Anda di halaman 1dari 2

PENYULUHAN KESEHATAN GOSOK GIGI

A. Difinisi

Gosok gigi adalah rutinitas yang penting dalam menjaga dan memelihara kesehatan gigi

B. Manfaat gosok gigi

1) Memelihara kesehatan gigi serta mencegah kerusakan gigi dan penyakit gusi

2) Menjaga nafas tetap segar

C. Cirri-ciri gosok gigi rusak

1) Ada bagian gigi yang rusak

2) Gigi cenderung lebih peka

3) Tidak bisa makan yang terlalu keras/padat

4) Gigi mudah digerakkan

5) Kekurangan nutrisi

6) Ada bagian retak pada gigi

D. Macam-macam yang harus di hindari

1) Sering makan-makanan yang manis

2) Kabiasaan minum yang bersoda

3) Mengigit kuku

4) Merokok

5) Mengunyah es

6) Menyikat gigi terlalu keras

7) Pakai gigi untuk membuka kemasan atau mencongkel sesuatu

E. Cara untuk menjaga gigi sehat

1) Sikat gigi dua kali sehari

2) Pilih pasta gigi yang tepat

3) Menghindari makanan yang manis


4) Konsultasi dengan dokter

Anda mungkin juga menyukai