Anda di halaman 1dari 24

PROGRAM KREATIVITAS MAHASISWA

“TELUR PUYUH VSEPR (Varian Rasa Sehat Penuh Nutrisi)”

BIDANG KEGIATAN

PKM-KEWIRAUSAHAAN

Diusulkan oleh:

Lalu Ardian Gunawan; E1M015039; 2015

Rahma Ulya Widiani; E1M015057; 2015

Husna Hayati; E1M015031; 2015

Baiq Asnayati; E1M015010; 2015

Yusuf Idrus; E1M016075; 2016

UNIVERSITAS MATARAM

KOTA MATARAM

2017

i
PENGESAHAN PROPOSAL PENELITIAN

1. Judul Kegiatan : TELUR PUYUH VSEPR (Varian


Rasa Sehat Penuh Nutrisi)
2. Bidang Kegiatan : PKM-K
3. Ketua Pelaksana Kegiatan
a. Nama Lengkap : Lalu Ardian Gunawan
b. NIM : E1M015039
c. Jurusan : Pendidikan Kimia
d. Universitas/Institut/Politeknik : Universitas Mataram
e. Alamat Rumah dan No.Tel./HP : Lingkungan Montong Sari, Gerung
Utara ,Kecamatan Gerung,
Kabupaten Lombok Barat, NTB dan
087865709539
f. Alamat email : laluardiangunaqan@gmail.com
4. Anggota Pelaksana Kegiatan/Penulis : 5 orang
5. Dosen Pendamping
a. Nama Lengkap dan Gelar : Eka Junaidi , S.Si, M.Si
b. NIDN : 0007067806
c. Alamat Rumah dan No Tel./HP : Jl. Irigasi V blok A/7 Kekalik Mataram
dan 081917387850
6. Biaya Kegiatan Total
a. Dikti : Rp. 11.210.000,-
b. Sumber lain (sebutkan…) :
7. Jangka Waktu Pelaksanaan : 4 bulan
Mataram, 14-11-2017
Menyetujui
Wakil Dekan III FKIP Universitas Mataram Ketua Pelaksana Kegiatan,

Dra. Ni Made Novi Suryanti, M.Si Lalu Ardian Gunawan


NIP. 19651117 199103 2 001 NIM. E1M015039

Wakil Rektor Bidang Kemahasiswaan dan Alumni Dosen Pendamping,


Universitas Mataram

Dr. Muhammad Natsir, SH., M.Hum Eka Junaidi, S.Si, M.Si


NIP. 19590126 198703 1 001 NID. 0007067806

ii
DAFTAR ISI
HALAMAN SAMPUL .................................................................................... i
HALAMAN PENGESAHAN .......................................................................... ii
DAFTAR ISI ................................................................................................... iii
DAFTAR TABEL ........................................................................................... iv
DAFTAR GAMBAR ....................................................................................... v

BAB I PENDAHULUAN
1.1 Latar Belakang .................................................................................... 1
1.2 Rumusan Masalah ............................................................................... 2
1.3 Tujuan.................................................................................................. 3
1.4 Luaran yang Diharapkan ..................................................................... 3
1.5 Manfaat................................................................................................ 3
BAB II GAMBARAN UMUM RENCANA USAHA
2.1 Prospek Pengembangan Telur Puyuh VSEPR .................................... 4
2.2 Analisis Ekonomi Usaha
2.2.1 Strength (Kekuatan) .................................................................... 4
2.2.2 Weakness (Kelemahan) .............................................................. 4
2.2.3 Opportunity (Peluang) ................................................................ 4
2.2.4 Threat (Ancaman) ....................................................................... 5
2.3 Harga ................................................................................................... 5
2.4 Tempat ................................................................................................ 5
2.5Analisis Biaya ...................................................................................... 5
BAB III METODE PELAKSANAAN
3.1 Tahap Perencanaan ............................................................................. 6
3.2 Tahap Pembuatan Produk
3.2.1 Persiapan alat dan bahan .............................................................. 6
3.2.2 Proses Produksi ............................................................................ 6
3.3 Tahap Pengemasan ............................................................................. 7
3.4 Tahap Pemasaran ................................................................................ 7
3.5 Tahap Promosi .................................................................................... 7
3.6 Tahap Evaluasi .................................................................................... 8
BAB IV BIAYA DAN JADWAL KEGIATAN
4.1 Anggaran Biaya .................................................................................. 9
4.2 Jadwal Kegiatan .................................................................................. 9

LAMPIRAN ................................................................................................... 10

iii
DAFTAR TABEL

Tabel 2.1.2.1 Kandungan gizi yang terdapat dalam 100 gram telur puyuh .............4

