Anda di halaman 1dari 3

PEMERINTAH KABUPATEN KUNINGAN

DINAS KESEHATAN
UPTD PUSKESMAS KUNINGAN
JL. RE. Martadinata No. 64 Telp. (0232) 871501 Kuningan 45513

Kuningan, 14 AGUSTUS 2018 Nomor : / / PKM-KNG


Kepada Yth :
Lampiran : 3 lembar Kepala Sekolah SD/MI
Perihal : Pelaksanaan Penjaringan di Wilayah Puskesmas KNG
Kesehatan Di
Tempat

Dalam rangka deteksi dini / skreening terhadap adanya gangguan kesehatan pada
siswa/siswi baru di SD/MI tahun ajaran 2018/2019, maka kami akan melaksanakan kegiatan
penjaringan kesehatan pada siswa/siswi SD/MI Kelas 1
di sekolah yang Ibu / Bapak pimpin. Adapun jadwal serta format pelaksanaan terlampir.
Sehubungan hal tersebut di atas, kami mohon bantuan dan kerjasama Bapak/Ibu
Kepala Sekolah untuk mempersiapkan siswa/siswinya dan mengisi data yang di butuhkan
pada format tersebut.
Demikian surat pemberitahuan ini kami sampaikan, atas perhatian dan kerjasama
yang baik kami ucapkan terima kasih.

Mengetahui :
Kepala UPTD Puskesmas Kuningan

dr. Wahyu Fitrina Handayani


NIP. 19761004 200604 2 013

Tembusan Disampaikan Kepada Yth :


1. Bapak Kepala Dinas Kesehatan Kab.Kuningan
2. Bapak Kepala Dinas Pendidikan Pemuda dan Olahraga Kab. Kuningan
PEMERINTAH KABUPATEN KUNINGAN
DINAS KESEHATAN
UPTD PUSKESMAS KUNINGAN
JL. RE. Martadinata No. 64 Telp. (0232) 871501 Kuningan 45513

Kuningan, 18 Agustus 2014 Nomor : / / PKM-KNG


Kepada Yth :
Lampiran : 1 lembar Kepala Sekolah TK/RA
Perihal : Pelaksanaan Penjaringan di Wilayah Puskesmas KNG
Kesehatan Di
Tempat

Dalam rangka deteksi dini / skreening terhadap adanya gangguan kesehatan pada
siswa/siswi baru Sekolah TK/RA tahun ajaran 2014/ 2015, maka kami akan melaksanakan
kegiatan penjaringan kesehatan pada siswa /siswi TK/RA di sekolah yang Ibu / Bapak
pimpin. Adapun jadwal pelaksanaan terlampir.
Sehubungan hal tersebut di atas, kami mohon bantuan dan kerjasama Bapak / Ibu
Kepala Sekolah untuk mempersiapkannya.
Demikian surat pemberitahuan ini kami sampaikan, atas perhatian dan kerjasama
yang baik kami ucapkan terima kasih.

Mengetahui
Kepala UPTD Puskesmas Kuningan

Hj.Widyani,AR,S.Sos,SKM
NIP.19631005 198302 2 002

Tembusan Disampaikan Kepada Yth :


1. Bapak Kepala Dinas Kesehatan Kab.Kuningan
2. Bapak Kepala Dinas Pendidikan Pemuda dan Olahraga Kab. Kuningan
PEMERINTAH KABUPATEN KUNINGAN
DINAS KESEHATAN
UPTD PUSKESMAS KUNINGAN
JL. RE. Martadinata No. 64 Telp. (0232) 871501 Kuningan 45513

Kuningan, 9 Oktober 2018 Nomor : / / PKM-KNG


Kepada Yth :
Lampiran : 2 lembar Kepala Sekolah SLTP / SMK
Perihal : Pelaksanaan Penjaringan di Wilayah Puskesmas KNG
Kesehatan Di
Tempat

Dalam rangka deteksi dini / skreening terhadap adanya gangguan kesehatan pada
siswa/siswi baru di SLTP / SMK tahun ajaran 2018/ 2019, maka kami akan melaksanakan
kegiatan penjaringan kesehatan pada siswa /siswi kelas VII (Tujuh) SLTP dan Kelas XI
(sebelas) SMK di sekolah yang Ibu / Bapak pimpin.
Adapun jadwal pelaksanaannya sebagai berikut :
Hari/tanggal : Jumat,19 Oktober 2018
Jam : 08.00 WIB s/d selesai
Tempat : Gedung Sekolah
Sehubungan hal tersebut di atas, kami mohon bantuan dan kerjasama Bapak / Ibu
Kepala Sekolah untuk mempersiapkannya dengan mengisi formulir dalam lampiran.
Demikian surat pemberitahuan ini kami sampaikan, atas perhatian dan kerjasama
yang baik kami ucapkan terima kasih.

Mengetahui
Kepala UPTD Puskesmas Kuningan

dr. Wahyu Fitrina Handayani


NIP. 19761004 200604 2 013

Tembusan Disampaikan Kepada Yth :


1. Bapak Kepala Dinas Kesehatan Kab.Kuningan
2. Bapak Kepala Dinas Pendidikan Pemuda dan Olahraga Kab. Kuningan

Anda mungkin juga menyukai