Anda di halaman 1dari 2

TATA CARA PROSES KREDENSIAL

1. Pastikan saudara tercantum dalam undangan kredensial


2. Datang sesuai undangan kredensial dengan membawa berkas :

a. Fotoopi ijazah terlegalisir


b. STR
c. Sertifikat pelatihan dasar (BLS, PPI, K3 dan Keselamatan pasien) atau bukti lain
telah mengikuti pelatihan dasar
d. Sertifikat pelatihan - pelatihan yang menunjang kompetensi klinis (ex: Pelatihan
BTCLS, kamar bedah, ICU, Hemodialisa dan lain-lain)
e. Surat keterangan sehat
f. Print out data profil tenaga keperawatan
g. Berkas berkas dimasukkan dalam map header plastik warna merah untuk DIII dan
warna kuning untuk Ners.

3. Berkas dibawa pada saat kredensial

Anda mungkin juga menyukai