Tabel 3.2.1.1 Alat dan Bahan Telur Puyuh VSEPR ................................................6

iv
DAFTAR GAMBAR

Tabel 3.3 Kemasan Telur Putuh VSEPR ................................................................7

v
1

BAB 1. PENDAHULUAN

1.1 LATAR BELAKANG


Makanan jajanan merupakan salah satu jenis makanan yang sering dikonsumsi
dan dikenal oleh banyak orang, termasuk anak sekolah. Anak sekolah biasanya
membeli makanan dari pedagang di kantin sekolah maupun pedagang di sekitar
rumah.Konsumsi makanan jajanan pada anak sekolah merupakan suatu kebiasaan
yang hampir terjadi di seluruh dunia (Fitri, 2012).Menurut data Food and Agriculture
Organisation (2013), anak usia 6 sampai 11 tahun merupakan konsumen tersering
dalam mengkonsumsi makanan jajanan. Kebiasaan mengkonsumsi makanan jajanan
mengalami peningkatan dari 74% pada tahun 2013 hingga 95% di tahun 2013.
Menurut hasil survei Badan Pengawas Obat dan Makanan Repulik Indonesia
(BPOM)(2013), 80% anak sekolah mengkonsumsi makanan jajanan di lingkungan
sekolah baik dari penjaja maupun di sekitar kantin sekolah.
Hasil pengawasan pangan jajanan anak sekolah (PJAS) yang dilakukan BBPOM
di Mataram selama 2016 menunjukan bahwa 11.46% PJAS mengandung bahan
berbahaya. Kebiasaan jajanan pada anak sekolah dapat berdampak negatif pada status
kesehatan dan status gizi anak yang mengkonsumsi makanan jajanan tersebut
(BPOM, 2005). Mengkonsumsi makanan jajanan yang tidak aman dapat
menimbulkan penyakit yang disebut foodborne disease atau penyakit bawaan
makanan yang dapat menimbulkan masalah gangguan pencernaan (Jacob, 2003).
Seiring dengan meningkatnya kesadaran masyarakat mengenai permasalahan ini,
peluang pasar bagi produk yang tidak hanya menarik bagi anak-anak, namun juga
aman dan memiliki nilai gizi yang tinggi dapat dipastikan memiliki peluang pasar
yang besar. Sebagai inovasi yang mampu menjawab tantangan tersebut, “TELUR
PUYUH VSEPR (Varian Rasa Sehat Penuh Nutrisi)” diciptakan dengan
menggabungkan keunggulan dalam aspek rasa dan tampilan. “TELUR PUYUH
VSEPR (Varian Rasa Sehat Penuh Nutrisi)” terdiri dari 6 varian rasa buah dan 2
varian rasa sayuran. Varian rasa buah terdiri dari rasa jeruk, anggur, melon,
strawberry, mangga, dan apel. Adapun varian rasa sayuran terdiri dari rasa jagung,
dan wortel.
Melihat pentingnya masa pertumbuhan anak-anak dengan produk makanan
jajanan yang tidak sehat dibutuhkan makanan yang memiliki kandungan gizi tinggi
seperti telur puyuh, karena telur sangat dianjurkan untuk dikonsumsi oleh anak-anak
yang sedang dalam masa pertumbuhan.Telur puyuh merupakan salah satu makanan
yang memiliki kandungan protein tinggi yang dibutuhkan tubuh agar nutrisi tubuh
terpenuhi, bahkan kandungan gizi pada telur puyuh disebut-sebut lebih tinggi
dibandingkan dengan nutrisi gizi pada telur ayam. Akan tetapi dengan pengolahan
yang terbatas telur puyuh yang biasa dijual kurang diminati oleh konsumen terutama
2

