun 2048 tentang Kriteria Penetapan Kebutuhan Pegawai Negeri Sipl dan Pelaksanaan Seleksi Calon Pegawai Negeri Sipil Tahun 2018; F. Peserta SKD kelompok kedua sebagaimana dimaksud dalam huruf 8 point 2 berlaku ketentuan sebagai berikut 1. Apabila jumlah peserta SKB pada kelompok pertama masin berada dibawah jumiah alokasi formasi, maka peserta kelompok kedua berhak mengisi alokasi formasi yang Kosong paling banyak 3 (tiga) kali dari selisin antara jumlah alokasi formasi dengan jumiah peserta pada kelompok pertama dalam jenis, nama jabatan dan lokasi formasi yang sama; 2. Peserta SKB kelompok kedua berkompetisi untuk mengisi formasi sebanyak selisih antara jumlah alokasi formasi dengan jumlah peserta kelompok pertama. G. Untuk formasi jabtan Guru dari formasi umum, disabilitas, dan cumlaude yang dinyatakan lulus dengan nilai ambeng batas kelompok pertama dan kelompok kedua yang memilki sertifkasi pendidik berdasarkan Permendikbud No. 46 Tahun 2016 tentang Penataan Linieritas Guru Bersertifkasi, waiib menunjukkan Sertifkasi Pendidik yang asli dan menyerahkan fotocopy Sertifikasi Pendidlk yang telah di legalisir untuk dilakukan validasi pada panitia Seleksi CPNS Pemerintah Kota Mekassar pada Badan Kepegawaian dan Pengembangan Sumber Daya Manusia Daerah (BKPSDMD) Kota Makassar di JI. Ahmad Yani No, 02 Makassar mulai tanggal 03 s/d 04 Desember 2018 mulai pukul 08.00 s/d 16.00 WITA; H. Untuk formas’ jabatan Guru sesuai huruf G tetap melaksanakan Seleksi Kompetensi Bidang (SKB); |. Seleksi Kompetens! Bidang Calon Pegawai Negeri Sipil Pemerintah Kota Makassar Tahun 2018 ‘menggunakan sistem CAT (Computer Assisted Test) Badan Kepegawaian Negara; J. Jadwal dan Lokasi Pelaksanaan Seleksi Kompetensi Bidang Selengkapnya akan di umumkan melalui Website kami http://bkpsdmd.makassar go id/ . Maksud atau arti dari Kode pada kolom keterangan dalam lampiran pengumuman ini adalah 1, Kode *P1/L" adalah peserta kelompok 1 yang memenuhi Nilai Ambang Balas SKD Permenpan-RB No 37 Tahun 2018 dan berhak mengikuti SKB; 2. Kode “P2/L" adalah peserta kelompok 2 yang memenuhi Nilai Kumulatif SKD Permenpan-RB No 61 Tahun 2018 dan berhak mengikuti SKB; 3. Kode “P1* adalah peserta Kelompok 1 yang memenuhi Nilai Ambang Batas SKD Permenpan-RB No 37 Tahun 2018 namun tidak berhak mengikuti SKB karena sudah melebini dari 3 (tiga) kali formasi; 4. Kode *P2" adalah peserta kelompok 2 yang memenuhi Nilai Kumulatif SKD Permenpan-RB No 64 ‘Tahun 2018 namun tidak berhak mengikuti SKB karena sudah melebihi dari 3 (tiga) kali formasi; 5. Kode “TL” adalah peserta tidak memenuhi Nilai Ambang Batas SKD Permenpan-RB No 37 Tahun 2018 dan Nilai Kumulatif SKD Permenpan-RB No 61 Tahun 2018; 6. Kode *TH’ adalah peserta yang tidek hadir pada Seleksi Kompetensi Dasar (SKD) ; L. Tata Tertb Tes: 41, Kewajiban bagi peserta: a) Hadi di lokasi tes paling lambat 90 (Sembilan puluh) menit sebelum tes dimulai; b) Mengisi daftar hadir yang telah disiapkan oleh Panitia; ©) Membawa Kartu Tanda Penduduk (KTP), dan Kartu Peserta Ujian serta menunjukkan kepada Panitia; 4) Mengenakan kemeja atas bewama putin polos dan celana panjang/rok berwama hitam (tidak diperkenankan memakai kaos, celana berbahan jeans dan sandal). Bagi perempuan yang memakai bab, diwajibkan memakai jibab berwama hitam; @) Duduk pada tempat yang ditentukan; {) Mendengarkan pengarahan Panitia sebelum pelaksanaan tes dimulai; 9) Mengerjakan semua soal tes yang tersedia sesuai dengan alokasi waktu 2. Larangan Bagi Peserta a) Membawa buku-buku dan catatan lainnya; b) Membawa kalkulator, telepon genggam (handphone) atau alat Komunikasilainnya, kamera dalam bentuk apapun, jam tangan, pensil, dan balipoint ¢) Membawa mekanan dan minuman; 4) Membawa senjata apittajam atau sejenisnya; ) Bertanya/berbicara dengan sesama peserta tes; )Menerima/memberikan sesuatu darikepada peserta lain tanpa seizin panitia selama tes berlangsung; 9) Keluar ruangan tes, kecuali memperoleh izin dar panitia, hh) Merokok dalam ruangan tes. 3. Sanksi bagi peserta 1. Peserta yang terlambat pada saat dimulainya tes tidak diperkenanken masuk untuk mengikuti tes dan dianggap gugur. 2, Peserta yang kedapatan melanggar tata tertib dianggap gugur dan dikeluarkan dari ruangan tes, dan dicoret dari daftar hadir serta dinyatakan tidak lulus. M. Lain —Lain: 1, Bagi peserta yang tidek hadirtleriambat pada waktu pelaksanaan seleksi yang ditentukan, maka peserta tersebut dianggap mengundurkan diri dan dinyatakan tidak lulus dalam proses Seleksi Calon Pegawai Negeri Sipil Pemerintah Kota Makassar Tahun 2018;

Anda mungkin juga menyukai