Anda di halaman 1dari 4

1.

Menurut (Carpenito, 2005), suatu proses yang progresif menuju kematian berjalan melalui
suatu tahapan proses penurunan fisik, psikososial dan spiritual bagi individu...
a. proses paliatif b. Kondisi ter minal c. sekarat d. berduka
2. Adapun yang dapat dikategorikan sebagai penyakit ter minal adalah, kecuali....
a. Kanker dan stroke b. Thypoid c. infeksi d. AIDS
3. Mekanisme klien untuk menerima ketergantungan terhadap fungsi perannya. Mekanisme ini
juga dapat memecahkan masalah pada peran sakit klien dalam masa penyembuhan. Pengertian
dari....
a. regresi b. Kompensasi c. hospice d. denial
4. Suatu tindakan dimana klien tidak mampu mengatasi keterbatasannya karena penyakit yang
dialami, pengertian dari...
a. regresi b. Kompensasi c. hospice d. denial
5. Mencapai kualitas hidup maksimal bagi si sakit (lanjut usia) dan keluarganya. Pengertian dari...
a. teori berduka b. Keperawatan gawat darurat c. Home care d. tujuan perawatan paliatif
6. Komunikasi berasal dari bahasa latin communicatio, yang artinya...
a. pengorbanan b. cinta c. Sama d. dia
7. Pihak yang memberitahukan dalam komunikasi disebut...
a. komunikan b. Komunikator c. Komika d. Komikus
8. Pihak yang menerima pesan dalam komunikasi disebut...
a. komunikan b. Komunikator c. Komika d. Komikus
9. Komunikasi efektif menimbulkan;1. Pengertian 2. Kesenangan 3. Pengaruh pada sikap 4.
Hubungan sosial yang makin baik 5. Tindakan. Jawaban yang benar adalah….
a. 1, 2 dan 3 b. 4,5 dan 6 c. semua benar d. tidak ada yang benar
10. Penerimaan yang cermat dari isi stimuli seperti yang dimaksud oleh komunikator, maksud
dari…
a. Pengertian b. Kesenangan c. Pengaruh pada sikap d. Hubungan sosial yang makin baik
11. Tidak semua komunikasi ditujukan untuk menyampaikan informasi dan membentuk
pengertian. Misalnya ketika kita mengucapkan “Selamat pagi, apa kabar? Kita tidak bermaksud
mencari keterangan. Komunikasi seperti ini dimaksudkan untuk menimbulkan….
a. Pengertian b. Kesenangan c. Pengaruh pada sikap d. Hubungan sosial yang makin baik
12. Penjelasan no.11 lazim disebut komunikasi…. a. fatis b. Sinis c. klinis d.
atis
13. Khotib ingin membangkitkan sikap beragama dan mendorong jemaah untuk beribadah lebih
baik.- Politisi ingin menciptakan citra yang baik pada konstituennya.- Guru ingin mengajak
muridnya untuk lebih banyak membaca buku.- Pemasang iklan ingin merangsang selera konsumen
untuk membeli barang-barang lebih banyak. Contoh dari…
a. Pengertian b. Kesenangan c. Pengaruh pada sikap d. Hubungan sosial yang makin baik
14. Kebutuhan untuk menumbuhkan dan mempertahankan hubungan yang memuaskan dengan
orang lain dalam hal interaksi dan asosiasi, pengendalian, dan kekuasaan, serta cinta kasih. Disebut
kebutuhan….
a. ekonomi b. Sosial c. Budaya d. politik
15. Ingin melarikan diri dari lingkungannya, disebut…
a. post power syndrome b. down syndrome c. flight syndrome d. baby blues syndrome
16. Karakter berasal dari kata.......
a. Kreker b. Hacker c. Character d. Kliker
17. ESQ singkatan dari.......
a. Emotion Syndrome Quetion c. Emotion Stress Quadrat
b. Emotion Spiritual Quetion d. Emotion Stress Quibble
18. ESQ adalah....
a. Kecerdasan Emosi c. Kecerdasan Emosi dan Spiritual
b. Kecerdasan Intelektual d. Kecerdasan Spiritual
19. SQ pertama kali di gagas oleh...
a. Danah Zohar dan Ian Marshall c. Abraham Maslow dan Erick Erikson
b. Sigmund Freud dan Jean Piaget d. Isyana dan Raisa
20. Kemampuan seseorang untuk memantau dan mengendalikan perasaan sendiri dan orang lain,
serta menggunakan perasaan-perasaan itu untuk memandu pikiran dan tindakan ke arah yang
positif. Adalah definisi dari kecerdasan...
a. intelektual b. Finansial c. Spiritual d. emosional