anak-anak. Hal ini disebabkan banyak sekali jenis makanan ringan yang menyaingi
makanan sehat seperti telur puyuh dengan rasa yang enak. Oleh karena itu kami
menawarkan alternatif solusi dalam hal pengolahan dari telur puyuh itu sendiri.
Pengolahan yang dilakukan diharapkan dapat meningkatkan kualitas rasa dengan
memanfaatkan kekayaan alam yang ada yang hasilnya diharapkan memiliki
kandungan gizi yang lebih banyak. Untuk membuat konsumen lebih leluasa
menikmati makanan yang bervariasi, kami menawarkan produk telur puyuh dengan
berbagai rasa. Selain dari segi rasa kami juga akan mengemasanya dalam kemasan
yang menarik dan higienis serta strategi pemasaran yang menarik. Dengan demikian
ketertarikan konsumen akan semakin meningkat. Selain itu telur cocok untuk
dikonsumsi oleh semua kalangan usia dan dari segala lapisan masyarakat, sehingga
dapat dikatakan peminatnya cukup besar. Dengan demikian peluang usaha telur
puyuh cukup menjanjikan dan sangat menarik untuk ditekuni.
Melihat potensi tersebut, Program Kreativitas Mahasiswa “TELUR PUYUH
VSEPR (Varian Rasa Sehat Penuh Nutrisi)” menjadi penting untuk dilakukan.
Program ini mampu memberdayakan kekayaan alam yakni buah dan sayur yang ada.
Selain mengandung protein yang cukup tinggi produk dapat memenuhi kebutuhan
vitamin, serat dan lainnya bagi tubuh yang terkemas dalam satu jenis makanan.
Upaya pemanfaatan buah dan sayuran yang melimpah ini dapat meningkatkan
pendapatan dan kemajuan perekonomian daerah pada khususnya dan diharapkan juga
dapat meningkatkan pendapatan dan kemajuan perekonomian nasional pada
umumnya. Jika program ini dapat dilaksanakan secara optimal, produk “TELUR
PUYUH VSEPR (Varian Rasa Sehat Penuh Nutrisi)” tidak hanya mampu menarik
perhatian konsumen dalam kuantitas tinggi namun juga diprediksi dapat merajai pasar
lokal maupun nasional.

1.2 RUMUSAN MASALAH


Adapun pokok permasalahan yang menjadi titik fokus PKM-K ini antara lain:
1. Bagaimana cara mengembangkan produk “TELUR PUYUH VSEPR
(Varian Rasa Sehat Penuh Nutrisi)”?
2. Bagaimana proses produksi, promosi, dan pemasaran “TELUR PUYUH
VSEPR (Varian Rasa Sehat Penuh Nutrisi)” di tingkat lokal hingga
nasional?
1.3 TUJUAN
Tujuan yang dicapai melalui proposal ini antara lain :
1. Mengetahui cara mengembangkan produk “TELUR PUYUH VSEPR
(Varian Rasa Sehat Penuh Nutrisi)”.
3

2. Mengetahui proses produksi, promosi, dan pemasaran “TELUR PUYUH


VSEPR (Varian Rasa Sehat Penuh Nutrisi)” di tingkat lokal hingga
nasional.
1.4 LUARAN YANG DIHARAPKAN
Hasil yang diharapkan dari pelaksanaan ini antara lain :
1. Menghasilkan produk telur puyuh dengan berbagai varian rasa.
2. Terciptanya usaha baru dalam bidang pangan dengan kandungan gizi yang
cukup.
3. Mendorong terciptanya lapangan pekerjaan baru.
1.5 MANFAAT
Manfaat yang diharapkan dengan terlaksananya PKM-K ini antara lain :
1. Meningkan produksi makanan bergizi sehingga konsumsi makanan ringan
kurang bergizi.
2. Melatih jiwa muda mahasiswa berkarir didunia usaha.
3. Dapat memotivasi mahasiswa agar dapat membuka lapangan kerja baru
agar menurunkan jumlah pengangguran serta meningkatkan perekonomian
daerah.
4

BAB 2. GAMBARAN UMUM RENCANA USAHA

2.1 Prospek Pengembangan Telur Puyuh VSEPR ( Varian Rasa Sehat Penuh
Nutrisi )
Prospek Pengembangan TELUR PUYUH VSEPR (Varian Rasa Sehat
Penuh Nutrisi) merupakan salah satu olahan dari pemanfaatan telur puyuh .
Selain itu telur puyuh juga banyak mengandung gizi dan sumber protein tinggi.
TELUR PUYUH VSEPR ini dapat dijadikan peluang usaha yang sangat
menjanjikan karena untuk memperoleh bahan baku utamanya sangat mudah dan
terjangkau. TELUR PUYUH VSEPR memiliki peluang usaha cukup tinggi. Hal
ini dikarenakan beberapa alasan, diantaranya: (1) Di Lombok khususnya daerah
Lombok Barat belum pernah ada usaha yang memproduksi dan menjual telur
puyuh dengan aneka rasa. (2) Bahan baku utamanya mudah diperoleh sehingga
ketersediaannya cukup terpenuhi. (3) Banyak anak-anak, orang dewasa, bahkan
remaja di daerah Lombok Barat yang menggemari telur puyuh. (4) Sasaran
konsumen tidak terbatas.

