Anda di halaman 1dari 23

BAB III

STATUS ORANG SAKIT

ANAMNESA PRIBADI

Nama : Nurbahani Harahap

Umur : 58 tahun

Jenis Kelamin : Perempuan

Status Kawin : Menikah

Agama : Islam

Pekerjaan : Petani

Alamat : Bandar Tarutung Tapsel

Suku : Mandailing

ANAMNESA PENYAKIT

Keluhan Utama : Perut Membesar

Telaah : Pasein datang ke rumah sakit umum haji medan dengan


keluhan perut membesar sejak ± 3 bulan ini, perut membesar disertai sesak
nafas. Pasien juga mengatakan nyeri perut yang memberat pada saat duduk
maupun berdiri, pasien juga mengeluh perut terasa kembung.
Pasien juga mengeluhkan mual muntah, muntah terjadi ketika pasien
makan, dengan frekuensi makan 1 x/hari muntah berisi apa yang dimakan
oleh pasien, pasien mengatakan nafsu makan menurun disertai penurunan
berat badan.
Pasien juga mengeluhkan adanya batuk sejak ± 1 hari yang lalu.
batuk tidak diserati dahak, pasien mengatakan bahwa sebelumnya telah
berobat namun keluhan tidak membaik

32
Buang air kecil : Normal 3-4 x/hari, waktu kuning pekat.
Buang air besar : Tidak buang air besar sejak ± 2 hari yang lalu
Buang air besar : Terakhir,Konsistensi lembek, Kecoklatan
Riwayat penyakit terdahulu : Asam Lambung
Riwayat penggunaan obat : Os Lupa nama obat
Riwayat penyakit keluarga : Tidak ada
Riwayat alergi : Tidak ada
Riwayat Kebiasaan : Minum Tuak

ANAMNESA UMUM

- Badan Kurang Enak : Ya


- Tidur : Terganggu
- Merasa Capek lemas : Ya
- Merasa kurang sehat : Ya
- Malas : Tidak
- Pening : Ya
- Nafsu makan : Menurun
- Demam : Tidak
- Menggingil : Tidak
- Berat badan : Menurun

ANAMNESA UMUM

1. COR
- Dyspnoed’iffort : Ya
- Dyspnoed’repos : Tidak
- Oedema : Tidak
- Nokturia : Tidak
- Cyanosis : Tidak
- Angina pectoria : Tidak
- Palpitasi Cordis : Tidak
- Asma Cardial : Tidak

33
2. SIRKULASI PERIFER
- Claudication intermitten : Tidak
- Sakit waktu istiratah : Tidak
- Rasa mati ujung jari : Tidak
- Gangguan tropis : Tidak
- Kebas-kebas : Tidak

3. TRAKTUS RESPIRATORIUS
- Batuk : Ya
- Berdahak : Tidak
- Haemaptoe : Tidak
- Sakit dada waktu bernafas : Tidak
- Stridor : Tidak
- Sesak nafas : Ya
- Pernafasan cuping hidung : Tidak
- Suara parau : Tidak

4. TRACTUS DIGESTIVUS
a. LAMBUNG
- Sakit di epigastrium : Tidak
sebelum/sesudah makan
- Rasa panas di epigastrium : Tidak
- Muntah (freq,warna,isi,dll) : Ya, 1x/hari
- Hematemesis : Tidak
- Ructus : Tidak
- Sendawa : Tidak
- Anoreksia : Ya
- Mual-mual : Ya
- Dysphagia : Tidak
- Foetor ex ore : Tidak
- Pyrosis : Tidak

34
b. USUS
- Sakit abdomen : Tidak
- Bobrborygmi : Tidak
- Obsuypasi : Tidak
- Defekasi : Tidak, Sejak ± 2 hari
(freq,warna, konsistensi)
- Diare (freq,warna,konsitensi) : Tidak
- Melena : Tidak
- Tenesmi : Tidak
- Flatulensi : Tidak
- Haemorrahid : Tidak

c. HATI DAN SALURAN EMPEDU


- Sakit perut kanan : Ya
memancar ke : Bawah
- Kolik : Tidak
- Ikterus : Ya
- Gatal di kulit : Tidak
- Asites : Ya
- Oedema : Ya
- Berak dempul : Tidak

5. GINJAL DAN SALURAN KENCING


- Muka sembab : Tidak
- Kolik : Tidak
- Miksi (freq,warna, : Ya, 3-4 x/hari, kuning pekat
sebelum dan sesudah
miksi, mengedan)
- Polyuria : Tidak
- Sakit pinggang : Tidak
Memancar ke
- Oliguria : Tidak
- Anuria : Tidak

