Anda di halaman 1dari 1

DIAGRAM ALIR

Tahapan Pra-lapangan

1. Studi Pustaka meliputi mempelajari geologi daerah


telitian dengan Analisa Citra dan SRTM

Tahapan Lapangan Tahapan Lapangan

1. Pengumpulan data geologi detil meliputi : 3. Data Analisa kontrol struktur:


a. Data litologi a. Azimut lereng
b. Data struktur geologi b. Jarak struktur geologi
c. Bentuk lahan c. Orientasi dip
d. Pengambilan sampel batuan d. Jenis struktur geologi
2. Data sekunder berupa : e. Panjang struktur geologi dalam satu
a. Data Analisis penampang singkapan
b. Data seismic f. Kemenerusan struktur geologi
g. Tingkat kerapatan struktur geologi
h. Tingkat kekasaran permukaan struktur geologi
i. Material pengisi struktur geologi dan
ketebalan pengisi struktur geologi
j. Tingkat kekuatan batuan, digunakan
klasifikasi ISRM 1981b

Tahapan Pasca-lapangan

1. Analisis kinematika batuan menggunakan


parameter orientasi struktur, lereng, sudut geser
2. Diproyeksikan dalam analisi stereografis
menggunakan metode countouring dengan
software Dips.
3. Didapatkan tipe dan arah longsoran

Penyajian Data

1. Peta Geologi
2. Peta Geomorfologi
3. Peta Struktur Geologi
4. Analisi Kinematika
5. Klasifikasi Geoteknik

Anda mungkin juga menyukai