2.2 Analisis Ekonomi Usaha


Analisis ekonomi usaha dari produk TELUR PUYUH VSEPR (Varian
Rasa Sehat Penuh Nutrisi) meliputi analisis SWOT yaitu :

2.2.1 Strength (Kekuatan/Kelebihan)


1) Bahan baku mudah didapat
2) Mengandung banyak gizi dan protein.
3) Produk Telur Puyuh VSEPR tidak mengandung bahan pengawet.
4) Dapat menjangkau konsumen anak-anak, remaja hingga dewasa.
5) Melalui proses peram dan direbus dalam larutan yang diisi rasa buah
maupun sayuran sehingga dapat mempertahankan citarasa dan gizi
yang terkandung.
2.2.2 Weakness (Kelemahan)
1) Produk tanpa bahan pengawet tidak bertahan lama.
2) Kesadaran masyarakat yang kurang terhadap pentingnya
mengkonsumsi makanan yang mengandung gizi dan protein yang
tinggi. Oleh karena itu, kami akan melakukan sosialisasi tentang
produk kami yang mengandung protein dan gizi yang tinggi, sehingga
dapat dijadikan peluang usaha bagi masyarakat.
2.2.3 Opportunity (Peluang)
1) Produk ini dapat dikonsumsi dari berbagai kalangan dari anak-anak
hingga orang tua.
2) Cakupan lokasi pemasaran yang cukup luas.
5

3) Belum ada produk telur puyuh dengan berbagai aneka rasa.


2.2.4 Threat (Ancaman)
Munculnya pesaing baru yang meniru konsep kami dengan teknik yang
lebih. Oleh karena itu, kami akan terus menciptakan inovasi dan
perubahan-perubahan baik dari segi kemasan maupun varian rasa yang
ditawarkan.
2.3 Harga
Berdasarkan survey pasar yang telah dilakukan harga kopi yang beredar di
sekitar daerah Lombok Barat rata-rata memiliki harga Rp. 3000,- per 10 biji.
Sedangkan harga Telur Puyuh VSEPR yang kami tawarkan yaitu Rp. 7.000 per
10 biji.
2.4 Tempat
Tempat merupakan salah satu hal yang penting untuk pemasaran TELUR
PUYUH VSEPR (Varian Rasa Sehat Penuh Nutrisi). Penulis memilih area
kampus Universitas Mataram tepatnya di fakultas-fakultas untuk memasarkan
produk, karena sebagian besar dari masyarakat kampus termasuk mahasiswa
gemar mengkonsumsi telur puyuh. Selain itu distribusi juga dilakukan di kantin-
kantin sekolah serta warung-warung kecil. Selain itu promosi dan penjualan
dilakukan melalui jejaring sosial (Facebook, Instagram, Twitter, dan Line) untuk
pemasaran di wilayah domestik.
2.5 Analisis biaya
Pemasaran produk akan dilakukan selama 4 bulan. Jika dalam 1 kali
produksi dapat menghasilkan 25 kemasan dengan harga Rp. 7.000/kemasan,
dengan biaya variable sebesar Rp. 3000/kemasan dan biaya tetap (fixed cost)
sebesar Rp. 1.700.000, maka total pendapatan dan keuntungan menggunakan
analisis BEP (Break Even Point) yaitu:
𝑓𝑖𝑥𝑒𝑑 𝑐𝑜𝑠𝑡 1.700.000
BEP = ℎ𝑎𝑟𝑔𝑎(𝑘𝑒𝑚𝑎𝑠𝑎𝑛)−𝑣𝑎𝑟𝑖𝑎𝑏𝑒𝑙 𝑐𝑜𝑠𝑡 = 7.000−3.000
= 425
Jadi diperlukan memproduksi 425 kemasan untuk mendapatkan kondisi
seimbang antara biaya dengan keuntungan.
6

BAB 3. METODE PELAKSANAAN

Metode pelaksanakan pada program ini dibagi menjadi lima tahap yaitu tahap
perencanaan, pembuatan produk, pemasaran, promosi dan evaluasi.

3.1 Tahap Perencanaan


Tahap perencanaan untuk kegiatan ini dilakukan selama 1 bulan pertama. Dalam
tahap perencanaan ini kami melakukan riset untuk menghasilkan produk
berkualitas tinggi, menganalisis peluang pasar, menentukan harga jual produk
dan menentukan daerah pemasaran untuk produk yang kami buat. Setelah itu
menyusun strategi produksi, promosi dan pemasaran produk.
3.2 Tahap Pembuatan Produk
Adapun langkah-langkah produksi “TELUR PUYUH VSEPR (Varian Rasa
Sehat Penuh Nutrisi)” adalah sebagai berikut :