35
- Polakisuria : Tidak

6. SENDI
- Sakit : Tidak
- Sendi kaku : Tidak
- Merah : Tidak
- Sakit digerakan : Tidak
- Bengkak : Tidak
- Stand abnormal : Tidak

7. TULANG
- Saki : Tidak
- Bengkak : Tidak
- Fraktur spontan : Tidak
- Deformitas : Tidak

8. OTOT
- Sakit : Tidak
- Kebas-kebas : Tidak
- Kejang-kejang : Tidak
- Atrofi : Tidak

9. DARAH
- Sakit di mulut dan lidah : Tidak
- Mata berkunang-kunang : Tidak
- Pembekakan kelenjar : Tidak
- Merah di kulit : Tidak
- Muka pucat : Tidak
- Bengkak : Tidak
- Bengkak : Tidak
- Penyakit darah : Tidak
- Perdarahan subkutan : Tidak

36
10. ENDOKRIN
a. Pankreas
- Polidipsi : Tidak
- Polifagi : Tidak
- Poliuri : Tidak
- Pyuritus : Tidak
- Pyorrhea : Tidak

b. Tiroid
- Nervositas : Tidak
- Exoftalmus : Tidak
- Struma : Tidak
- Miksoderm : Tidak

c. Hipofisis
- Akromegali : Tidak
- Distrifil adiposa : Tidak
kongenital

11. FUNGSI GENITALIA


- Menarche : 14 tahun
- Siklus haid : Lancar
- Monopause : 30 tahun
- G/P/A : 3/3/0
- Ereksi : Tidak ditanyakan
- Libido seksual : Tidak ditanyakan
- Coitus : Tidak ditanyakan

12. SUSUNAN SARAF


- Hipoastesia : Tidak
- Parastesia : Tidak
- Paralisis : Tidak
- Sakit kepala : Tidak

37
- Gerakan Tics : Tidak

13. PANCA INDRA


- Penglihatan : Normal
- Pendengeran : Normal
- Penciuman : Normal
- Pengecapan : Normal
- Perasaan : Normal

14. PSIKIS
- Mudah tersinggung : Tidak
- Takut : Tidak
- Gelisah : Tidak
- Pelupa : Tidak
- Lekas marah : Tidak

15. KEADAAN SOSIAL


- Pekerjaan : Petani
- Hygiene : Baik

ANAMNESA PENYAKIT TERDAHULU : Tidak ada

RIWAYAT PEMAKAIAN OBAT : Promagh dan Paracetamonl

ANAMNESA PENYAKIT VENERIS


- Bengkak kelenjar regional : Tidak ditanyakan
- Luka-luka dikemaluan : Tidak ditanyakan
- Pyuria : Tidak ditanyakan
- Bisulan : Tidak ditanyakan

ANAMNESA INTOKSIKASI : Tidak ada

38
ANAMNESA MAKANAN

- Nasi : Freq 1 x sehari - Sayur – Sayuran : Iya


- Ikan : Iya - Daging : Iya

ANAMNESA FAMILY

- Penyakit – penyakit family : Tidak ada


- Penyakit seperti orang sakit : Tidak ada
- Anak – anak 3 , Hidup 3 , Mati -

STATUS PRESENT
KEADAAN UMUM
- Sensorium : Compos mentis
- Tekanan Darah : 120/80 mmHg
- Temperatur : 37 ˚c
- Pernafasan : 30 x/ menit, reg, tipe pernafasan thoraco abdominal
- Nadi : 80 x/menit, equal, teg/vol (keras, sedang/lemah)

KEADAAN PENYAKIT

- Anemi : Ya
- Ikterus : Ya
- Sianosis : Tidak
- Dispnoe : Ya
- Edema : Ya
- Turgor : Baik
- Gerakan aktif : Ya
- Sikap tidur paksa : Tidak

39
KEADAAN GIZI

BB : 44 kg TB : 150 cm

𝑩𝑩
𝑹𝑩𝑾 = 𝒙𝟏𝟎𝟎%
𝑻𝑩 − 𝟏𝟎𝟎

44
𝑹𝑩𝑾 = 150−100 𝑥 100% = 88 % (Underweight)

𝑩𝑩(𝒌𝒈) 44
𝑰𝑴𝑻 = 𝑻𝑩(𝒎)𝟐 = 1,52 = 19,5 𝑘𝑔/𝑚2 (Normoweight)

