Anda di halaman 1dari 2

LAPORAN KEGIATAN MINGGUAN

KULIAH KERJA NYATA (KKN)


PRODI MANAJEMEN ANGKATAN KE XVI
PRODI AKUNTANSI ANGKATAN KE VI
TAHUN AKADEMIK 2018 – 2019
SEKOLAH TINGGI ILMUEKONOMI (STIE) YAPIS DOMPU
DESA CEMPI JAYA KECAMATAN HU’U KABUPATEN DOMPU

No Hari/tanggal Materi kegiatan Hasil Hambatan Solusi


1. Senin/13 a. Pelepasan a. Serah terima pelepasan  Jadwal Tidak Pelepasan tetap terlaksana.
Agustus 2018 Mahasiswa KKN mahasiswa di kantor camat sesuai dengan
b. Rapat pertama wawo yang ditentukan
anggota posko 3 b. Diketahui segala kebutuhan
desa kombo dalam posko
2. Selasa/14 a. Bersih-bersih dan a. Posko terlihat lebih bersih  Tidak ada
Agustus 2018 cat rumah posko dan indah Hambatan
yang di tempati
b. Silaturahim ke
kantor desa b. Kepala desa dan staf desa  Tidak ada
sekaligus foto menerima dengan senang Hambatan
bersama dengan hati.
staf desa cempi
jaya c. Warga desa menyambut  Tidak ada
c. Silaturahim dengan penuh antusias Hambatan
dengan warga desa kedatangan kami, da nada
dan melakukan beberapa hal yang dapat
observasi keadaan disimpulkan dalam
desa observasi dan dijadikan
program kerja
3. Rabu/15 a. Membantu a. Lebih mengenal system  Tidak ada
Agustus 2018 pelaksanaan manajemen pemilihan BPD Hambatan
pemilihan BPD
(Badan
Pemusyawaratan
4. Kamis/16 a. Berkunjung ke  Mahasiswa kkn lebih dekat  Tidak ada
Agustus 2018 kantor desa untuk dengan staf desa dan Hambatan
membahas apa mengetahui manajemen
yang menjadi desa
program kerja
b. Lanjud observasi  Mahasiswa kkn mengetahui
tempat wisata tempat wisata yaitu pantai
ngampa
5. Jumat/17 a. Menghadiri a. Menghargai kemerdekaan  Tidak ada
Agustus 2018 kegiatan upacara RI ke 73 tahun Hambatan
kemerdekaan RI ke
73 dilapangan
rasabou

6. Sabtu/18 a. Membantu ibu  Hubungan emosional antar  Tidak ada


Agustus 2018 kades dalam warga dan ibu kades Hambatan
mempersiapkan dengan mahasiswa kkn
acara syukuran semakin akrab
7. Minggu/19 a. Proses belajar a. Tokoh masyarakat meminta  Tidak ada
Agustus 2018 mengajar anak- untuk anak-anaknya di Hambatan
anak yang ada di ajarkan ngaji,menghafal
desa ayat pendek, membaca dan
menulis

Anda mungkin juga menyukai