3.2.1 Persiapan alat dan bahan


Adapun alat dan bahan yang digunakan untuk memproduksi 250 butir
“TELUR PUYUH VSEPR (Varian Rasa Sehat Penuh Nutrisi)” dalam
waktu 4 bulan adalah sebagai berikut :

No Alat Bahan
1. Baskom ( wadah ) 250 butir telur puyuh
2. Kompor gas 15 kg garam
3. Panci 200 batu bata
4. Pengayak tepung 15 kg abu serabut kelapa
5. - 2 kg buah dan sayur
6. - Air secukupnya
7. - Tabung gas LPG 3 kg
Tabel 3.2.1.1 Alat dan Bahan Telur Puyuh VSEPR
3.2.2 Proses Produksi
Cara pembuatan :
1. Siapkan alat dan bahan yang digunakan
2. Haluskan batu bata
3. Ayak batu bata yang telah dihaluskan hingga diperoleh batu bata
dalam keadaan lembut ( tepung batu bata )
4. Bagi tepung batu bata menjadi beberapa adonan yang sebelumnya
sudah dicampukan dengan air dan garam
5. Campurkan adoan dengan rasa buah dan sayur yang berbeda,
kemudian aduk hingga merata
7

6. Balut telur puyuh yang telah dicuci dan diamplas dengan adonan
sesuai rasa yang diinginkan
7. Susun sejajar pada wadah yang didalamnya sudah terlapisi oleh abu
serabut kelapa, kemudian tutup kembali dengan abu tersebut dan
diletakkan ditempat yang aman dan terhindar dari sinar matahari
langsung
8. Diamkan selama 1-2 minggu
9. Setelah itu ambil telur dan bersihkan kemudian rebus hingga matang
3.3 Tahap Pengemasan

Gambar 3.3 Kemasan Telur Puyuh VSEPR


Merk produk kami “TELUR PUYUH VSEPR (Varian Rasa Sehat Penuh
Nutrisi)” diberi label kemasan pada telur puyuh yang telah matang. Telur yang
dijual secara eceran tidak dikemas, sedangkan yang dikemas akan diletakkan
dalam mika atau plastic isi 5 dengan varian rasa yang berbeda
3.4 Tahap Pemasaran
Sasaran utama pemasaran produk kami adalah anak-anak dan masyarakat secara
umum. Sasaran ini kami jual atau titipkan pada warung-warung yang biasa
menjual telur puyuh serta kantin sekolah maupun kampus.
3.5 Tahap Promosi
Promosi dilakukan secara langsung yaitu menyebarkan brosur kepada
masyarakat, acara-acara seperti car free day, pameran, dan kegiataan
kemasyarakatan lainnya. Sedangkan untuk kalangan diluar Lombok, promosi
dilakukan dengan pemasangan iklan melalui media sosial seperti facebook, Line,
Whatsapp, BBM, instagram serta dapat juga melalui SMS. Untuk harga eceran
tiap telur adalah Rp. 800,00/butir sedangkan untuk yang kemasan isi 10 seharga
Rp. 7.000,00/bungkus.
8

3.6 Tahap Evaluasi


Evaluasi ini dilakukan untuk mengetahui tingkat daya beli masyarakat terhadap
produk yang dihasilkan, mengevaluasi komentar konsumen dan memperbaiki
produk sesuai dengan selera dan permintaan konsumen.
9

BAB 4. BIAYA DAN JADWAL KEGIATAN

4.1 Anggaran Biaya


Tabel 4.1 Anggaran Biaya
No Keterangan Total
1. Peralatan penunjam PKM Rp. 750.000,00
2. Bahan Habis Pakai Rp. 8.360.000,00
3. Perjalanan Rp. 500.000,00
4. Lain-lain Rp. 1.600.000,00
Jumlah Rp. 11.210.000,00

4.2 Jadwal Kegiatan


Tabel 4.2 Jadwal Kegiatan
No Kegiatan Bulan
I II III IV
1. Persiapan Program
a. Persiapan Bahan X
b. Persiapan Alat X
c. Persiapan Tempat X
2. Pelaksanaan Program
a. Produksi X X X X
b. Promosi X X X X
c. Penjualan Produk X X X X
3. Evaluasi X X X
4. Penyusunan Laporan X X X X
10