PEMERIKSAAN FISIK

1. KEPALA
- Pertumbuhan rambut : Normal
- Sakit kalau dipegang : Tidak
- Perubahan lokal : Tidak

a. Muka
- Sembab : Tidak
- Pucat : Ya
- Kuning : Ya
- Parase : Tidak
- Gangguan lokal : Tidak

b. Mata
- Stand mata : Normal
- Gerakan : Kesegala arah
- Exoftalmus : Tidak
- Ptosis : Tidak
- Ikterus : Ya
- Anemia : Ya
- Reaksi pupil : RC +/+, isokor +/+
- Gangguan lokal : Tidak ada

40
c. Telinga
- Sekret : Tidak
- Radang : Tidak
- Bentuk : Normal
- Atrofi : Tidak

d. Hidung
- Sekret : Tidak
- Bentuk : Normal
- Benjolan-benjolan : Tidak ada

e. Bibir
- Sianosis : Tidak
- Pucat : Ya
- Kering : Ya
- Radang : Tidak

f. Gigi
- Karies : Tidak
- Pertumbuhan : Normal
- Jumlah : Tidak dihitung
- Pyorroe Alveolaris : Tidak

g. Lidah
- Kering : Ya
- Pucat : Ya
- Besiag : Tidak
- Tremor : Tidak

h. Tonsil
- Merah : Tidak
- Bengkak : Tidak

41
- Besiag : Tidak
- Membran : Tidak
- Angina lacuna : Tidak

2. LEHER
- Inspeksi
Struma : Tidak
Kelenjar bengkak : Tidak
Pulsasi vena : Tidak
Torticolis : Tidak
Venektasi : Tidak

- Palpasi
Posisi trakea : Medial
Sakit/nyeri tekan : Tidak
Tekanan vena jugularis : R-2cm H2O
Kosta servikalis : Normal

3. THORAX DEPAN
- Inspeksi
Bentuk : Fusiformis
Simetris/asimetris : Simetris
Bendungan vena : Tidak
Ketunggalan bernafas : Tidak
Venektasi : Tidak
Pembekakan : Tidak
Pylsasi verbal : Tidak
Mammae : Normal

- Palpasi
Nyeri tekan : Tidak
Fremitus suara : Normal ka = ki
Fremissement : Tidak

42
Iktus : Tidak teraba
Lokalisasi : -
Fremissement :-
Kuat angkat :-
Melebar :-
Iktus Negatif :-

- Perkusi
Suara perkusi paru : Sonor kedua lapang paru
Batas paru hati :
Relatif : ICS III linea midclavicula dextra
Absolut : ICS IV linea midclavicula dextra

Batas jantung
- Gerak bebas : 2 cm
- Atas : ICS II linea parastrenalis sinistra
- Kanan : ICS IV linea parasternalis dextra
- Kiri : ICS V 2 cm ke medial linea midclavicula sinistra

- Auskultasi
- Paru –paru
Suara Pernafasan : Vesikuler
Suara Tambahan :-
Ronchi basah :-
Ronchi kering :-
Krepitasi :-
Gerak plura :-
- Cor
Heart rate : 80 x/menit, reg, intensitas Sedang
Suara katup : (M1 > M2), (A2>A1), (P2 > P1), (A2>P2)
Suara tambahan
Desah jantung fungsionil/organis : Tidak ada

43
Gesek pericardial/pleuroccardial : Tidak ada

4. THORAK BELAKANG
- Inspeksi
Bentuk : Fusiformis
Simetris/asimetris : Simetris ka = ki
Benjolan-benjolan : Tidak
Scapulae alta : Tidak
Ketinggalan bernafas : Tidak
Venektasi : Tidak

- Palpasi
Nyeri tekan : Tidak
Fremitus suara : Normal kanan = kiri
Penonjolan-penonjolan : Tidak
- Perkusi
Suara perkusi paru : Sonor di kedua lapang paru
Gerakan bebas : 2 cm
Batas bawah paru :
Kanan : Proc. spin. vert. thoracal : IX
Kiri : Proc. spin. vert. thoracal : X
- Auskultasi
Suara pernafasan : Vesikuler kanan = kiri
Suara tambahan : Tidak ditemukan

44
Nyeri Tekan Regio hipokondirum
dextra et Regio lumbal dextra
Regio iliaca dextra

Asites (+)