1
21. Cara individu memandang dirinya secara utuh, menyangkut fisik, emosi, intelektual, sosial dan
spiritual, disebut....
a. Konsep diri b. Efikasi diri c. Percaya diri d. Rendah diri
22. Menurut Coopersmith ada berapa faktor yang berperan dalam pembentukan konsep diri
individu...
a.4 b.5 c.6 d.7
23. Faktor yang berperan dalam pembentukan konsep diri individu:
1. Kemampuan 2. peran berarti 3. kebajikan 4.kekuatan 5.keturunan 6. kasih sayang
Jawaban yang benar adalah
a. 1,2,3 dan 4 b. 5 dan 6 c. Semua benar d. tidak ada yang benar
24. Konsep diri memiliki berapa komponen...
a.1 b.2 c. 3 d. 5
25. Pandangan yang digambarkan oleh individu tentang diri sendiri, pemikiran atau persepsi
individu mengenai kemampuan, status dan peranan individu dalam berhubungan dengan dunia
luar. Adalah komponen konsep diri yang...
a. diri yang dikognisikan b. Diri yang lain c. Diri yang ideal d. dirimu yang kumau
26. Kebudayaan dengan nilai dan norma yang spesifik yang tidak dimiliki oleh kelompok lain
seperti pada suku Osing, Tengger ataupun Dayak, disebut kebudayaan yang... a. spesifik b.
Universial c. Islami d. njawani
27. Kebudayaan dengan nilai dan norma yang diyakini dan dilakukan oleh hampir semua
kebudayaan seperti budaya olah raga untuk mempertahankan kesehatan, adalah kebudayaan yang...
a. spesifik b. universial c. Islami d. njawani
28. Kesadaran dan pedoman yang mengatur nilai-nilai moral didalam melaksanakan kegiatan
profesi keperawatan, sehingga mutu dan kualitas profesi keperawatan tetap terjaga dengan cara
yang terhormat. Definisi dari... a.Asuhan keperawatan jiwa b.Keperawatan transkultural c.Etik
profesi keperawatan d.au ah gelap
29. Mengembangkan sains dan pohon keilmuan yang humanis sehingga tercipta praktik
keperawatan pada kebudayaan atau kultur yang spesifik dan universal adalah tujuan dari...
a.Asuhan keperawatan jiwa c.Etik profesi keperawatan
b.Keperawatan transkultural d.au ah gelap
30. Informasi bagi seseorang sebagai landasan untuk melakukan suatu tindakan dalam situasi
perubahan, sehingga individu atau organisasi mampu bertindak dengan cara yang berbeda dan
lebih efektif, definisi dari...
a. pengetahuan b. kekuasaan c. keindahan d. cinta
31. Studi yang mempelajari tentang sebab dan asal muasal, disebut...
a. biologi b. filologi c. etiologi d. Psikologi
32. Adalah kekebalan tubuh yang secara otomatis diperoleh setelah sembuh dari suatu penyakit.
Uraian tersebut adalah pengertian dari...
a. vaksinasi aktif buatan c. Vaksinasi pasif buatan
b. Vaksinasi aktif alamiah d. Vaksinasi pasif alamiah
33. Seperangkat perilaku, sikap dan kebijakan yang bersifat saling melengkapi dalam suatu sistem
kehidupan sehingga memungkinkan untuk berinteraksi secara efektif dalam suatu kerangka
berhubungan antar budaya di dunia, disebut...
a. kompetensi budaya c. Komunikasi lintas budaya
b. Budaya pop d. Psikologi populer
34. Intervensi dan implementasi keperawatan untuk membantu klien beradaptasi dengan budaya
tertentu yang lebih menguntungkan kesehatannya, disebut....
a. Kompetensi budaya b.negosiasi budaya c. Norma budaya d.nilai budaya
35. Aturan sosial atau patokan perilaku yang dianggap pantas, disebut...
a. Kompetensi budaya b.negosiasi budaya c. Norma budaya d.nilai budaya
36. Seorang pasien wanita umur 30 tahun tampak berduka setelah suaminya meninggal dunia.
Pasien tampak sering menyendiri dan menangis, wajah murung, tidak mau bicara dan tidak mau
bertemu orang lain. Pasien sering mengeluh ”saya tidak mampu hidup tanpa dia”, ”kenapa dia
pergi begitu cepat?”
Data yang termasuk komunikasi verbal pada kasus tersebut...
a. tampak sering menyendiri c. Wajah murung
b. Sering menangis d. ”kenapa dia pergi begitu cepat”
37. Berikut ini cara efektif untuk melakukan komunikasi interpersonal adalah…
a. tatap muka atau face to face c. dialog dengan diri sendiri
b. melalui telepon c. Melalui media

