Anda di halaman 1dari 6

Grand Design Divisi Internal

A. Deskripsi Divisi Internal


Divisi yang mengatur dan mengkoordinasikan kegiatan-kegiatan internal FK UMP. Melalui
internal mahasiswa FK UMP dapat mengeluarkan segala aspirasi, kegiatan dengan
baik demi kemajuan FK UMP.
B. Tujuan
Meningkatkan mutu dan kualitas BEM FK UMP dengan menjalin tali silaturahmi dan
menjaga solidaritas mahasiswa FK UMP
C. JobDesk Divisi
- Jobdesk Koordinator
o Sebagai penanggungjawab kegiatan yang dilakukan
o Membuat rancangan anggaran belanja
- Jobdesk Anggota
o Sebagai penanggungjawab proker yang sudah ditentukan
o Membuat laporan pertanggungjawaban proker yang sudah ditentukan
D. Program Kerja
- Program Kerja Unggulan
1. Nama Proker: KM UMP

Deskripsi Program Kerja: mengadakan Meet and Greet dengan seluruh BEM UMP

Analisis SWOT:
- Strength: Seluruh fakultas ikut berpartisipasi
- Weakness: Publikasi dan minat minoritas anggota yang masih kurang
- Opportunity: Mahasiswa membutuhkan sarana dan prasarana untuk menunjang kegiatan
- Threat: Publikasi yang tidak menyeluruh menyebabkan kurangnya partisipan dari berbagai
fakultas

Tujuan: Menjalin tali silaturahmi dan solidaritas BEM UMP

Sasaran: Seluruh mahasiswa UMP

Waktu: Conditional

Anggaran Dana: Rp 5.00.000,-


Penanggung Jawab: faqih

- Program Kerja Biasa


1. Nama Proker: Rapat Pengurus BEM FK UMP

Deskripsi Program Kerja: Rapat triwulan pengurus BEM FK UMP

Analisis SWOT:
- Strength: Berjalannya rapat secara rutin guna memantau perkembangan BEM FK UMP
- Weakness: Penentuan jadwal yang berubah-ubah
- Opportunity: Waktu setelah jam kuliah lebih memungkinkan
- Threat: kurangnya partisipan staff dari beberapa divisi

Tujuan: Memantau perkembangan BEM FK UMP

Sasaran: Pengurus BEM FK UMP

Waktu: Conditional

Anggaran Dana: Rp 480.000,-

Penanggung Jawab: Herlina

2. Nama Proker: Meet and Greet BEM antar fakultas UMP

Deskripsi Program Kerja: Berkunjung ke sekre BEM fakultas

Analisis SWOT:
- Strength: Menjalin hubungan baik dengan fakultas lain
- Weakness: kurangnya pemberitahuan dari kami sehingga tuan rumah kerap tidak ada
- Opportunity: mudahnya mendapatkan informasi dan link dari berbagai fakultas
- Threat: tidak adanya tuan rumah

Tujuan: Menjalin hubungan baik dengan fakultas lain


Sasaran: seluruh Pengurus Harian BEM UMP

Waktu: conditional

Anggaran Dana: Rp 200.000,-

Penanggung Jawab: Rival

3. Nama Proker: Menjaga kebersihan Sekre BEM FK UMP secara rutinan

Deskripsi Program Kerja: Penentuan jadwal piket untuk jaga sekre

Analisis SWOT:
- Strength: Sekre bersih dan nyaman
- Weakness: kemalasan mahasiswa yang jarang membersihkan sekre
- Opportunity: Mahasiswa pengurus bem lebih mudah mengadakan pertemuan
- Threat: sekre yang menjadi kotor dan tidak terawat

Tujuan: Membuat sekre menjadi bersih dan nyaman untuk disinggahi

Sasaran: Seluruh pengurus BEM FK UMP

Waktu: Juli 2017 – April 2018

Anggaran Dana: Rp 150.000,-

Penanggung Jawab: Risda

4. Nama Proker: Mading FK UMP

Deskripsi Program Kerja: Membuat Mading

Analisis SWOT:
- Strength: Informasi tersampaikan dengan baik di FK UMP
- Weakness: tata letak mading yang kurang strategis
- Opportunity: mahasiswa dan dosen serta karyawan mengetahui info terkini
- Threat: masyarakat non FK tidak mengetahui secara pasti letak informasi itu

Tujuan: Memberikan informasi dan update terkini seputar dunia kedokteran di Indonesia

Sasaran: Seluruh mahasiswa FK UMP

Waktu: conditional

Anggaran Dana: Rp 500.000,-

Penanggung Jawab: Herlina

5. Nama Proker: MAMF

Deskripsi Program Kerja: Pelaksanaan PEMILU untuk calon GUBEM dan calon DEMA

Analisis SWOT:
- Strength: Pesta demokrasi dalam pemilihan GUBEM dan DEMA
- Weakness: Rawan terjadi kecurangan sehingga hasil tidak sah
- Opportunity: mahasiswa mendapat kesempatan untuk menyalurkan pendapatnya
- Threat: Rawan terjadi kecurangan sehingga hasil tidak sah

Tujuan: Sebagai wadah untuk menyalurkan aspirasi mahasiswa dalam menentukan suaranya

Sasaran: Seluruh Mahasiswa FK UMP

Waktu: Akhir pengurusan BEM

Anggaran Dana: Rp 500.000,-


Penanggung Jawab: rival

6. Nama Proker: Pelantikan pengurus BEM FK UMP (Upgrading BEM FK UMP 2017-
2018)

Deskripsi Program Kerja: Melantik pengurus BEM dan mengesahkan pengurus BEM FK UMP
yang telah terpilih

Analisis SWOT:
- Strength: pelantikan terlaksana dengan baik
- Weakness: banyak memakan waktu dan biaya
- Opportunity: mahasiswa calon BEM dapat disahkan secara resmi
- Threat: kurangnya partisipan

Tujuan: Melantik pengurus BEM dan mengesahkan pengurus BEM FK UMP yang telah terpilih

Sasaran: Mahasiswa calon pengurus BEM FK UMP

Waktu: Agustus

Anggaran Dana: Rp 800.000,-

Penanggung Jawab: Faqih

7. Nama Proker: Batik FK UMP

Deskripsi Program Kerja: Menjual Batik sebagai seragam untuk mahasiswa FK UMP

Analisis SWOT:
- Strength: meningkatkan ketertiban dalam berpakaian dan kebersamaan
- Weakness: promosi kurang menarik
- Opportunity: sebagai upaya untuk melestarikan budaya batik
- Threat: banyak mahasiswa yang tidak menyukai batik

Tujuan: Menciptakan ketertiban dalam berpakaian dan kebersamaan, sekaligus melestarikan budaya batik
Sasaran: Seluruh mahasiswa FK UMP

Waktu: September

Anggaran Dana: Iuran Bersama

● Penanggung Jawab: Risda

Anda mungkin juga menyukai