Lien : Teraba membesar, Ukuran


12cm dari bawah arcus costa

5. ABDOMEN
- Inspeksi
Bengkak : Ya
Venektasi/pembentukan vena : Ya
Gembung : Ya
Sirkulasi collateral : Ya
Pulsasi : Tidak
- Palpasi
Defens muscular : Tidak
Nyeri tekan : Ya, regio hipokondirum dextra, regio lumbal
dextra regio iliaca dextra

Lien : Teraba membesar, Ukuran 12cm dari bawah


arcus costa

Ren : Tidak teraba


Hepar teraba : - Ya, pinggir tumpul
- Konsitensi Permukaan : Padat,berbenjol
- Nyeri tekan : iya
- Ukuran 11 cm di arcus costa

- Perkusi :
Peka hati : Ya

45
Peka beralih : Ya
- Shifting Dullness (+)
- Auskultasi :
Peristaltik usus : 8 x/menit
Double sound (+)

6. GENITALIA
Luka : Tidak diperiksa
Sukatrik : Tidak diperiksa
Nanah : Tidak diperiksa
Hernia : Tidak diperiksa

7. EXTREMITAS

a. Extremitas atas

Dextra Sinistra Dextra Sinistra

- Bengkak : Tidak Tidak Reflex

- Merah : Tidak Tidak Biceps :+ + + +

- Stand abnormal : Tidak Tidak Triceps :+ + + +

- Gangguan fungsi : Tidak Tidak Radio periost : + + + +

- Tes Rumpelit : Tidak Tidak

b. Extremitas bawah

Dextra Sinistra Dextra Sinistra

- Bengkak : Tidak Tidak -Varises : Tidak Tidak

- Merah : Tidak Tidak - Reflex

- Oedema : Tidak Tidak - KPR :+ + + +

- Pucat : Tidak Tidak -APR :+ + + +

46
- Gangguan fungsi : Tidak Tidak - Strumple :+ + + +

8. PEMERIKSAAN LABORATORIUM RUTIN

Pemeriksaan Hasil Nilai rujukan

DarahRutin
Hemoglobin 9,3 g/dl ˅ 12 – 16 g/dl
Eritrosit 3,0 10ˆ6/µl ˅ 3.8 – 5.2
Leukosit 3,300 /µl ˅ 4.000 – 11.00 /mm2
Hematokrit 27 % ˅ 35 – 47 %
Trombosit 200.000 /µL ˅ 150.000 – 440.000 /µL

Jenis Leukosit
Eosinofil 0 % 1–3%
Basofil 0 % 0–1%
N.Stab 0 % 2–6%
N.Seg 70 % 53 – 75 %
Limfosit 29 % 20 – 45 %
Monosit 5% 4–8%
Laju Endap Darah 0% 0 – 20 %

Fungsi Hati
Billirubin Toal 2,45 mg/dL ˄ 0,3 – 1
Billirubin Direk 1,40 mg/dL ˄ < 0,25
AST (SGOT) 74 U/l ˄ < 40
ALT (SGPT) 174 U/l ˄ < 40
Protein total 6,0 g/dl 6,3 – 7,9
HbsAg (+)

Elektrolit
Na 133 mEq/ L 135 – 155
K 3,5 mEq/ L 3,5 – 5,5
Cl 95 mEq/ L ˅ 98 - 106

47
Ca 0,99

RESUME

ANAMNESA

Keluhan Utama : Ascites

Telaah : Pasein datang ke rumah sakit umum haji medan dengan


keluhan :
- Perut membesar saat duduk atau berdiri
- Dyspnoe
- Nyeri perut memberat saat duduk atau berdiri
- Perut Kembung
- Nausea (+) Vomiting (+)
- Nafsu makan menurun
- Berat badan menurun
- Batuk
- Buang air kecil : Normal 3– 4 x/hari, kuning pekat
- Buang air besar : Tidak buang air besar sejak ±2 hari
yang lalu
Buang air besar :Terakhir,konsistensi lembek,kecoklatan
- Riwayat penyakit terdahulu : Asam lambung
- Riwayat penggunaan obat : Os lupa nama obat
- Riwayat penyakit keluarga : Tidak ada
- Riwayat alergi : Minum Tuak

48
9. STATUS PRAESENT :

Keadaan umum Keadaan penyakit Keadaan gizi


Sens :Compos mentis Anemia : Ya BB : 44 kg
TD : 120/80 mmhg Ikterus : Ya TB : 150 cm
Nadi : 80 x/menit Sianosis : Tidak 𝑩𝑩
𝑹𝑩𝑾 = 𝒙𝟏𝟎𝟎%
Nafas : 30 x/menit Dyspnoe : Tidak 𝑻𝑩 − 𝟏𝟎𝟎
44
Suhu : 37 ˚C Edema : Tidak 𝑹𝑩𝑾 = 150−100 𝑥100% =