2
38. Perawat kepada pasien memberikan motivasi kepada pasien untuk memelihara kesehatan
dengan melakukan budaya hidup sehat melalui pengaturan pola makan yang sehat dan olahraga
teratur. Tujuan komunikasi berdasarkan situasi tersebut adalah....
a. menyampaikan ide c. Meningkatkan pengetahuan pasien
b. mempengaruhi orang lain d. Supaya pasien sehat

39. Komunikasi terapeutik adalah komunikasi untuk mencapai tujuan terapi. Berikut ini adalah
tujuan komunikasi terapeutik, yaitu...
a. memperbaiki pengalaman emosional klien
b. meningkatkan komunikasi perawat
c. meningkatkan kemampuan perawat dalam mengambil keputusan untuk pasien
d. mendiskusikan penyelesaian masalah
40. Berikut ini yang merupakan karakteristik hubungan terapeutik perawat-klien adalah...
a. informasi hampir sama antara komunikator dan komunikan
b. dibangun atas dasar untuk memenuhi kebutuhan klien
c. meningkatkan kemampuan perawat dalam mengambil keputusan untuk pasien
d. mendiskusikan penyelesaian masalah
41. Berikut ini yang merupakan sikap terapeutik perawat pada aspek fisik yang harus
dipertahankan saat berkomunikasi dengan pasien, kecuali....
a. duduk disamping pasien c. Menjabat tangan pasien
b. kontak mata d. Membungkuk ke arah pasien
42. Seorang perawat tampak duduk bersama pasien untuk memberikan informasi tentang
pencegahan kekambuhan. Tampak perawat duduk dengan posisi kaki menyilang (satu kaki di atas
satu kaki lainnya), volume keras, menghadap pasien dan mempertahankan pandangan ke arah
pasien. Sikap perawat yang harus dikoreksi sehingga selalu tampil dengan sikap profesional
adalah...
a. volume suara keras c. Pandangan ke arah pasien
b. menghadap pasien d. Posisi satu kaki diatas kaki lainnya
43. Seorang pasien tampak menangis saat pertama kali di rawat. Dia merasa sangat khawatir
dengan penyakit yang di deritanya. Respon psikologis perawat yang menunjukkan sikap
profesional adalah...
a. simpati b. Empati c. Konfrontasi d. Sikap terbuka
44. Berikut ini contoh komunikasi dalam dimensi respons yang menghargai adalah.....
a. saya tahu apa yang ibu pikirkan
b. ibu tidak perlu memikirkan penyakit
c. saya paham dengan apa yang ibu rasakan
d. tidak perlu khawatir kami akan membantu
45. Berikut ini yang bukan termasuk dimensi tindakan dalam kehadiran psikologis perawat saat
berkomunikasi dengan pasien adalah...
a. segera b. terbuka c. konfrontasi d. Bermain peran
46. Seorang pasien tampak menangis sambil bercerita bahwa dia menyesal telah melakukan
operasi plastik terhadap hidung pesek dan mata sipitnya. Pasien mengatakan takut akan dosa-dosa
yang diperbuatnya karena mengubah ciptaan Tuhan. Teknik komunikasi yang tepat digunakan
sesuai situasi tersebut adalah...
a. listening b. Restating c. Focusing d. clarification
47. Seorang perawat sedang berorientasi dengan pasien pada fase orientasi. Tugas perawat yang
harus dilakukan dalam berkomunikasi dalam fase tersebut adalah...
a. mengeksplorasi perasaan sendiri c. mengeksplorasi masalah
b. membantu pemenuhan kebutuhan pasien d. menjelaskan tujuan interaksi
48. Perhatikan komunikasi yang dilakukan perawat dan pasien berikut ini,
P : jelaskan kepada saya sejak kapan ibu mulai mengalami gangguan tidur dan mudah menangis?
K : lebih kurang satu tahun yang lalu sejak anak kedua saya menikah dan meninggalkan saya
untuk hidup di luar kota. Akhir-akhir ini saya rasakan gangguan tersebut lebih meningkat terutama
sejak anak ketiga saya akan di wisuda.
Proses komunikasi yang sedang terjadi sesuai situasi tersebut adalah fase....
a. imitasi b. orientasi c. kerja d. distorsi
49. Seorang mantri desa harus dapat menyesuiakan diri dengan norma dan nilai yang di anut
masyarakat desa tempat ia bertugas. Contoh dari...
a. alloplastis b.Autoplastis c. Neurofisiologis d.au ah gelap
50. Pada pertemuan pertama pada pasien baru, contoh validasi adalah...

3
a. apakah ibu dapat tidur tadi malam?
b. Kenapa ibu datang ke Rumah Sakit?
c. Apa Kabar?
d. Apa yang ibu rasakan?

Anda mungkin juga menyukai