LAMPIRAN - LAMPIRAN

Lampiran 1. Biodata Ketua, Anggota dan Dosen Pendamping


A. Biodata Ketua
Identitas Diri
1 Nama Lengkap Lalu Ardian Gunawan
2 Jenis Kelamin Laki-laki
3 Program Studi Pendidikan Kimia
4 NIM E1M015039
5 Tempat dan Tanggal Lahir Gerung, 17 Juli 1997
6 E-mail laluardiangunaqan@gmail.com
7 No. Hp 087865709539
Riwayat Pendidikan
SD SMP SMA
SDN 2 GERUNG SMPN 1 SMAN 2
Nama Institusi
UTARA GERUNG GERUNG
Jurusan - - IPA
Tahun Masuk-Lulus 2003-2009 2009-2012 2012-2015
Penghargaan Dalam 5 Tahun Terakhir
No. Jenis Penghargaan Institusi Pemberi Penghargaan Tahun
Peserta Lomba Cerdas
Dinas Pendidikan dan Kebudayaan
1. Cermat 4 Pilar Bangsa 2013
Provinsi NTB
Tingkat SMA se-NTB
Anggota Sanggar Mutu
Pendidikan Kabupaten Dinas Pendidikan dan Kebudayaan
2. 2014
Lombok Barat Tingkat Kabupaten Lombok Barat
SMA
Semua data yang saya isikan dan tercantum dalam biodata ini adalah benar dan dapat
dipertanggung jawabkan secara hukum. Apabila di kemudian hari ternyata dijumpai
ketidaksesuaian dengan kenyataan, saya sanggup menerima sanksi. Demikian biodata
ini saya buat dengan sebenarnya untuk memenuhi salah satu persyaratan dalam
pengajuan Hibah PKM-K.

Mataram, 14 November 2017

Pengusul,

(Lalu Ardian Gunawan)


11

B. Biodata Anggota
Anggota I
Identitas Diri
1 Nama Lengkap Rahma Ulya Widiani
2 Jenis Kelamin Perempuan
3 Program Studi Pendidikan Kimia
4 NIM E1M015057
5 Tempat dan Tanggal Lahir Narmada, 17 Juni 1997
6 E-mail Rahmaulya07@gmail.com
7 No. Hp 083129352300
Riwayat Pendidikan

SD SMP SMA
SMAN 1
Nama Institusi SDN 1 Lembuak SMPN 1 Narmada
Narmada
Jurusan IPA
Tahun Masuk-Lulus 2003-2009 2009-2012 2012-2015
Penghargaan Dalam 5 Tahun Terakhir

No. Jenis Penghargaan Institusi Pemberi Penghargaan Tahun


- - -
Semua data yang saya isikan dan tercantum dalam biodata ini adalah benar dan dapat
dipertanggung jawabkan secara hukum. Apabila di kemudian hari ternyata dijumpai
ketidaksesuaian dengan kenyataan, saya sanggup menerima sanksi. Demikian biodata
ini saya buat dengan sebenarnya untuk memenuhi salah satu persyaratan dalam
pengajuan Hibah PKM-K.

Mataram, 14 November 2017

Pengusul,

(Rahma Ulya Widiani)


12

Anggota II
Identitas Diri
1 Nama Lengkap Husna Hayati
2 Jenis Kelamin Perempuan
3 Program Studi Pendidikan Kimia
4 NIM E1M015031
5 Tempat dan Tanggal Lahir Mujur, 15 Maret 1997
6 E-mail husnahayati11@gmail.com
7 No. Hp 082340998287
Riwayat Pendidikan

SD SMP SMA
MTs.N Model
Nama Institusi SDN 3 Mujur MAN 1 PRAYA
Praya
Jurusan - - IPA
Tahun Masuk-Lulus 2003-2009 2009-2012 2012-2015
Penghargaan Dalam 5 Tahun Terakhir

No. Jenis Penghargaan Institusi Pemberi Penghargaan Tahun


Juara II O-MIPA
1. Kemenag Provinsi NTB 2014
Bidang Kimia
2. Juara III Cerdas Cermat FKIP-UNRAM 2014
Juara II English
3. UNRAM 2014
Presentation
Semua data yang saya isikan dan tercantum dalam biodata ini adalah benar dan dapat
dipertanggung jawabkan secara hukum. Apabila di kemudian hari ternyata dijumpai
ketidaksesuaian dengan kenyataan, saya sanggup menerima sanksi. Demikian biodata
ini saya buat dengan sebenarnya untuk memenuhi salah satu persyaratan dalam
pengajuan Hibah PKM-K.