Eritema : Tidak 88% (Underweight)


Turgor : Baik
Gerakan aktif : Tidak 𝑩𝑩(𝒌𝒈) 44
𝑰𝑴𝑻 = 𝑻𝑩(𝒎)𝟐 = 1,52 =
Sikap paksa : Ya 𝑘𝑔
19,5 m2
𝑚2

(Normowight)

PEMERIKSAAN FISIK :

Kepala : Mata : Konjungtiva anemis, Sklera ikterik

Leher : Dalam Batas Normal

Thorax : Dalam Batas Normal

Abdomen : -Palpasi : Hepatomegali, nyeri tekan regio hypocondrium dextra,


Lumbal dextra, iliaca dextra, splenomegali

-Perkusi : Shifting dullness (+)

Ekstremitas : Dalam Batas Normal

DIFFERENSIAL DIAGNOSA (DIAGNOSA BANDING)

1. Sirosis Hepatis Dekompensata

49
2. Sirosis Hepatis Kompensata
3. Hepatocelluler Carsinoma
4. Hepatitis Kronis aktif
5. Liver abses
6. DIAGNOSA SEMENTARA : Sirosis Hepatis Dekompensata

TERAPI

1. Aktifitas : Tirah baring


2. Diet : Diet MB
3. Medikamentosa :
-IVFD RL 20 gtt/i
- Inj. Ranitidin 150 mg/ 12 jam
- Domperidone 10mg tab 3x1
- Inj. Furosemid 40 mg/12 jam
- Spironolakton 1x100 mg tab
- Curcuma Syr 3x1 cth

PEMERIKSAAN ANJURAN/USUL
- Darah Rutin
- USG Abdomen
- Tes Fungsi Hati (SGOT ,SGPT ,Bilirubin dirag,
Bilirubin Total)
- Tes Fungsi (Ureium, Kreatinin)
- Serologi Hepatitis (Anti HbsAg Anti HCV)

50
Sirosis Hepatis Stadium Dekompensata

DISKUSI KASUS
Teori Kasus
Anamnesis Anamnesis
 Perut membesar  Perut membesar (+)
 Perubahan warna kulit (kuning)  Perubahan warna kulit (kuning) (+)
 Penurunan berat badan  Penurunan berat badan (+)
 Lemas  Lemas (+)
 Penurunan nafsu makan  Penurunan nafsu makan (+)
 Mual  Mual (+)
 Hilang dorongan seksualitas  Hilangnya dorongan seksualitas tidak
ditanyakan
Status Present Status Present

Keadaan Umum Keadaan Umum


Sensorium : Compos mentis Sensorium : Compos mentis
Tekanan Darah : <120/80mmHg Tekanan Darah : 120/80mmHg
Heart Reat : 60-100 x/menit Heart Reat : 80 x/menit
Respirasi : 16-24 x/menit Respirasi : 30 x/menit
Temperatur : >37,5 ºC Temperatur : 37 ºC

Keadaan Penyakit Keadaan Penyakit


Anemia : Ya / Tidak Anemia : Ya
Ikterus : Ya Ikterus : Ya
Sianosis : Tidak Sianosis : Tidak
Dyspnea : Tidak Dyspnea : Tidak
Edema : Ya Edema : Ya
Eritema : Ya Eritema : Ya
Turgor : Baik Turgor : Baik
GerakanAktif : Ya Gerakan Aktif : Ya
Sikap tidur paksa : Tidak Sikap tidur paksa : Tidak

Pemeriksaan Fisik Pemeriksaan Fisik


Kepala : Muka dan Sklera ikterus Kepala : Muka dan sklera ikterus (+)
Leher : Dalam batas normal Leher : Dalam batas normal
Thorax : Dalam batas normal Thorax : Dalam batas normal
Abdomen : - Asites Abdomen : - Asites (+)
- Splenomegali - Splenomegali (+)
- Hepatomegali (+)
Extremitas : Extremitas :
Atas : - Eritema palmaris Atas : - Eritema palmaris (+)
- Kuku muchrche - Kuku murchrche (-)
- Spider naevi - Spider naevi (+) tidak dijumpa

