Anda di halaman 1dari 2

Soal UAS Penggolongan Obat 2

Kelas XII Farmasi


SMK Neg. 5 Seram Barat

Pilihlah salah satu jawaban yang paling tepat!

1. Obat yang masuk dalam golongan obat bebas adalah


a. Amoxicillin
b. Asam mefenamat
c. Ibuprofen
d. Antasida
e. Captopril
2. Captopril termasuk dalam golongan obat
a. Bebas
b. Bebas terbatas
c. Keras
d. Psikotropika
e. Narkotika
3. Pada kemasan Obat bebas terbatas terdapat perhatian yang ditulis dalam kotak. Perhatian No. 2 (P. No. 2) adalah
a. Awa Obat Keras! Hanya untuk kumur jangan ditelan
b. Awa Obat Keras! Jangan diminum
c. Awa Obat Keras! Bacalah Aturan Pemakainnya
d. Awa Obat Keras! Untuk Pemakaian Luar
e. Awa Obat Keras! Obat Wasir
4. Contoh obat yang termasuk golongan Analgetik adalah :
a. Parasetamol
b. Amoxicillin
c. Musin
d. Captopril
e. OBH
5. Contoh sediaan obat anti diabet adalah
a. Amoxicillin
b. Piroxicam
c. Glibenklamide
d. Kaptopril
e. Allopurinol
6. Codein merupakan obat narkotikan Golongan
a. I
b. II
c. III
d. IV
e. V
7. Pemberian obat yang disuntikan melalui kulit ke aliran darah disebut pemberian obat secara :
a. Sublingual
b. Parenteral
c. Rectal
d. Oral
e. Intrakardial
8. Contoh obat yang diberikan secara sublingual adalah :
a. Paracetamol tablet
b. Paracetamol sirup
c. Nifedipin tablet
d. Salbutamol tablet
e. Salbutamol sirup
9. Contoh obat yang bekerja untuk mencegah kondisi patologis dari penyakit adalah :
a. Vaksin polio
b. Vitamin B com
c. Vitamin C
d. Sianokobalamin
e. Petidin
10. Contoh sediaan obat yang berasal dari tumbuhan adalah :
a. Antibiotic
b. Plasenta
c. Vaselin
d. Kolagen
e. Paraffin

-------------------------------------------------------------------------SELAMAT BEKERJA-------------------------------------------------------------------

Anda mungkin juga menyukai