Mataram, 14 November 2017

Pengusul,

(Husna Hayati)
13

Anggota III
Identitas Diri
1 Nama Lengkap Baiq Asnayati
2 Jenis Kelamin Perempuan
3 Program Studi Pendidikan Kimia
4 NIM E1M105010
5 Tempat dan Tanggal Lahir Penujak, 15 Agustus 1997
6 E-mail Baiqasna26@gmail.com
7 No. Hp 082340408720
Riwayat Pendidikan

SD SMP SMA
MI MTs Sullamul
Nama Institusi MAN 1 Praya
Sullamulma’ad Ma’ad
Jurusan IPA
Tahun Masuk-Lulus 2003-2009 2009-2012 2012-2015
Penghargaan Dalam 5 Tahun Terakhir

No. Jenis Penghargaan Institusi Pemberi Penghargaan Tahun


- - -
Semua data yang saya isikan dan tercantum dalam biodata ini adalah benar dan dapat
dipertanggung jawabkan secara hukum. Apabila di kemudian hari ternyata dijumpai
ketidaksesuaian dengan kenyataan, saya sanggup menerima sanksi. Demikian biodata
ini saya buat dengan sebenarnya untuk memenuhi salah satu persyaratan dalam
pengajuan Hibah PKM-K.

Mataram, 14 November 2017

Pengusul,

(Baiq Asnayati)
14

Anggota IV
Identitas Diri
1 Nama Lengkap Yusuf Idrus
2 Jenis Kelamin Laki-Laki
3 Program Studi Pendidikan Kimia
4 NIM E1M016075
5 Tempat dan Tanggal Lahir Mataram, 20 Oktober 1997
6 E-mail Yidrus020@gmail.com
7 No. Hp 085205208309
Riwayat Pendidikan

SD SMP SMA
SDN 05 MAN 2 Model
Nama Institusi MtsN 01 Mataram
Ampenan Mataram
Jurusan IPA
Tahun Masuk-Lulus 2004 - 2010 2010 – 2013 2013 – 2016
Penghargaan Dalam 5 Tahun Terakhir

No. Jenis Penghargaan Institusi Pemberi Penghargaan Tahun


Juara 1 lomba tahfizhul
1. MAN 2 Model Mataram 2015
quran juz 30
Semua data yang saya isikan dan tercantum dalam biodata ini adalah benar dan dapat
dipertanggung jawabkan secara hukum. Apabila di kemudian hari ternyata dijumpai
ketidaksesuaian dengan kenyataan, saya sanggup menerima sanksi. Demikian biodata
ini saya buat dengan sebenarnya untuk memenuhi salah satu persyaratan dalam
pengajuan Hibah PKM-K.

Mataram, 14 November 2017

Pengusul,

(Yusuf Idrus)
15

C. Biodata Dosen Pendamping


Identitas Diri
1 Nama Lengkap Eka Junaidi S.Si., M.Si
2 Jenis Kelamin Laki-Laki
4 NIDN 0007067806
5 Tempat dan Tanggal Lahir Perina, 7 Juni 1978
6 E-mail xjuned@yahoo.com
7 No. Hp 081917387850
Riwayat Pendidikan

S1 S2
Nama Institusi UGM Yogyakarta ITB Bandung
Jurusan Kimia Kimia Fisika
Tahun Masuk-Lulus 1997-2003 2006-2008
Pemakalah Seminar Ilmiah (Oral Presentation)

Nama/Pertemuan Ilmiah/ Waktu dan


No. Judul Artikel Ilmiah
Seminar Tempat
1. - - -
Penghargaan dalam 5 tahun terakhir (dari pemerintah, asosiasi, atau
institusi lainnya)

No. Jenis Penghargaan Institusi Pemberi Penghargaan Tahun


Didaulat Menjadi
1. Asisten Juri OSN Pertamina Foundation 2014
Pertamina SMK 2014
Semua data yang saya isikan dan tercantum dalam biodata ini adalah benar dan dapat
dipertanggung jawabkan secara hukum. Apabila di kemudian hari ternyata dijumpai
ketidaksesuaian dengan kenyataan, saya sanggup menerima sanksi. Demikian biodata
ini saya buat dengan sebenarnya untuk memenuhi salah satu persyaratan dalam
pengajuan Hibah PKM-K.

Mataram, 14 November 2017

Pengusul,

(Eka Junaidi S.Si. M.Si)

NIP. 19780607 200501 1 001


16

Lampiran 2. Justifikasi Anggaran Kegiatan

1. Peralatan Penunjang
Justifikasi pemakaian Harga Satuan Jumlah
No Material Kuantitas
(Rp) (Rp)
1. Wadah/ Tempat proses 5 50.000 250.000
Baskom pengasinan
2. Panci Tempat untuk merebus 2 50.000 100.000
telur
3. Pengayak Untuk mengayak batu 2 25.000 50.000
tepung bata
4. Kompor gas Untuk memasak telur 1 350.000 350.000
SUB 750.000
TOTAL

