Anda di halaman 1dari 2

TUGAS

PEMBELAJARAN KEJURUAN

DISUSUN OLEH :

SIDIQ RAHMADANI

NIM. 16504241055

PROGRAM STUDI PENDIDIKAN TEKNIK OTOMOTIF

FAKULTAS TEKNIK

UNIVERSITAS NEGERI YOGYAKARTA

2018
Pengoptimalan indera yang ada agar menimbulkan kesan/impresi yang
mendalam bagi siswa.

1. Untuk mengoptimalkan indera pengelihatan, maka pengajar harus


berpenampilan yang rapi agar siswanya apabila sudah lulus nanti dapat
mengingatnya dengan penampilannya yang selalu rapi saat mengajar.

2. Untuk mengoptimalkan indera penciuman, maka pengajar harus


mengguanakan parfum yang agak beda dengan pengajar lainnya supaya
siswanya dapat mengingat dengan harum parfum yang ciri khas dengan
dirinya.

3. Untuk mengoptimalkan indera pendengaran, maka dalam menyampaikan


materi secara lisan pengajar dapat menggunakan nada yang ramah supaya
dalam menyampaikan materi dapat diterima oleh siswa dengan baik.

4. Untuk mengoptimalkan indera peraba, maka pengajar dapat mengajarkan


cara membandingkan kuantitas oli baru dengan oli bekas dengan cara
meraba

Anda mungkin juga menyukai