Anda di halaman 1dari 1

 Tes Kecerdasan .

Tes kecerdasan merupakan tes yang hampir mirip dengan tes TPA
ketika perekrutan SBMPTN atau peneriamaan CPNS. Biasanya dari 100 soal yang
diberikan, waktu yang disediakan sekitar 90 menit. Jenis soalnya terdiri dari :
Sinonim, Analogi, Deret Angka, Pengetahuan Umum, Matematika hitungan, analisis
dan kepribadian.
 Tes Kepribadian. Tes kepribadian terdiri dari 2 tipe soal, diantaranya terdiri dari 100
soal untuk pilihan jawaban setuju, sangat setuju, tidak setuju dan 200 soal tentang
kepribadian dalam masyarakat
 Tes Ketelitian. Soal ketelitian dari brigadir polisi berbeda dengan soal ketelitian
SIPSS dan Akpol. Khusus Brigadir polisi terdiri dari Angka Hilan, Simbol Hilang dan
Huruf Hilang atau biasanya objek Hilang. Tes ini berguna untuk mengetahui
kecermatan dan ketahanan pesera dalam melakukan pengkoreksian. Biasanya peserta
diberikan 2 lembar soal, dimana tiap lembar terdiri dari 5 kolom dan tiap kolom
terdiri dari 60 Soal. Untuk pengerjaan soal tiap kolom, rata-rata pserta diberi waktu
antara 2 – 3 menit saja.

Anda mungkin juga menyukai