Anda di halaman 1dari 1

SERBA-SERBI BATUK PADA DEWASA DAN ANAK

- Dr. Eva Lydia Munthe, Sp.P


- Dr. Darmadi, M.Kes, Sp.A

1. Apa itu batuk?


2. Apa penyebab batuk tersering?
3. Apa saja jenis batuk? Bagaimana cara membedakanya?
4. Apa penyakit yang paling sering berhubungan dengan batuk?
5. Bagaimana cara pencegahanya?
6. Apa saja jenis batuk? Bagaimana cara membedakanya?
7. Adakah indicator atau tanda-tanda kalau batuk tersebut sudah gawat darurat?
8. Kapankah pasien harus dibawa ke RS ataupn IGD?
9. Apakah semua jenis batuk itu menular?
10. Jenis obat apa aja yang wajib tersedia dirumah?
11. Apa yang harus dilakukan jika kita mengetahui seseorang menderita batuk yang
lama?
12. Bagaimana cara batuk yang benar?
13. Bagaimana cara menggunakan masker yang benar?

Terima kasih, Ibu Senja atas kesempatanya

Selamat pagi dan salam sejahtera.

Batuk adalah salah satu gejala paling umum kita rasakan dan cukup mengganggu dalam
aktifitas kita. Sebagian dari kita masih menganggap batuk merupakan hal yang sepele, ada
apa dibalik batuk yang kita rasakan? Apakah kita sudah mengenali batuk dengan baik? Untuk
mengetahui lebih dalam lagi mengenai batuk mari kita sambut nara sumber kita, ……… dan
……… . Saya persilahkan untuk dokter…… dan ….. naik keatas panggung.

Pertanyaan pemancing

Sebagai orang tua, pasti sering sekali bapak/ibu mengeluarkan kata-kata “jangan minum es,
nanti batuk”, sebenarnya benar ga sih itu?

Anda mungkin juga menyukai