51
Bawah : - Edema pretibial Bawah : - Edema pretibial (+) dijumpai
- Kuku murche - Kuku murche (-)

Pemeriksaan Laboratorium Pemeriksaan Laboratorium


Hematologi Hematologi
- Leukosit menurun - Hitung Leukosit = 3.300/µl ↓
- Trombosit menurun - Trombosit = 200.000 /µl
Fungsi Hati Fungsi Hati
- Bilirubin meningkat - Bilirubin Total = 2,45 mg/dL ↑
- AST (SGOT) normal atau sedikit -Bilirubin Direk = 1,40 mg/dL ↑
meningkat. - AST (SGOT) = 74 U/l ↑
- ALT (SGPT) normal atau sedikit
meningkat. -ALT (SGPT) = 174 U/l ↑

DIAGNOSA BANDING DIAGNOSA BANDING

- Sirosis Hepatis Dekompensata - Sirosis Hepatis Dekompensata

- Sirosis Hepatis Kompensata - Sirosis Hepatis Kompensata

- Hepatocelluler Carsinoma - Hepatocelluler Carsinoma

- Hepatitis Kronis aktif - Hepatitis Kronis aktif

- Liver abses - Liver abses

DIAGNOSA DIAGNOSA
Sirosis Hepatis Stadium Dekompensata Sirosis Hepatis Stadium Dekompensata

PENATALAKSANAAN PENATALAKSANAAN
Terapi Non medikamentosa Terapi Non medikamentosa
- Aktivitas: Tirah baring - Aktivitas : Tirah baring
- Diet : Diet rendah garam - Diet : Diet rendah garam
Medikamentosa: Medikamentosa:
- IVFD RL 20 gtt/i - IVFD RL 20 gtt/i
- Inj. Ranitidin 150 mg/ 12 jam - Inj. Ranitidin 150 mg/ 12 jam
- Domperidone 10mg tab 3x1 - Domperidone 10mg tab 3x1

52
- Inj. Furosemid 40 mg/12 jam - Inj. Furosemid 40 mg/12 jam
- Spironolakton 1x100 mg tab - Spironolakton 1x100 mg tab
- Curcuma Syr 3x1 cth - Curcuma Syr 3x1 cth
Asites Asites
- Furosemid 20-40 mg/hari, maksimal - Injeksi Furosemid 40 mg / 12 jam, maksimal
160mg/hari. 160 mg/ hari
- Spironolakton 100-200 mg sekali - Spironolakton 1x100 mg tab, maksimal 400
sehari maksimal 400 mg. mg/ hari.
Ensefalopati hepaticum Ensefalopati hepaticum
- Neomisin 4-12 g oral/hari dibagi tiap - Tidak diberikan
6-8 jam
- Laktulosa 30 - 45 ml sirup 3 kali/hari. - Tidak diberikan

Peritonitis bakterial spontan Peritonitis bakterial spontan


- Albumin 2gr IV tiap 8 jam, 1,5gr/kg - Tidak diberikan
IV dalam 6 jam, 1gr/kg IV hari ke 3
- Norfloksasin 400 mg oral 2x/hari - Tidak diberikan
selama 7 hari untuk perdarahan
gastrointestinal,400 mg oral per hari
untuk profilaksis
- Trimetoprim/sulfameethoxazole 1tab - Tidak diberikan
oral per hari untuk profilaksis, 1tab oral
2x/hari selama 7 hari untuk perdarahan
Gastrointestinal

Varises esophagus Varises esophagus


- Propanolol 40-80 mg oral 2x/hari. - Tidak diberikan

- Isosorbid mononitrat 20 mg oral - Tidak diberikan


2x/hari

53
˄

BAB IV

PENUTUP

4.1 Kesimpulan

Sirosis hepatis merupakan perubahan struktur sel hati (fibrosis). Penyebab


sirosis hati beragam, selain disebabkan oleh virus hepatitis B ataupun C dapat juga
diakibatkan oleh konsumsi alkohol yang berlebihan, berbagai macam penyakit
metabolik, adanya gangguan imunologis dan sebagainya.
Untuk itu Pentingnya identifikasi dini terhadap gejala yang timbul
(pemeriksaan fisik dan penunjang). Merupakan penatalaksanaan preventif segera dan
tepat akan menurunkan resiko komplikasi dan progresifitas penyakit.
Pada kasus ini telah dilaporkan seorang wanita umur 58 tahun dengan
diagnosa sirosis hepatis. Diagnosa sirosis hepatis didapat setelah dilakukan
anamnesis, pemeriksaan fisik, pemeriksaan laboratorium.

54

Anda mungkin juga menyukai