Anda di halaman 1dari 5

SATUAN ACARA PENYULUHAN

(SAP)

Pokok Bahasan : Penyakit TBC


Sub Pokok Bahasan : Pencegahan penyakit TBC
Sasaran : Mahasiswa Universitas Muhammandiyah Purwokerto
Tempat : Fakultas Ilmu Kesehatan Universitas Muhammadiyah Purwokerto
Waktu : 15 menit

A. LATAR BELAKANG
Menurut WHO (2008), Tuberkolosis (TBC) merupakan penyakit yang
disebabkan oleh bakteri Mycobacterium tubercolosis. Ditandai dengan batuk, kadang-
kadang dengan sputum atau darah, nyeri dada, kelemahan, penurunan berat badan,
demam dan berkeringat di malam hari. Setiap tahun diperkirakan 9 juta kasus TB baru
dan 2 juta di antaranya meninggal. Dari 9 juta kasus TBC diseluruh dunia, 1 juta
adalah anak usia krang dari 15 tahun. 75% didapatkan di duapuluh dua Negara dengan
beban TBC tingi (high burden countries). Kasus TBC pada anak berkisar antara 3%
sampai lebih dari 25%.
Di Indonesia, penyakit ini diperkirakan sekitar 10% dari total pasien TBC
diseluruh dunia. Oleh karena itu penyakit ini tergolong penyakit mematikan ketiga
setelah penyakit kardiovaskuler dan penyakit saluran pernafasan. ( Depkes, RI, 2009).
Penyakit TBC menyebar dan menular melalui pernafasan, cara mencegah
penyakit TBC dapat dilakukan dimanapun dan kapanpun diantaranya mengurangi
kontak langsun dengan pasien yang terdiagnosa TBC, menjaga dan menerapkan
standar hidup yang baik dengan cara mengkonsusmsi makanan yang mengandung
nilai gizi tinggi, pemberian vaksin BCG untuk mencegah terjadinya penyakit TBC.
B. TUJUAN
a) TUJUAN INSTRUKSIONAL UMUM (TIU)
Setelah diberikan penyuluhan tentang pencegahan pada penyakit TBC selama
15 menit, diharapkan audien mampu memahami tentang pencegahan TBC.

b) TUJUAN INSTRUKSIONAL KHUSUS (TIK)


Setelah mengikuti penyuluhan tentang pencegahan pada penyakit TBC selama
15 menit audien mampu :
1. Audien mampu memahami pengertian TBC.
2. Audien mampu memahami tanda dan gejala pada TBC.
3. Audien mampu mengetahui bagaimana penyebaran TBC.
4. Audien mampu memahami cara pencegahan pada penyakit TBC.

C. WAKTU DAN TEMPAT


a. Hari/ Tanggal : Rabu, 26 September 2017
b. Pukul : 07.00 WIB
c. Tempat : Fakultas Ilmu Kesehatan UMP

D. MATERI
Presentasi dengan Power Point

E. MEDIA DAN ALAT


Power Point

F. METODE
Metode yang digunakan dalam penyuluhan ini adalah ceramah, diskusi dan tanya
jawab.

G. SETTING TEMPAT
- Peserta duduk di ruang kelas
- Penyaji di depannya
Keterangan :
= Penyaji
= Audiens
H. PENGORGANISASIAN
1. Penyaji : Erman Kurniawan

I. RENCANA PENYULUHAN
No Kegiatan Penyuluhan Waktu Kegiatan Audiens

Pembukaan
1 a. Salam 1 menit Menjawab salam
b. Memperkenalkan diri 1 menit Mendengarkan
c. Menjelaskan tujuan 1 menit Memperhatikan
2 Apersepsi 2 menit Menjawab pertanyaan

3 Penyaji materi
a. Menjelaskan materi tentang : Mendengarkan dan
- Pengertian TBC 8 menit memperhatikan
- Tanda dan gejala TBC
- Bagaimana penyebaran TBC
- Pencegahan TBC
b. Memberikan kesempatan Menanyakan hal-hal
kepada audien untuk bertanya. yang belum dimengerti
c. Menjawab pertanyaan yang Memperhatikan dan
terkait dengan pertanyaan mendengarkan
audien.

4 Penutup
a. Memberikan umpan balik Merespon dan
b. Salam 2 menit menjawab salam
J. RENCANA EVALUASI
Evaluasi penyuluhan akan dilakukan dengan memberikan 4 pertanyaan
tentang materi yang telah disampaikan ke audien.

K. PENILAIAN KEBERHASILAN

Penilaian keberhasilan dari penyuluhan adalah dengan memberikan 4 pertanyaan


dengan kriteria penyuluhan berhasil apabila audien mampu menjawab 3 atau 4 dari
pertanyaan dengan benar, penyuluhan dikatakan kurang berhasil apabila audien hanya
mampu menjawab 2 pertanyaan dengan benar, Sedangkan penyuluhan tidak berhasil
apabila audien hanya mampu menjawab 1 pertanyaan dengan benar.
1. Bentuk soal : Esai
Soal-soal pertanyaan esai
a. Sebutkan pengertian dari TBC ?
b. Sebutkan tanda dan gejala TBC ?
c. Sebutkan bagaimana penyebaran TBC ?
d. Sebutkan bagaimana pencegahan TBC ?
DAFTAR PUSTAKA

World Health Organization, 2008, The Stop Tuberculose Strategy. WHO. 24 : 10-11.
Depkes RI, 2009. Pedoman Penanggulangan Tuberkulosis, Jakarta : Gerdunas TB.
Edisi 2 hal 4-6
Depkes RI, 2011. TBC Masalah Kesehatan Dunia. Jakarta : BPPSDMK

Anda mungkin juga menyukai