2. Bahan Habis Pakai


Justifikasi pemakaian Harga
No Material Jumlah Satuan Jumlah (Rp)
(Rp)
1. Telur Bahan baku 250 500 125.000
Puyuh pembuatan telur butir
puyuh
2. Garam Memberi rasa asin 10 kg 7.000 70.000
3. Batu Bata Menghilangkan bau 100biji 4.000 400.000
amis dari telur
4. Abu serabut Memberi rasa gurih 10 kg 15.000 150.000
kelapa pada telur
5. Buah jeruk Memberi rasa jeruk 5 kg 20.000 100.000
6. Buah Memberi rasa anggur 5 kg 75.000 375.000
anggur
7. Buah Melon Memberi rasa melon 5 kg 20.000 100.000
8. Buah Memberi rasa 5 kg 50.000 250.000
Stawbwery stawbery
9. Buah Memberi rasa manga 5 kg 25.000 125.000
Mangga
10. Buah Apel Memberi rasa apel 5 kg 40.000 200.000
17

11. Jagung Memberi rasa jagung 5 kg 10.000 50.000

12. Wortel Memberi rasa wortel 5 kg 25.000 125.000


13. Tabung Sumber energi 1 biji 20.000 20.000
LPG
SUB TOTAL 2.090.000/penjualan
Total Biaya Penjualan 8.360.000

3. Perjalanan
Harga
Justifikasi Jumlah
No Material Kuantitas Satuan
Pemakaian (Rp)
(Rp)
1. Bensin Untuk mencari 4 125.000 500.000
bahan baku
SUB TOTAL 500.000

4. Lain-lain
Justifikasi pemakaian Harga
Jumlah
No Material Kuantitas Satuan
(Rp)
(Rp)
1. Pulsa Untuk melayani pemesanan 5 60.000/bln 300.000/bln
via SMS, telfon dan sosial = 300.000 x
media 4 bln =
1.200.000
2. Tempat Tempat telur yang ada 100 1.000 100.000
Mika kemasan
3. Label Untuk memberi keterangan 100 1.500 150.000
kemasan pada kemasan produk
4. Brosur Sebagai promosi 100 1500 150.000
SUB TOTAL 1.600.000
18

Lampiran 3.Susunan Organisasi Tim Kegiatan dan Pembagian Tugas

Program Alokasi
Pembagian
No Nama Studi Bidang Ilmu Waktu
Tugas
(jam/minggu)
1. Lalu Ardian Pendidikan Pendidikan 20 Bertanggung
Gunawan Kimia jawab dalam
proses
produksi
2. Rahma Ulya Pendidikan Pendidikan 20 Bertanggung
Widiani Kimia jawab dalam
persiapan
alat dan
bahan
3. Husna Hayati Pendidikan Pendidikan 20 Bertanggung
Kimia jawab dalam
persiapan
alat dan
bahan
4. Baiq Pendidikan Pendidikan 20 Bertanggung
Asnayati Kimia jawab dalam
proses
pemasaran
5. Yusuf Idrus Pendidikan Pendidikan 20 Bertanggung
Kimia jawab dalam
proses
pemasaran
19

KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI DAN


PENDIDIKAN TINGGI
UNIVERSITAS MATARAM
Jalan Majapahit No.62 Mataram
Telpon (0370)633007-631166 Fax. (0370) 636041

SURAT PERNYATAAN KETUA PELAKSANA

Yang bertandatangan di bawahini :


Nama : Lalu Ardian Gunawan
NIM : E1M015039
Program Studi : Pendidikan Kimia
Fakultas : Keguruan dan Ilmu Pendidikan
Dengan ini menyatakan bahwa proposal PKM-K saya dengan judul “TELUR
PUYUH VSEPR (Varian Rasa Sehat Penuh Nutrisi)” yang diusulkan untuk tahun
anggaran 2018 bersifat original dan belum pernah dibiayai oleh lembaga atau sumber
dana lain.

Bilamana di kemudian hari ditemukan ketidaksesuaian dengan pernyataan ini, maka


saya bersedia dituntut dan diproses sesuai dengan ketentuan yang berlaku dan
mengembalikan seluruh biaya penelitian yang sudah diterima kekhas negara.
Demikian pernyataan ini dibuat dengan sesungguhnya dan dengan sebenar-benarnya.

Mataram, 14 November 2017


Mengetahui,

Wakil Dekan III Fakultas Keguruan dan Ilmu Yang Menyatakan,


Pendidikan Universitas Mataram

Dra. Ni Made Novi Suryanti, M.Si Lalu Ardian Gunawan


NIP. 19651117 199103 2 001 NIM. E1M015039

Anda mungkin juga menyukai