Anda di halaman 1dari 4

Judul : Pengukuran Waterpass Long Section

No.Tugas : 02 / XI GEO / Semester 1 / 2018 – 2019 / SMKN 3 Mataram


Hari / Tanggal : Rabu, 1 Agustus 2018
Lokasi : Jl.Gunung Dieng
Nama Anggota : Furqon Septa H.
Nurul Wahida
Rinaldi Sudrajad
Riski Fahmi
Sultan Dita Alfansyah
M. Arief Ismullah
Rofian Firdausi
I Gede Arya Ngurah J.
Dicky Aditya

Alat dan Bahan : 1. Statif


2. PPD
3. Rambu Ukur
4. Paku Payung
5. Data Board
6. Kertas Buram
7. Alat Tulis

Keselamatan Kerja : 1. Memakai baju praktik


2. Berhati-hati membawa alat
3. Berhati-hati / tidak terlalu banyak bermain saat menuju
lokasi maupun di lokasi.
4. Menguasai langkah kerja
5. Berdoa sebelum melakukan aktivitas
Langkah Kerja :
a) Pertama tentukan titik pengukuran terlebih dahulu
b) Kedua siapkan alat yan akan digunakan
c) Kemudian periksa alatnya, jika ada kerusakan jangan digunakan
karena dapat menghambat praktik.
d) Setelah memeriksa alat mulailah sentring alat
e) Kemudian pasang statif sedatar mungkin
f) Selanjutnya pasang waterpass diatas statif, jangan lupa kunci
Waterpass dan statif dengan memutar pengunci statif dibawah
Waterpass
g) Kemudian lakukan pendataran alat dengan menggunakan 3 skrup
pemutar pada alat dan memfokuskan mata pada gelembung nivo, jika
gelembung nivo sudah berada di tengah berarti sudah datar dan siap
digunakan.
h) Kemudian berdirikan rambu ukur dengan posisi tegak diatas titik yang
sudah ditentukan
i) Mulailah membaca rambu ( BA,BT, dan BB ) jika sudah dirasa dalam
satu garis, lihat rambu ukur melalui lensa objektif.
j) Bila blm terlihat jelas, maka perjelas menggunakan skrup diafragma.
k) Dan jika benang belum terlihat jelas maka perjelaslah menggunakan
skrup okuler.
l) Lalu catat data tersebut di tabel pengukuran yang telah dibuat
m) Lakukan hal yang sama pada titik selanjutnya
n) Setelah itu hitunglah koreksi bacaan dan ∆t.
o) Setelah selesai praktik, rapikan kembali alatnya seperti semula.
Judul : Pengukuran Waterpass Cross Section
No.Tugas : 02 / XI GEO / Semester 1 / 2018 – 2019 / SMKN 3 Mataram
Hari / Tanggal : Rabu, 1 Agustus 2018
Lokasi : Jl.Gunung Dieng
Nama Anggota : Furqon Septa H.
Nurul Wahida
Rinaldi Sudrajad
Riski Fahmi
Sultan Dita Alfansyah
M. Arief Ismullah
Rofian Firdausi
I Gede Arya Ngurah J.
Dicky Aditya

Alat dan Bahan : 1. Statif


2. PPD
3. Rambu Ukur
4. Paku Payung
5. Data Board
6. Kertas Buram
7. Alat Tulis
8. Unting-unting

Keselamatan Kerja : 1. Memakai baju praktik


2. Berhati-hati membawa alat
3. Berhati-hati / tidak terlalu banyak bermain saat menuju
lokasi maupun di lokasi.
4. Menguasai langkah kerja
5. Berdoa sebelum melakukan aktivitas
Langkah Kerja :
a) Pertama tentukan titik pengukuran terlebih dahulu
b) Kedua siapkan alat yan akan digunakan
c) Kemudian periksa alatnya, jika ada kerusakan jangan digunakan
karena dapat menghambat praktik.
d) Setelah memeriksa alat mulailah menyetel alat dengan sesuai langkah-
langkah nya agar mendapatkan hasil maksimal.
e) Kemudian atur piringan sudut PPD kearah depan dengan sudut
(0˚)Lalu arahkan (90˚) kearah kanan dan baca benang tengah disetiap
detail untuk mencari elevasi yang ada seperti gambar di bawah.
f) Lalu ukur dari alat kearah setiap detail untuk mencari panjang setiap
detail yang ada di kanan Kemudian catat hasilnya.
g) Kemudian arahkan (270˚) kearah kiri dan baca benang di detail yang
ada untuk mencari elevasinya seperti sebelumnya lalu catat hasilnya.
h) Dan sama seperti sebelumnya ukur panjang dari alat kearah kiri untuk
mencari setiap detail lalu catat hasilnya.
i) Lalu catat data tersebut di tabel pengukuran yang telah dibuat
j) Lakukan hal yang sama pada titik selanjutnya
k) Setelah itu hitunglah koreksi bacaan dan ∆t.
l) Setelah selesai praktik, rapikan kembali alatnya seperti semula.

Anda mungkin juga menyukai