Anda di halaman 1dari 2

RUMAH SAKIT UMUM

ASSALAM GEMOLONG JIKA TERJADI KESALAHAN PENGIRIMAN


DISTRIBUTOR

No. Dokumen No. Revisi Halaman


Jl.Gatot Subroto KM.1,5
Kulon Palang Gemolong 13.03.01 00 1/1
Sragen
Tanggal terbit Ditetapkan oleh:
STANDAR DIREKTUR
PROSEDUR
OPERASIONAL 01-04-2017
WIWIEK IRAWATI

PENGERTIAN Pengiriman barang salah jika barang yang dikirim oleh


distributor tidak sesuai dengan Surat Pesanan (SP) dan
faktur.
KEBIJAKAN Peraturan Direktur Rumah Sakit Assalam Gemolong Nomor:
015 / Per.Dir/ Rsu Ass Gml/ II/2017 Tentang Kebijakan
Pelayanan Kefarmasian

PROSEDUR 1. Petugas Farmasi mengecek kesesuaian barang yang


diterima dengan faktur, dengan menggunakan “cheklist”
yang sudah disiapkan
2. Petugas Farmasi melakukan proses retur apabila terjadi
ketidak sesuaian barang yang dikirim.
3. Petugas Farmasi menuliskan “retur” pada faktur
4. Petugas Farsmasi membuat blangko serah terima atau
isi blangko retur dari distributor bila disediakan, rangkap
2 (dua):
- Satu untuk arsip
- Satu untuk distributor
5. Petugas Farmasi mengembalikan barang kepada
pengirim obat beserta blangko serah terima/blangko
retur
6. Petugas Farmasi melaporkan retur kepada Apoteker
( bagian pengadaan )
UNIT TERKAIT Instalasi Farmasi

Anda mungkin juga menyukai